Tim Ahli Kota Bekasi Sambut Dirjen Perkeretapian Soal Temuan Diduga Cagar Budaya

Editor

Dwi Arjanto

Selasa, 18 Agustus 2020 08:32 WIB

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi didampingi Project Manager PT PT Istaka Minarasindo Kun Endra dan Ketua Tim Ahli Cagar Budaya Kota Bekasi Ali Anwar meninjau lokasi penemuan struktur bangunan bata lama di Stasiun Bekasi, Senin, 10 Agustus 2020. Foto: Humas Kota Bekasi

TEMPO.CO, Bekasi -Ketua Tim Ahli Cagar Budaya Kota Bekasi, Ali Anwar mengapresiasi langkah Direktorat Jendral Perkeretaapian yang merespon surat Wali Kota Bekasi ihwal penemuan benda terduga cagar budaya di lokasi Stasiun Bekasi dengan cepat.

“Ini menunjukkan ada kepedulian terhadap heritage di stasiun bekasi,” ujarnya dalam keterangan tertulis, Selasa 18 Agustus 2020.

Hari ini pukul 10 pagi, Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Wilayah Jakarta dan Banten, Roede Paulus mengundang instansi terkait untuk menghadiri pemeriksaan bersama lanjutan pembongkaran bangunan sisi selatan Stasiun Bekasi.

Menurut Ali Anwar, acara hari ini juga turut dihadiri Balai Pelestarian Caga Budaya Serang Banten didampingi Tim Ahli Cagar Budaya Kota Bekasi. “Selain meninjau, juga akan mempresentasi hasil peninjauan sabtu kemarin,” ujarnya dalam keterangan tertulis.

Sebelumnya, Tim Ahli Cagar Budaya merekomendasi Wali Kota Bekasi terkait temuan benda diduga cagar budaya di lokasi penggalian Stasiun Bekasi. “Merekomendasi Wali Kota Bekasi dapat meminta secara resmi kepada Direktorat Jendral Perkeretaapian agar menghentikan sementara proses pembongkaran di titik lokasi sambil menunggu penelitan para ahli,” Ujar Ali Anwar pada Sabtu 8 Agusuts 2020.

RAFI ABIYYU | DA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Penataan Kawasan Cagar Budaya Nasional Muara Jambi Siap Dilakukan

13 hari lalu

Penataan Kawasan Cagar Budaya Nasional Muara Jambi Siap Dilakukan

Dirjen Kebudayaan Hilmar Farid minta pembangunan fisik Kawasan Cagar Budaya Nasional Muara Jambi dilakukan dengan standar yang baik.

Baca Selengkapnya

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

32 hari lalu

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

Golkar mengajukan tiga nama di Pilkada Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

50 Persen Warga Kota Bekasi Mudik

34 hari lalu

50 Persen Warga Kota Bekasi Mudik

Pj Wali Kota Bekasi, Raden Gani Muhammad, mengatakan 50 persen lebih warganya mudik ke kampung halaman

Baca Selengkapnya

PKB Kota Bekasi Luncurkan PKB Call, Buka Penjaringan Bakal Calon Wali Kota

34 hari lalu

PKB Kota Bekasi Luncurkan PKB Call, Buka Penjaringan Bakal Calon Wali Kota

Sudah ada tiga tokoh yang mendaftar untuk maju di Pilkada Kota Bekasi 2024 lewat PKB

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

44 hari lalu

Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

Para tersangka pelaku pencampur BBM jenis Pertalite dengan air yang dikirim ke sebuah SPBU Kota Bekasi tersebut akan diancam pidana 6 tahun penjara.

Baca Selengkapnya

Masuk Jajaran Kereta Lokal Tercanggih, Apa Saja Fitur Mutakhir LRT Jabodebek?

29 Februari 2024

Masuk Jajaran Kereta Lokal Tercanggih, Apa Saja Fitur Mutakhir LRT Jabodebek?

LRT Jakarta dilengkapi berbagai teknologi yang sebelumnya jarang dipakai di kereta api lokal lain.

Baca Selengkapnya

Gratis, Tour de Kotabaru Ajak Wisatawan Lari Santai Lintasi Heritage Yogyakarta Pekan Ini

19 Februari 2024

Gratis, Tour de Kotabaru Ajak Wisatawan Lari Santai Lintasi Heritage Yogyakarta Pekan Ini

Kotabaru di masa silam merupakan permukiman premium Belanda yang dibangun Raja Keraton Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono VII sekitar 1877-1921.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Destinasi Wisata Kawasan Pecinan di Surabaya Saat Libur Tahun Baru Imlek

8 Februari 2024

Rekomendasi Destinasi Wisata Kawasan Pecinan di Surabaya Saat Libur Tahun Baru Imlek

Libur tahun baru imlek, kunjungan wisata ke kampung pecinan menjadi pilihan. Berikut rekomendasi destinasi wisata pecinan yang unik di Kota Surabaya

Baca Selengkapnya

Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

7 Februari 2024

Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

Pengguna KRL berharap PT KAI serius memperbaiki fasilitas publik di stasiun Bekasi itu.

Baca Selengkapnya

Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

29 Januari 2024

Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

Dalam pertemuan tersebut para relawan cawapres Mahfud MD tersebut menemui Ketua Pengurus GOR Bulu Tangkis Smesh, Sugeng.

Baca Selengkapnya