Lahan Pemakaman Covid-19 di TPU Tegal Alur Tersisa 160 Petak

Reporter

Imam Hamdi

Editor

Juli Hantoro

Sabtu, 23 Januari 2021 17:10 WIB

Petugas yang mengenakan APD bersiap memakamkan jenazah dengan protokol Covid-19 di TPU Tegal Alur, Jakarta, Selasa, 29 Desember 2020. Pemprov DKI Jakarta pun kini tengah mempersiapkan TPU Rorotan sebagai antisipasi penuhnya TPU khusus Covid-19 di Pondok Ranggon dan Tegal Alur. ANTARA/Wahyu Putro A

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Satuan Pelaksana Tempat Pemakaman Umum atau TPU Tegal Alur Wawin Wahyudi mengatakan lahan di Tegal Alur, tinggal tersisa sekitar 160 petak untuk pemakaman Khusus Covid-19. "Itu pun yang tersisa tinggal kawasan pemakaman non-muslim. Yang pemakaman muslim sudah penuh," kata Wawin saat dihubungi, Sabtu, 23 Januari 2021.

Wawin mengatakan petak lahan pemakaman muslim khusus jenazah Covid-19 telah penuh sejak 12 Januari 2021. Sedikitnya sudah ada 4.500 jenazah yang dimakan dengan protokol Covid-19 di petak lahan pemakaman muslim.

Baca juga: Lahan Pemakaman Jenazah Pasien Covid-19 di TPU Rorotan Siap Dipakai Bulan Ini

Lonjakan pemakaman dengan protokol Covid-19 telah meningkat sejak medio November lalu. Bahkan angkanya terus meningkat mendekat akhir tahun hingga 40-50 jenazah dimakamkan per hari di Tegal Alur. "Terakhir tertinggi 11 Januari kemarin, sehari ada 54 jenazah masuk dimakamkan dengan protokol Covid-19."

Menurut Wawin, pemakaman non-muslim masih bisa digunakan dengan sistem tumpang atau menumpuk jenazah di satu liang lahat. Syaratnya, kata dia, jenazah tersebut harus dalam satu keluarga dan sudah tiga tahun dimakamkan. "Baru bisa ditumpang."

Advertising
Advertising

Sejauh ini sudah ada enam Jenazah Covid-19 yang dimakamkan tumpang di pemakaman khusus muslim. "Untuk pemakaman umum kami masih bisa menerima."

Menurut Wawin, lahan di kawasan TPU Tegal Alur masih cukup luas untuk dikembangkan. Namun, lahan tersebut mesti dilakukan pematangan dengan cara diurug karena bidangnya yang miring. "Kira-kira masih ada 15 hektare. Total lahan di Tegal Alur ada 55 hektare."

Berita terkait

Adik Habib Hasan bin Jafar Assegaf Ungkap Alasan Almarhum Dimakamkan di Kaki Pusara Ibunda

54 hari lalu

Adik Habib Hasan bin Jafar Assegaf Ungkap Alasan Almarhum Dimakamkan di Kaki Pusara Ibunda

Habib Abdullah adik kandung Habib Hasan bin Jafar Assegaf ungkap alasan almarhum dimakamkan di kaki pusara ibundanya di komplek Masjid.

Baca Selengkapnya

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

55 hari lalu

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.

Baca Selengkapnya

Makam Putra Sultan Agung Berjuluk Sunan Amangkurat I di Tegal, Tepatnya di Mana?

22 Februari 2024

Makam Putra Sultan Agung Berjuluk Sunan Amangkurat I di Tegal, Tepatnya di Mana?

Makam putra mahkota Sultan Agung yaitu Sunan Amangkurat I berada di Tegal. Bagaimana menuju ke sana?

Baca Selengkapnya

Tamara Tyasmara dan DJ Angger Dimas Hadiri Ekshumasi Makam Anaknya

6 Februari 2024

Tamara Tyasmara dan DJ Angger Dimas Hadiri Ekshumasi Makam Anaknya

Penyidik Jatanras Polda Metro Jaya membongkar makam anak artis Tamara Tyasmara dan DJ Dimas Angger, Dante, yang tewas tenggelam di kolam renang

Baca Selengkapnya

Pagi Ini Polisi Bongkar Makam Anak Tamara Tyasmara di TPU Jeruk Purut

6 Februari 2024

Pagi Ini Polisi Bongkar Makam Anak Tamara Tyasmara di TPU Jeruk Purut

Polisi pagi ini akan membongkar makam untuk mengautopsi anak artis Tamara Tyasmara, Raden Adante Khalif Pramudityo, yang tewas tenggelam

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Bakal Ekshumasi Makam Anak Artis Tamara Tyasmara Besok

5 Februari 2024

Polda Metro Jaya Bakal Ekshumasi Makam Anak Artis Tamara Tyasmara Besok

Penyidik Polda Metro Jaya bakal membongkar makam anak artis Tamara Tyasmara di TPU Jeruk Purut pada Selasa, 6 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Video Viral Keramaian di TPU Tegal Alur Kalideres, Seorang Pemuda Tewas Gantung Diri

10 Desember 2023

Video Viral Keramaian di TPU Tegal Alur Kalideres, Seorang Pemuda Tewas Gantung Diri

Beredar video viral yang memperlihatkan keramaian di TPU Tegal Alur, Kalideres hari ini. Ternyata seorang pemuda tewas gantung diri.

Baca Selengkapnya

Makam Pendeta Andes Kuno Ditemukan, Dihiasi Keramik dan Segel

31 Agustus 2023

Makam Pendeta Andes Kuno Ditemukan, Dihiasi Keramik dan Segel

Para arkeolog menemukan makam Pendeta Pacopampa yang berusia 3.000 tahun

Baca Selengkapnya

125 Makam dengan Kerangka Utuh Ditemukan di Pemakaman Era Romawi di Gaza

24 Juli 2023

125 Makam dengan Kerangka Utuh Ditemukan di Pemakaman Era Romawi di Gaza

Ini adalah pertama kalinya di Palestina peneliti menemukan pemakaman yang memiliki 125 makam.

Baca Selengkapnya

Prabowo dan Sultan HB X Beda Pendapat soal Pemindahan Makam Pangeran Diponegoro

15 Juli 2023

Prabowo dan Sultan HB X Beda Pendapat soal Pemindahan Makam Pangeran Diponegoro

Prabowo mengusulkan makam Pangeran Diponegoro di Makassar dipindah ke Yogyakarta. Usulan Prabowo itu ditolak Sultan HB X. Apa alasan keduanya?

Baca Selengkapnya