Anies Baswedan Ajak Warganet Santap Roti Maison Weiner yang Sepi Pembeli

Selasa, 9 Maret 2021 16:38 WIB

Anies Baswedan. Facebook

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengajak warganet untuk membeli roti produk Maison Weiner di Jalan Kramat II Nomor 2, Kwitang, Senen, Jakarta Pusat. Menurut dia, banyak roti di tempat itu dibuat dengan resep klasik.

"Bukan cuma dapat rasanya, tapi juga dapat sejarahnya." Anies mencuit di akun Twitter-nya, Senin, 8 Maret 2021.

Baca: MA Kabulkan PK Anies Cabut Izin Reklamasi Pulau I, Riza: Alhamdulillah

Unggahan ini menanggapi cuitan akun @syahbanu yang meminta warga Twitter membeli roti di Maison Weiner. Akun itu menuliskan, toko itu makin tergerus di tengah pandemi Covid-19. "Nggak pandemi aja sepi, apalagi pandemi."

Anies juga mengunggah kedatangannya ke Maison Weiner di akun Instagram @aniesbaswedan. Dia menyampaikan kawasan Senen merupakan salah satu ruas bersejarah dengan banyak wisata kuliner.

Advertising
Advertising

Salah satunya Maison Weiner yang disebut sebagai bengkel kue tertua di Ibu Kota. Toko roti ini didirikan oleh Nyonya Gem atau Lee Liang Mey pada 1936.

Anies mampir mengingat jarak Maison Weiner dan Balai Kota Jakarta tak jauh. Dia disambut Siane Gunawan, menantu generasi ketiga pemilik Maison Weiner dan mencicipi roti kismis atau rozijnenbrood.

"Semua kue dan roti dibuat hari ini masih menggunakan resep yang sama bahkan masih memakai oven yang sama sejak awal toko ini berdiri," kata Anies.

Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini tak pulang dengan tangan kosong. Anies Baswedan membawa pulang beberapa jenis roti lainnya untuk disantap keluarga. "Karena terlalu banyak pilihan,"

Berita terkait

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

15 jam lalu

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

Anies Baswedan mengomentari peluang bergabung dalam pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai menteri.

Baca Selengkapnya

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

17 jam lalu

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

Ketua Umum partai NasDem, Surya Paloh mengatakan, pencalonan Anies Baswedan di Pilkada DKI masih perlu pengkajian.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

18 jam lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Modus Penyamaran Narkotika: Dari Kue, Permen, hingga Liquid Vape

1 hari lalu

Polisi Ungkap Modus Penyamaran Narkotika: Dari Kue, Permen, hingga Liquid Vape

Menyamarkan narkotika menjadi cairan liquid vape seperti yang dilakukan selebgram Chandrika Chika dan atlet eSports Aura Jeixy menambah daftar modus.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

1 hari lalu

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Partai NasDem menyatakan bakal menjadi bagian dari koalisi pemerintahan Prabowo dan Gibran. Begini jejak politik NasDem dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

1 hari lalu

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka menyebut daerah padat penduduk mendapatkan atensi khusus dari pemerintah.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

1 hari lalu

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

Serikat Karyawan Garuda Indonesia meminta Prabowo-Gibran bisa penuhi janjinya untuk menyelamatkan maskapai Garuda Indonesia.

Baca Selengkapnya

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Pemenang Pilpres 2024, Ini Tanggapan PBNU, PP Muhammadiyah hingga Kadin

2 hari lalu

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Pemenang Pilpres 2024, Ini Tanggapan PBNU, PP Muhammadiyah hingga Kadin

Reaksi PBNU, PP MUhammadiyah, Kadin Terhadap Penetapan Prabowo - Gibran Pemenang Pilpres 2024 oleh KPU

Baca Selengkapnya

Apa Kabar Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024? Ini Komentar Mereka yang Dulu Berniat Mengusungnya

2 hari lalu

Apa Kabar Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024? Ini Komentar Mereka yang Dulu Berniat Mengusungnya

Apakah hak angket soal kecurangan Pemilu 2024 akan bergulir? Berikut pernyataan tokoh dan partai yang dulu getol akan mengusungnya.

Baca Selengkapnya

NasDem-PKS Siap Bersatu Lagi di Pilkada, Kans Usung Anies Masih Dibahas

2 hari lalu

NasDem-PKS Siap Bersatu Lagi di Pilkada, Kans Usung Anies Masih Dibahas

Ketua Umum NasDem Surya Paloh menegaskan partainya siap berkoalisi kembali dengan PKS di Pilkada Serentak 2024.

Baca Selengkapnya