Megawati Sebut Jakarta Amburadul, PDIP: Pemantik Agar Anies Eksekusi Program

Jumat, 13 November 2020 05:02 WIB

Suasana kendaraan di kawasan Jenderal Sudirman, di tengah perpanjangan PSBB Transisi, Jakarta, Senin, 9 November 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Fraksi PDIP di DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono, merasa pernyataan Megawati Soekarnoputri, soal Jakarta amburadul tak perlu diperdebatkan.

Menurut dia, ucapan Ketua Umum PDIP itu sebaiknya dijadikan pemantik agar Gubernur DKI Anies Baswedan mengeksekusi program unggulannya. "Kalau kita mau mencermati itu secara bijak, mungkin itu sebagai pemicu saja, bukan dijadikan polemik," kata dia saat dihubungi, Kamis, 12 November 2020.

Sebelumnya, Megawati mengatakan DKI kini menjadi kota yang amburadul. Pernyataan ini merupakan tanggapan Mega terkait penghargaan City of Intellectual berdasarkan hasil riset yang dipimpin Ketua Senat dan Guru Besar UNJ Hafid Abbas.

Gembong menilai tak berjalannya program-program Anies membuat Megawati berpikir Jakarta stagnan. Artinya, tidak ada perubahan berarti di Ibu Kota selama tiga tahun Anies menjabat.

Anies terpilih menjadi gubernur Jakarta dalam Pemilihan Kepala Daerah alias Pilkada DKI 2017. Waktu itu, dia berpasangan dengan Sandiaga Uno yang mundur pada 2018.

Advertising
Advertising

Dalam janji kampanyenya, Anies menjagokan program penyediaan hunian DP nol rupiah. Selain itu, dia juga berjanji bakal menyelesaikan persoalan banjir tanpa penggusuran melalui naturalisasi.

"Itu semua program-program unggulan tidak dieksekusi, karena Pak Anies gamang. Kenapa gamang karena memang ini sesuai dengan janji kampanye," ucap anggota Komisi A Bidang Pemerintahan DPRD ini.

Berita terkait

Teguh Prakosa Daftar Maju Pilkada Solo dari PDIP

24 menit lalu

Teguh Prakosa Daftar Maju Pilkada Solo dari PDIP

Teguh Prakosa akan menyerahkan syarat pendaftaran tahap penjaringan bakal calon wali kota dan wakil wali kota di PDIP Kota Solo pada 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

17 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bentuk Presidential Club, Pengamat Sebut Ada Ketegangan dalam Transisi Kepemimpinan

19 jam lalu

Prabowo Bentuk Presidential Club, Pengamat Sebut Ada Ketegangan dalam Transisi Kepemimpinan

Pengamat politik menilai, gagasan Presidential Club Prabowo mungkin saja hasil dari melihat transisi kepemimpinan Indonesia yang seringkali ada ketegangan.

Baca Selengkapnya

Alasan PDIP Sebut Oposisi Perlu Ada dalam Pemerintahan

23 jam lalu

Alasan PDIP Sebut Oposisi Perlu Ada dalam Pemerintahan

PDIP menilai oposisi diperlukan dalam sistem pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Respons Politikus PDIP soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club

1 hari lalu

Respons Politikus PDIP soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club

Politikus Senior PDIP, Andreas Hugo Pareira, merespons soal keinginan Prabowo Subianto yang membentuk presidential club atau klub kepresidenan.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

1 hari lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

1 hari lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

1 hari lalu

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

Politikus Demokrat anggap gagasan Prabowo Subianto yang ingin membentuk Presidential Club sebagai politik tingkat tinggi.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

1 hari lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Menakar Peluang Emil Dardak sebagai Wakil Khofifah Lagi setelah PDIP Merapat

1 hari lalu

Menakar Peluang Emil Dardak sebagai Wakil Khofifah Lagi setelah PDIP Merapat

Sebelum PDIP masuk, Khofifah telah lebih dahulu didukung Partai Golkar, Gerindra, Demokrat dan PAN sejak sebelum Pemilu 2024 berlangsung.

Baca Selengkapnya