BNPB: 39 Kecamatan di Jakarta Terendam Banjir, Jakbar Terparah

Kamis, 27 Februari 2020 10:17 WIB

Warga melintasi banjir yang melanda kawasan Teluk Gong, Jakarta Utara, Rabu, 26 Februari 2020. Intensitas hujan yang tinggi di wilayah Jakarta dan sekitarnya pada Selasa lalu membuat daerah tersebut hingga saat ini tak kunjung surut. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merilis data banjir yang masih merendam beberapa wilayah di Jabodetabek dan Karawang hingga Rabu sore, 26 Februari 2020.

Dari data tersebut, total pengungsi yang ada di wilayah tersebut mencapai 6.871 Kepala Keluarga. "Atau ada 23.089 jiwa, pengungsi terbanyak berada di Kabupaten Karawang berjumlah 49.631 jiwa," ujar Kapusdatinkom BNPB Agus Wibowo dalam keterangan tertulisnya, Kamis, 27 Februari 2020.

Untuk data banjir Jakarta, berdasarkan data BNPB, terdapat 39 kecamatan yang masih terendam banjir. Rinciannya Jakarta Selatan dan Timur masing-masing ada 9 kecamatan, Jakarta Pusat dan Barat masing-masing 8 kecamatan, dan Jakarta Utara di 5 kecamatan.

Adapun untuk ketinggian air, Agus mengatakan wilayah Jakarta Barat menjadi yang paling parah, yakni sekitar 70 - 80 sentimeter. Sedangkan di wilayah lain Jakarta berkisar 30 - 60 sentimeter.

"Ada 2.788 KK atau 9.890 jiwa yang mengungsi akibat banjir," ujar Agus.

Sedangkan untuk wilayah Kota Bekasi, banjir dengan tinggi 50 sentimeter masih merendam 7 kecamatan. Hal ini membuat 1.240 jiwa harus mengungsi. Untuk wilayah Kabupaten Bekasi, banjir hingga ketinggian 1,5 meter merendam 16 kecamatan di sana. Musibah ini mengakibatkan 1.999 orang harus mengungsi.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

3 jam lalu

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

Berita terkini bisnis: Presiden Jokowi dan Sri Mulyani rapat membahas pembatasan impor, sertifikat tanah di Kabupaten Bekasi beralih ke elektronik.

Baca Selengkapnya

Banjir Setinggi Rumah Tersisa di 5 Kampung di Mahakam Ulu, Banjir Susulan Menerjang

5 jam lalu

Banjir Setinggi Rumah Tersisa di 5 Kampung di Mahakam Ulu, Banjir Susulan Menerjang

Banjir melanda wilayah Kabupaten Mahakam Ulu, Kalimantan Timur, sejak Senin, 13 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Pencurian Modus Pecah Kaca di Bekasi, Uang Biaya Rumah Sakit Rp 450 Juta Amblas

21 jam lalu

Pencurian Modus Pecah Kaca di Bekasi, Uang Biaya Rumah Sakit Rp 450 Juta Amblas

Pencurian modus pecah kaca mobil itu diduga terjadi saat korban dan ayahnya makan di Warung Gabus Pucung di Rawalumbu. Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

Pemprov Kaltim Sigap Respon Bencana Banjir Mahulu

1 hari lalu

Pemprov Kaltim Sigap Respon Bencana Banjir Mahulu

Curah hujan yang tinggi membuat Sungai Mahakam menuap. Akibatnya, lima kecamatan di Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu), Kalimantan Timur (Kaltim) terendam banjir.

Baca Selengkapnya

Cerita Duka Korban Banjir Bandang di Sumbar, Cucu dan 4 Anggota Keluarga Hanyut

1 hari lalu

Cerita Duka Korban Banjir Bandang di Sumbar, Cucu dan 4 Anggota Keluarga Hanyut

Banjir di Kabupaten Agam dan Tanah datar meninggal duka bagi masyarakat Sumatra Barat. 59 orang lebih dinyatakan meninggal dan ada 16 yang masih dalam pencarian.

Baca Selengkapnya

Prabowo Kunjungi Korban Banjir di Sumbar usai Lawatan Luar Negeri

1 hari lalu

Prabowo Kunjungi Korban Banjir di Sumbar usai Lawatan Luar Negeri

Prabowo mengunjungi korban banjir Sumbar seusai lawatannya dari Qatar dan Uni Emirat Arab. Ia menyatakan turut berduka cita atas musibah itu.

Baca Selengkapnya

Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

2 hari lalu

Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

Pria yang diduga hendak mencuri sepeda motor itu diteriaki maling lalu dikejar dan dihujani pukulan oleh massa hingga tewas.

Baca Selengkapnya

Antisipasi Hujan, BNPB Lakukan Modifikasi Cuaca untuk Mendukung Tanggap Darurat Bencana Sumbar

2 hari lalu

Antisipasi Hujan, BNPB Lakukan Modifikasi Cuaca untuk Mendukung Tanggap Darurat Bencana Sumbar

Operasi TMC dilakukan sebagai upaya percepatan penanganan darurat bencana banjir bandang lahar dingin dan tanah longsor di Sumbar.

Baca Selengkapnya

Gunung Ruang Turun Level, Sebanyak 9.343 Warga Masih Mengungsi

2 hari lalu

Gunung Ruang Turun Level, Sebanyak 9.343 Warga Masih Mengungsi

Terjadi penurunan tingkat aktivitas Gunung Ruang dari Level IV (Awas) menjadi Level III (Siaga).

Baca Selengkapnya

5 Tips Bangun Rumah Anti Banjir

2 hari lalu

5 Tips Bangun Rumah Anti Banjir

Banjir adalah bencana yang dapat terjadi di mana saja dan bisa datang tiba-tiba. Simak 5 tips bangun rumah anti banjir

Baca Selengkapnya