Pemilihan Wali Kota, Ketua DPRD DKI: Jangan Jadi Kacungnya Pengembang

Kamis, 16 September 2021 04:07 WIB

Wakil Kali Kota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko menindak perusahaan bisnis daring yang melanggar protokol kesehatan di masa PSBB di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat. ANTARA/HO-Sudin Kominfotik Jakarta Barat

TEMPO.CO, Jakarta - Calon Wali Kota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko dan calon Wali Kota Jakarta Selatan Munjirin menjalani uji kepatutan dan kelayakan (fit and proper test) di DPRD DKI, Rabu.

Mereka diajukan oleh Gubernur DKI Anies Baswedan berdasarkan surat Gubernur Nomor 376/-071.821 tertanggal 2 September, untuk mengisi kekosongan kursi wali kota di dua wilayah tersebut.

Menanggapi dua nama calon wali kota yang dipilih Anies Baswedan itu, Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi meminta kedua wali kota terpilih harus bisa menjadi eksekutor dalam memimpin wilayahnya.

"Tugas wali kota ini perannya yang harus terlihat. Jangan mengkhayal untuk pembangunan," ujar Prasetio di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu 15 September 2021.

Prasetio menilai Jakarta Barat dan Jakarta Selatan mempunyai persoalan yang hampir sama, yaitu masalah kewajiban pengembang menyerahkan fasos dan fasum kepada Pemprov DKI.

"Wali Kota harus tegas, jangan jadi kacungnya pengembang," ujarnya. "Kalau pengembang punya kewajiban ya tagih, walaupun itu teman saya."

Prasetio juga menyoroti masalah inventarisasi
aset Pemprov DKI Jakarta yang selalu jadi catatan BPK. "Ini harus diberesin. Pengembang besar memang, tapi kita jangan takut," tambahnya.

Wakil Wali Kota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko diusulkan Anies Baswedan mengisi kursi Wali Kota Jakarta Barat yang kosong setelah Uus Kuswanto diangkat menjadi Asisten Kesejahteraan Rakyat Sekretaris Daerah DKI Jakarta. Sedangkan Munjirin diusulkan menjadi calon Wali Kota Jakarta Selatan. Jabatan ini telah lama kosong sejak Marullah Matali diangkat menjadi Sekretaris Daerah DKI Jakarta.

Baca juga: Fit and Proper Test Calon Wali Kota Jakarta Selatan dan Barat, DPRD DKI: Layak

Berita terkait

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

41 menit lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

19 jam lalu

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Partai NasDem menyatakan bakal menjadi bagian dari koalisi pemerintahan Prabowo dan Gibran. Begini jejak politik NasDem dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

20 jam lalu

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi mengatakan pembangunan rumah susun dapat mengatasi daerah kumuh di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

1 hari lalu

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka menyebut daerah padat penduduk mendapatkan atensi khusus dari pemerintah.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

1 hari lalu

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

Serikat Karyawan Garuda Indonesia meminta Prabowo-Gibran bisa penuhi janjinya untuk menyelamatkan maskapai Garuda Indonesia.

Baca Selengkapnya

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Pemenang Pilpres 2024, Ini Tanggapan PBNU, PP Muhammadiyah hingga Kadin

1 hari lalu

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Pemenang Pilpres 2024, Ini Tanggapan PBNU, PP Muhammadiyah hingga Kadin

Reaksi PBNU, PP MUhammadiyah, Kadin Terhadap Penetapan Prabowo - Gibran Pemenang Pilpres 2024 oleh KPU

Baca Selengkapnya

Apa Kabar Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024? Ini Komentar Mereka yang Dulu Berniat Mengusungnya

1 hari lalu

Apa Kabar Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024? Ini Komentar Mereka yang Dulu Berniat Mengusungnya

Apakah hak angket soal kecurangan Pemilu 2024 akan bergulir? Berikut pernyataan tokoh dan partai yang dulu getol akan mengusungnya.

Baca Selengkapnya

NasDem-PKS Siap Bersatu Lagi di Pilkada, Kans Usung Anies Masih Dibahas

2 hari lalu

NasDem-PKS Siap Bersatu Lagi di Pilkada, Kans Usung Anies Masih Dibahas

Ketua Umum NasDem Surya Paloh menegaskan partainya siap berkoalisi kembali dengan PKS di Pilkada Serentak 2024.

Baca Selengkapnya

Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

2 hari lalu

Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

Ada lobi-lobi disertai pembagian jatah menteri di kabinet. Rencana koalisi PDIP disertai syarat tertentu.

Baca Selengkapnya

PKS Sambangi NasDem, Disambut Jajaran tanpa Surya Paloh

2 hari lalu

PKS Sambangi NasDem, Disambut Jajaran tanpa Surya Paloh

PKS menyambangi NasDem sehari usai putusan MK. Mereka disambut jajaran petinggi NasDem, namun Surya Paloh tak nampak hadir.

Baca Selengkapnya