Damkar Evakuasi Remaja yang 7 Jam Terjebak Gorong-gorong karena Kejar Biawak

Selasa, 29 Juni 2021 18:28 WIB

Warga mengamankan seekor biawak yang ditemukan ketika banjir terjadi di Perumahan Villa Taman Kartini, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu, 8 Februari 2020. Intensitas hujan yang tinggi dan meluapnya aliran Sungai Cikeas membuat Perumahan Villa Taman Kartini kembali diterjang banjir dengan ketinggian dari 30-50 cm, sebelumnya pada 1 Januari 2020 Villa Taman Kartini juga diterjang banjir cukup parah dengan ketinggian 2-5 meter. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Nasib apes menimpa seorang remaja bernama Vicky, 18 tahun, yang harus dievakuasi oleh tim Damkar karena terjebak di gorong-gorong. Pemuda itu terjebak di gorong-gorong hingga tujuh jam saat hendak mencari seekor biawak di Jalan Danau, Ancol, Jakarta Utara, SEnin 28 Juni 2021.

"Awalnya korban mencari biawak di dalam gorong-gorong pada pukul 11.00 siang. Kemudian salah satu seorang warga melihat korban tak kunjung keluar dari dalam gorong-gorong," ujar Humas Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) DKI Jakarta Mulat Wijayanto saat dihubungi, Selasa, 29 Juni 2021.

Mulat menjelaskan, saksi melihat korban mengejar seekor biawak yang lari ke dalam gorong-gorong sempit. Korban masuk ke dalam gorong-gorong yang ukurannya hanya muat satu orang saja. Setelah masuk, warga tak melihat Vicky keluar dari dalam gorong-gorong.

Warga sekitar kemudian menghubungi Sudin Damkar Jakarta Utara untuk mengevakuasi remaja tersebut. "Sebanyak tujuh personel dikerahkan untuk mengevakuasi korban," ujar Mulat.

Namun karena korban sudah masuk cukup dalam ke gorong-gorong, petugas mengalami kesulitan mengeluarkannya. Pada pukul 17.36, petugas bisa membongkar beton di jalan dan Vicky berhasil dikeluarkan dari gorong-gorong sedalam 10 meter itu

Advertising
Advertising

"Korban dievakuasi dalam keadaan lemas dan langsung dibawa ke tim medis untuk penanganan," ujar Humas Dinas Damkar DKI Jakarta.

Baca juga: Damkar Evakuasi Ular Sanca 3,5 Meter dari Plafon Rumah Warga Cijantung

Berita terkait

Masa Puncak Libur Lebaran di Ancol, Orang Tua Diminta Awasi Anak Agar tak Hilang

16 hari lalu

Masa Puncak Libur Lebaran di Ancol, Orang Tua Diminta Awasi Anak Agar tak Hilang

Puluhan ribu wisatawan berlibur ke kawasan Ancol, Jakarta Utara, pada hari ketiga lebaran

Baca Selengkapnya

Jumlah Pengunjung Beberapa Destinasi Wisata selama Libur Lebaran 2024

16 hari lalu

Jumlah Pengunjung Beberapa Destinasi Wisata selama Libur Lebaran 2024

Beberapa destinasi wisata mengalami kepadatan pengunjung selama libur Lebaran 2024. Berikut rincian jumlah pengunjungnya.

Baca Selengkapnya

Cerita Pengemudi Wisata Perahu di Ancol yang Sepi Peminat saat Libur Lebaran

16 hari lalu

Cerita Pengemudi Wisata Perahu di Ancol yang Sepi Peminat saat Libur Lebaran

Wisatawan di Ancol saat musim liburan tembus 100 ribu, tetapi yang naik perahu wisata tak banyak

Baca Selengkapnya

Warga Jakarta Anggap Ancol Cocok untuk Isi Libur Lebaran bersama Keluarga

16 hari lalu

Warga Jakarta Anggap Ancol Cocok untuk Isi Libur Lebaran bersama Keluarga

Ancol Taman Impian masih menjadi primadona masyarakat Jakarta untuk mengisi libur lebaran seperti sekarang.

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran, Sea World Ancol Berikan Paket Promo mulai dari Rp 120 Ribuan

16 hari lalu

Libur Lebaran, Sea World Ancol Berikan Paket Promo mulai dari Rp 120 Ribuan

Sea World Ancol turut menghadirkan acara spesial selama Libur Lebaran 10 - 21 April 2024.

Baca Selengkapnya

Penerobosan Kampung Susun Bayam, Polisi Sebut Satu Warga yang Ditahan sesuai Laporan Jakpro

16 hari lalu

Penerobosan Kampung Susun Bayam, Polisi Sebut Satu Warga yang Ditahan sesuai Laporan Jakpro

Tak ada eks warga Kampung Bayam lain, kecuali Furqon, yang menjadi tersangka dalam kasus penerobosan Kampung Susun Bayam (KSB).

Baca Selengkapnya

Antisipasi Lonjakan Pengunjung saat Libur Lebaran, Ancol Siapkan Sentral Parkir

17 hari lalu

Antisipasi Lonjakan Pengunjung saat Libur Lebaran, Ancol Siapkan Sentral Parkir

Jumat, hari kedua Lebaran, per jam 14.00 sudah ada 52 ribu pengunjung di Taman Impian Jaya Ancol.

Baca Selengkapnya

Kapolres Jakut Klaim Kawasan Wisata Ancol Aman, Belum Ada Laporan Tindak Kriminal

17 hari lalu

Kapolres Jakut Klaim Kawasan Wisata Ancol Aman, Belum Ada Laporan Tindak Kriminal

Kapolres Jakarta Utara Kombes Gidion Arif Setyawan mengklaim belum ada kerawanan dan berbagai tindak kriminal yang terjadi di kawasan wisata Ancol

Baca Selengkapnya

Ramai-ramai Libur Lebaran ke Ancol, Jam 10 Pagi sudah Tembus 17 Ribu Pengunjung

17 hari lalu

Ramai-ramai Libur Lebaran ke Ancol, Jam 10 Pagi sudah Tembus 17 Ribu Pengunjung

Ancol Taman Impian di Kawasan Jakarta Utara masih menjadi rujukan masyarakat untuk berliburan

Baca Selengkapnya

Taman Impian Jaya Ancol Didatangi 62 Ribu Pengunjung di H+1 Lebaran

18 hari lalu

Taman Impian Jaya Ancol Didatangi 62 Ribu Pengunjung di H+1 Lebaran

Ancol Taman Impian akan menggelar acara Festival Raya Kemenangan selama pekan libur Lebaran, dari 10 sampai 21 April 2024.

Baca Selengkapnya