Polisi Selidiki Dugaan Remaja Bunuh Diri dengan Senjata Api di Tangerang

Jumat, 10 September 2021 15:47 WIB

Ilustrasi stop bunuh diri. Shutterstock

TEMPO.CO, Tangerang- Satuan Reserse dan Kriminal Polres Metro Tangerang Kota masih menyelidiki dugaan bunuh diri seorang remaja di Perumahan Banjar Wijaya, Cipondoh, Kota Tangerang.

BCO, 17 tahun ditemukan tewas dengan luka tembakan di kepala di kamarnya di Banjar Wijaya Cluster Italy, Jumat pagi pukul 4.30.

"Dugaan bunuh diri, masih kami selidiki," ujar Kepala Satuan Reserse dan Kriminal Polres Metro Tangerang Kota Komisaris Bonar Ricardo Pakpahan, Jumat 10 September 2021.

Menurut Bonar, dugaan bunuh diri pelajar berusia 17 tahun itu diketahui adanya laporan dari pihak keluarga. " Menggunakan senjata api jenis Glock 43," katanya.

Berdasarkan keterangan saksi, Megawati Gunawan dan Albert Christly, orang yang tinggal bersama BCO di rumah itu, mereka terbangun sekitar pukul 04.30 WIB setelah mendengar suara seperti benda jatuh.

Advertising
Advertising

Keduanya lalu mengecek di sekitar lokasi dan melihat korban sudah tergeletak di lantai bersimbah darah. Mereka juga melihat kepala korban terdapat luka tembakan. "Dan di TKP ditemukan sepucuk senjata api," kata Bonar.

Kemudian, dua saksi itu memberitahukan kejadian tersebut ke ketua RT setempat dan melaporkan kejadian ke Polsek Cipondoh guna proses lebih lanjut.

Bonar mengatakan, hasil olah tempat terjadinya perkara oleh tim identifikasi Satreskrim ditemukan satu pucuk senjata api jenis Glock-43 warna hitam, selongsong, dan proyektil peluru. Sementara jenazah korban yang diduga bunuh diri itu dibawa ke RSUD Tangerang untuk otopsi.

Baca juga: Kebakaran Lapas Tangerang, PBHI: Pemerintah Abai Hak Asasi Manusia

Catatan Redaksi:

Jangan remehkan depresi. Untuk bantuan krisis kejiwaan atau tindak pencegahan bunuh diri di Indonesia, bisa menghubungi : Yayasan Pulih (021) 78842580

JONIANSYAH HARDJONO

Berita terkait

Banyak Veteran Perang AS yang Bunuh Diri, Pemicu Terbesar Masalah Keluarga

20 jam lalu

Banyak Veteran Perang AS yang Bunuh Diri, Pemicu Terbesar Masalah Keluarga

Pemicu depresi dan bunuh diri veteran perang AS beragam, di antaranya lama hidup jauh dari rumah, pasangan, dan anak -- situasi yang membuat stres.

Baca Selengkapnya

Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

4 hari lalu

Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

Kompolnas menilai masih ada sejumlah kejanggalan dalam kasus kematian Brigadir RAT.

Baca Selengkapnya

Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

5 hari lalu

Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

Keluarga Brigadir RA masih menunggu hasil pemeriksaan ponsel oleh penyidik Polres Jakarta Selatan

Baca Selengkapnya

Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

5 hari lalu

Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merespons perihal penghentian penyidikan kasus kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi atau Brigadir RA

Baca Selengkapnya

Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

5 hari lalu

Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

Sepupu Brigadir Ridhal Ali Tomi (Brigadir RA), Rudi Dagong, bercerita saat dia memeriksa jenazah hingga memandikannya

Baca Selengkapnya

Keluarga Bilang Jenazah Brigadir RA Tak Diautopsi Atas Permintaan Istri dan Orang Tua

5 hari lalu

Keluarga Bilang Jenazah Brigadir RA Tak Diautopsi Atas Permintaan Istri dan Orang Tua

Jenazah Brigadir RA dijemput tiga perwakilan keluarga dan komandannya di Polresta Manado.

Baca Selengkapnya

Kapolri Pertimbangkan Lanjutkan Pemeriksaan Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

5 hari lalu

Kapolri Pertimbangkan Lanjutkan Pemeriksaan Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

Kapolri menyatakan polisi masih terus mendalami motif Brigadir RA nekat menghabisi nyawanya dalam mobil Alphard hitam di sebuah rumah di Mampang.

Baca Selengkapnya

Pengusaha Indra Pratama Bantah Brigadir RA sebagai Ajudan dan Sopir, Datang ke Rumah untuk Silaturahmi

6 hari lalu

Pengusaha Indra Pratama Bantah Brigadir RA sebagai Ajudan dan Sopir, Datang ke Rumah untuk Silaturahmi

Keterangan Indra Pratama sebagai pemilik rumah lokasi tewasnya Brigadir RA berbeda dengan keterangan Polda Sulut. Ridhal disebut sebagai ajudan.

Baca Selengkapnya

Polda Sulut Mengonfirmasi Brigadir RA Jadi Ajudan dan Sopir Pengusaha di Jakarta Sejak 2021

6 hari lalu

Polda Sulut Mengonfirmasi Brigadir RA Jadi Ajudan dan Sopir Pengusaha di Jakarta Sejak 2021

Brigadir RA yang disebut tewas bunuh diri dalam mobil Alphard selama ini jadi ajudan pengusaha sejak 2021. Tanpa izin dari pimpinan.

Baca Selengkapnya

11 Tersangka Kasus Judi Online di Teluknaga Raup Keuntungan 10 Miliar dalam Waktu 4 Bulan

6 hari lalu

11 Tersangka Kasus Judi Online di Teluknaga Raup Keuntungan 10 Miliar dalam Waktu 4 Bulan

Untuk membongkar kasus judi online di di Teluknaga, Kabupaten Tangerang ini, tim patroli siber Polda Metro Jaya melakukan penyelidikan 20 hari.

Baca Selengkapnya