Ada Rambu Khusus Road Bike di JLNT, B2W Indonesia: Sungguh Tak Elok

Jumat, 11 Juni 2021 20:59 WIB

Suasana uji coba pemberlakuan lintasan road bike di jalan layang non tol (JLNT) Kampung Melayu-Tanah Abang, Jakarta, Ahad, 23 Mei 2021. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay

TEMPO.CO, Jakarta - Bike to Work atau B2W Indonesia mengkritik rambu sepeda road bike yang terpasang di jalan layang non tol (JLNT) Kampung Melayu-Tanah Abang.

Ketua Tim Advokasi B2W Indonesia Fahmi Saimima menyebut rambu yang dibuat Dinas Perhubungan DKI Jakarta itu tak elok.

"Sungguh tidak elok terkait rambu yang dibuat Dishub dengan deskripsi redaksional road bike," kata dia dalam keterangan tertulisnya, Jumat, 11 Juni 2021.

Dalam akun Instagram @b2w_indonesia tampak rambu merah putih bergambar sepeda yang dicoret dengan garis merah. Di bawah rambu itu ada papan putih bertuliskan 'kecuali road bike'.

Menurut Fahmi, tak ada rambu seperti itu di dunia. Dia menuturkan tidak akan ditemukan istilah road bike di undang-undang manapun.

Advertising
Advertising

"Makanya rambu ini dibuat tidak dalam kajian yang baik," ucap dia.

B2W Indonesia bersama dengan Koalisi Pejalan Kaki dan Road Safety Association (RSA) akan menggelar aksi pada Minggu, 13 Juni 2021. Tujuan aksi adalah menolak jalan layang non tol dijadikan lintasan sepeda balap.

Sebelumnya, pemerintah DKI berencana membuat lintasan road bike di JLNT Kampung Melayu-Tanah Abang dan jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta Pusat.

Saat ini penggunaan lintasan road bike masih diuji coba. Sepeda balap ini boleh melintas di Sudirman-Thamrin pada Senin-Jumat pukul 05.00-06.30. Sementara di JLNT hanya setiap Sabtu-Minggu pukul 05.00-08.00 WIB.

Baca juga: B2W Indonesia Bakal Gelar Aksi Tolak JLNT Jadi Lintasan Khusus Road Bike

Berita terkait

Ditlantas Polda Metro Jaya Tutup JLNT Casablanca Setiap Malam, Pukul 21.00-4.00 WIB

38 hari lalu

Ditlantas Polda Metro Jaya Tutup JLNT Casablanca Setiap Malam, Pukul 21.00-4.00 WIB

Ditlantas Polda Metro Jaya bersama Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta menutup Jalan Layang Non Tol atau JLNT Casablanca mulai pukul 21.00 WIB hingga pukul 4.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Pesepeda Perempuan di Menteng Jakarta Pusat Dijambret Sampai Jatuh

26 Januari 2024

Pesepeda Perempuan di Menteng Jakarta Pusat Dijambret Sampai Jatuh

Seorang pesepeda wanita dijambret di Jalan Latuharhari, Menteng, Jakarta Pusat pada Rabu, 24 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Komunitas B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Kadishub DKI: Pembangunan Jalur Sepeda Lampaui Target

18 Januari 2024

Komunitas B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Kadishub DKI: Pembangunan Jalur Sepeda Lampaui Target

Komunitas Bike To Work akan menggugat Pj Gubernur DKI Heru Budi soal pemangkasan pembangunan jalur sepeda di DKI.

Baca Selengkapnya

Dishub DKI Bakal Bongkar Stick Cone Jalur Sepeda Secara Bertahap, Alasannya?

17 Januari 2024

Dishub DKI Bakal Bongkar Stick Cone Jalur Sepeda Secara Bertahap, Alasannya?

Keputusan itu diambil Kepala Dishub DKI Jakarta setelah mengevaluasi jalur sepeda terproteksi berdasarkan aduan warga.

Baca Selengkapnya

B2W Indonesia Kecam Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Stick Cone Jalur Sepeda

16 Januari 2024

B2W Indonesia Kecam Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Stick Cone Jalur Sepeda

Komunitas Bike to Work Indonesia mengecam pemasangan alat peraga kampanye di stick cone jalur sepeda. Sejumlah stick cone ditemukan rusak.

Baca Selengkapnya

Stick Cone Jalur Sepeda yang Dipasangi Bendera Partai Jadi Bengkok dan Rusak

16 Januari 2024

Stick Cone Jalur Sepeda yang Dipasangi Bendera Partai Jadi Bengkok dan Rusak

Bawaslu DKI meminta partai untuk tertib dalam memasang bendera menanggapi maraknya bendera partai dipasang di stick cone jalur sepeda.

Baca Selengkapnya

B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Pesepeda Bandingkan Pembangunan Jalur Sepeda di Era Anies Baswedan

15 Januari 2024

B2W Gugat Heru Budi ke PTUN, Pesepeda Bandingkan Pembangunan Jalur Sepeda di Era Anies Baswedan

Komunitas B2W atau Bike to Work akan menggugat Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono ke PTUN soal pemangkasan jalur sepeda.

Baca Selengkapnya

5 Poin Gugatan B2W Indonesia ke Heru Budi Soal Jalur Sepeda di Jakarta

14 Januari 2024

5 Poin Gugatan B2W Indonesia ke Heru Budi Soal Jalur Sepeda di Jakarta

Gugatan komunitas B2W Indonesia terhadap Heru Budi ini memiliki konsekuensi hukum terhadap Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

B2W Indonesia Akan Gugat Heru Budi ke PTUN karena Pangkas Anggaran Jalur Sepeda

14 Januari 2024

B2W Indonesia Akan Gugat Heru Budi ke PTUN karena Pangkas Anggaran Jalur Sepeda

B2W Indonesia menilai Heru Budi melakukan Malpraktik Tata Kelola Kota Jakarta dalam kebijakan soal jalur sepeda.

Baca Selengkapnya

Kota Madinah Sediakan Jalur Sepeda Sepanjang 70 Km

27 Desember 2023

Kota Madinah Sediakan Jalur Sepeda Sepanjang 70 Km

Pemerintah Kota Madinah membangun jalur sepeda di sepanjang jalan utama dan di dalam lingkungan perumahan sepanjang 70 kilometer

Baca Selengkapnya