Ada Sarang Tawon Sebesar Galon di Bintaro, Pedagang Bakso Resah

Rabu, 22 Januari 2020 12:46 WIB

Sarang tawon jenis vespa sebesar galon menggantung dipohon Mahoni, jalan Bintaro Utama sektor 3a, Tangerang Selatan, Rabu 22 Januari 2020. Tempo/Muhammad Kurnianto.

TEMPO.CO, Tangerang Selatan - Sarang tawon seukuran botol galon air mineral di jalan Bintaro Utama sektor 3a meresahkan warga sekitar.

"Ini sarang tawon ada sudah sekitar dua bulan yang lalu, awalnya kecil saya kira buah dari pohon mahoni ini, makin besar ternyata sarang tawon," kata Joko, seorang pedagang bakso yang berjualan di dekat sarang tawon, Rabu 22 Januari 2020.

Menurut pria 36 tahun itu, sarang tawon di atas pohon tempatnya berjualan itu membuat resah pembeli yang mengetahui keberadaan sarang tersebut. Bahkan ada pembeli yang kena sengat lebah.

"Pernah ada pembeli saya yang kena sengat saat lagi makan, setelah kena sengat dia langsung memilih pulang dan membungkus sisa makanannya karena takut dengan tawon tersebut," ujarnya.

Joko berharap pemerintah Tangsel terkait segera membersihkan sarang tawon tersebut agar tidak mengganggu orang-orang yang melintas atau yang hendak makan di warung miliknya.

"Bahaya juga ini, sepertinya tawon vespa kalau saya lihat di Google buntutnya ada warna kuningnya begitu, ya mudah- mudahan cepat di bersihkan sarang tawon itu," ungkapnya.

Advertising
Advertising

Menurut pedagang bakso di Bintaro itu, omzet penjualan baksonya menurun akibat sarang tawon sebesar galon itu. Sebelumnya, dia bisa menjual 100 mangkok per hari, namun saat ini ia hanya bisa menjual 80 mangkok.

MUHAMMAD KURNIANTO

Berita terkait

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

5 hari lalu

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

Begini awal kasus munculnya larangan terhadap warung Madura untuk buka 24 jam.

Baca Selengkapnya

Pedagang Sembako Pasar Palmerah Keluhkan Harga Gula Pasir dan Sagu Naik

7 hari lalu

Pedagang Sembako Pasar Palmerah Keluhkan Harga Gula Pasir dan Sagu Naik

Selain gula pasir, bahan pokok lain yang dikeluhkan adalah keberadaan minyak kita yang hilang dari peredaran.

Baca Selengkapnya

Ramai Kemenkop UKM Batasi Jam Operasional Warung Madura, Ini Respons Ikatan Pedagang Pasar

7 hari lalu

Ramai Kemenkop UKM Batasi Jam Operasional Warung Madura, Ini Respons Ikatan Pedagang Pasar

Ikappi menyatakan keuntungan dari warung madura itu akan berputar di daerah masing-masing dan mendorong upaya peningkatan ekonomi daerahnya.

Baca Selengkapnya

Tak Sembarang Betina, Begini Proses Pemilihan Ratu Lebah

9 hari lalu

Tak Sembarang Betina, Begini Proses Pemilihan Ratu Lebah

Ratu lebah adalah satu-satunya betina dewasa secara seksual di koloni. Fungsi utamanya adalah bertelur hingga 2000 telur sehari.

Baca Selengkapnya

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

9 hari lalu

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

Stok gula pasir berkurang di pasar dan supermarket.

Baca Selengkapnya

Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

10 hari lalu

Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

Ratu lebah merupakan anggota koloni lebah madu yang paling terkenal, berikut fakta-faktanya.

Baca Selengkapnya

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

11 hari lalu

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

Tokopedia, Shopee dan Lazada menaikkan biaya layanan hingga 6.5 persen untuk mitra penjual, pelaku UMKM diminta tidak naikkan harga.

Baca Selengkapnya

Kementerian PUPR Anggarkan Rp 200 Miliar untuk Revitalisasi Pasar Banyuwangi

11 hari lalu

Kementerian PUPR Anggarkan Rp 200 Miliar untuk Revitalisasi Pasar Banyuwangi

Kementerian PUPR mulai merevitalisasi Pasar Banyuwangi yang menjadi pusat perbelanjaan dan kawasan heritage pada pertengahan tahun 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

18 hari lalu

Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

Polsek Cilincing, Jakarta Utara, meringkus MM alias Buncing, pelaku pembacokan pedagang nasi goreng AF, 25 tahun, hingga tewas di Kepulauan Seribu.

Baca Selengkapnya

Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

19 hari lalu

Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

Oceanarium BXSea Bintaro menyediakan sedikitnya 37 akuarium, 44 display, dan 10 terrarium yang bisa dikunjungi.

Baca Selengkapnya