Kebakaran di Duri, Diduga Akibat Api Kompor

Rabu, 12 Agustus 2020 15:57 WIB

Ilustrasi. TEMPO/Andry Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Penyebab kebakaran di Duri Selatan, Tambora, diduga berasal dari api kompor yang merambat hingga membakar rumah sekitarnya. Kebakaran hebat di permukiman padat penduduk Jalan Duri Utara itu menyebabkan hampir 1.000 warga kehilangan tempat tinggal.

"Informasi sementara dari masyarakat berasal dari kompor," ujar Kapolres Jakarta Barat Kombes Pol Audie S Latuheru di Jakarta, Rabu 12 Agustus 2020.

Baca juga: Kebakaran Besar Dekat Stasiun Duri Diduga Akibat Korsleting Listrik

Namun polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran melalui pembaharuan dari tim laboratorium forensik Polri.

Kapolres bersama Forkopimda Jakarta Barat saat ini berfokus pada pemberian bantuan sosial atau bansos darurat untuk para pengungsi korban kebakaran.
"Seharian ini akan fokus ke memberikan bantuan bantuan, baru kita pikirkan yang lain kebutuhan masyarakat di tempat kejadian," ujarnya.

Diperkirakan sebanyak 974 warga kehilangan rumah karena kebakaran hebat di kawasan padat penduduk Jalan Duri Selatan, Tambora, Jakarta Barat, Selasa malam 11 Agustus 2020.

"382 kepala keluarga atau 974 jiwa terkena dampak dalam kebakaran tersebut," ujar Kasie Operasi Pemadam Kebakaran (Damkar) Jakarta Barat, Eko Sumarno.

Eko mengatakan pemadaman berlangsung lebih dari delapan jam. Api baru dapat dipadamkan Rabu dinihari pukul 04.10.

Total 38 unit damkar dan 190 personel berupaya selama delapan jam memadamkan api.

Total ada empat RW yang terkena dampak kebakaran di Duri yakni RT01, RT02, RT03, dan RT10. Semua RT berada di kawasan RW05, Duri Selatan, Tambora, Jakarta Barat. Polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran tersebut. Hingga kini, tidak ada korban jiwa akibat kebakaran tersebut.

Berita terkait

Sri Mulyani: Penyaluran Bansos Januari-Maret 2024 Mencapai Rp 43 Triliun

2 hari lalu

Sri Mulyani: Penyaluran Bansos Januari-Maret 2024 Mencapai Rp 43 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan penyaluran bantuan sosial atau Bansos selama Januari-Maret 2024 mencapai Rp 43 triliun.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Percepat Penyaluran Bansos Stunting

2 hari lalu

Pemerintah Percepat Penyaluran Bansos Stunting

Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi menyatakan pemerintah akan mempercepat penyaluran Bansos atau bantuan pangan untuk penurunan stunting.

Baca Selengkapnya

Dissenting Opinion Saldi Isra Usul PSU di 7 Daerah, Segini Perolehan Suara Prabowo-Gibran di Sana

4 hari lalu

Dissenting Opinion Saldi Isra Usul PSU di 7 Daerah, Segini Perolehan Suara Prabowo-Gibran di Sana

Hakim MK Saldi Isra dalam dissenting opinion sebut 7 daerah harusnya pemungutan suara ulang. Berapa suara Prabowo-Gibran di tempat itu?

Baca Selengkapnya

Putusan MK Sebut Bansos Tak Untungkan Prabowo-Gibran, Ini Gelontoran Dana Bansos Seiring Pemilu 2024

4 hari lalu

Putusan MK Sebut Bansos Tak Untungkan Prabowo-Gibran, Ini Gelontoran Dana Bansos Seiring Pemilu 2024

MK sebut penyaluran bansos menjelang pemilu tak untungkan Prabowo-Gibran. Ini gelontoran dana bansos triliunan rupiah menjelang Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

5 hari lalu

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?

Baca Selengkapnya

MK Rekomendasikan Bansos Tak Dibagikan Menjelang Pemilu, Ganjar: Hakim Tidak Konsisten

6 hari lalu

MK Rekomendasikan Bansos Tak Dibagikan Menjelang Pemilu, Ganjar: Hakim Tidak Konsisten

Ganjar Pranowo, mengatakan, hakim MK tidak konsisten dalam mempertimbangkan putusan sengketa hasil Pilpres 2024 terurama soal bansos

Baca Selengkapnya

3 Poin Dissenting Opinion Hakim Saldi Isra dalam Putusan MK Tolak Gugatan Sengketa Pilpres Anies-Muhaimin

6 hari lalu

3 Poin Dissenting Opinion Hakim Saldi Isra dalam Putusan MK Tolak Gugatan Sengketa Pilpres Anies-Muhaimin

"Saya berkeyakinan bahwa dalil pemohon terkait dengan politisasi bansos beralasan menurut hukum," ucap Saldi Isra.

Baca Selengkapnya

Hakim MK Saldi Isra Anggap Politisasi Bansos Terjadi di Pilpres 2024

6 hari lalu

Hakim MK Saldi Isra Anggap Politisasi Bansos Terjadi di Pilpres 2024

"Saya berkeyakinan bahwa dalil pemohon terkait dengan politisasi bansos beralasan menurut hukum," ucap Saldi Isra.

Baca Selengkapnya

Kata Bawaslu Soal Penyaluran Bansos Menjelang Pilkada 2024

6 hari lalu

Kata Bawaslu Soal Penyaluran Bansos Menjelang Pilkada 2024

MK meminta penyaluran bansos di masa mendatang tidak lagi dilakukan menjelang pelaksanaan pemilu.

Baca Selengkapnya

MK Nilai Bansos Tak Beri Dampak Kemenangan Prabowo-Gibran, Tim Hukum Anies-Muhaimin Beri Tanggapan

6 hari lalu

MK Nilai Bansos Tak Beri Dampak Kemenangan Prabowo-Gibran, Tim Hukum Anies-Muhaimin Beri Tanggapan

MK menolak dalil yang diajukan pemohon Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mengenai bansos berkaitan dengan perolehan suara Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya