Bangun ITF Sunter, DKI Cari Pinjaman Rp 4,02T dari PT SMI

Senin, 25 Oktober 2021 14:47 WIB

Desain maket pembangunan ITF Sunter. (Diskominfotik Pemprov DKI Jakarta)

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah DKI Jakarta akan mencari pinjaman dana reguler dari PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI) untuk membangun Intermediate treatment facility (ITF) Sunter, Jakarta Utara. Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta Asep Kuswanto menyatakan pinjaman ini di luar dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).

"Jadi itu bukan dana PEN, tapi pinjaman reguler dari PT SMI kepada Pemprov DKI," kata dia di Balai Kota, Jakarta Pusat, Senin, 25 Oktober 2021.

Menurut dia, pemerintah DKI membutuhkan pinjaman senilai Rp 4,02 triliun. Asep tak bisa memastikan apakah PT SMI sudah menyetujui pinjaman tersebut. Hanya saja, dia berharap PT SMI bisa mengucurkan dana pinjaman pada Januari 2022.

"Kami sedang mengupayakan supaya memang ITF Sunter itu bisa terbangun dan pendanaannya dari pinjaman PT SMI," terang dia.

Sebelumnya, peletakan batu pertama atau groundbreaking ITF Sunter berlangsung pada 20 Desember 2018. Namun, pembangunannya mandek.

Advertising
Advertising

PT Forum Finlandia selaku mitra kerja sama PT Jakarta Propertindo (Jakpro) juga memutuskan mundur dari proyek tersebut. Jakpro yang merupakan pelaksana proyek bekerja sama dengan PT Fortum untuk mendirikan perusahaan patungan bersama bernama PT Jakarta Solusi Lestari (JSL).

Jakpro membutuhkan 340 juta dolar atau sekitar Rp 5,2 triliun, bergantung nilai kurs, untuk mendanai pembangunan ITF Sunter.

Baca juga: DKI Minta Pemerintah Pusat Kucurkan Biaya Proyek ITF Sunter Rp 4 Triliun

Berita terkait

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

2 hari lalu

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

Heru Budi Hartono meyakini pengesahan UU DKJ adalah yang terbaik untuk Jakarta.

Baca Selengkapnya

Pengangkatan Girder Pertama Proyek Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B

4 hari lalu

Pengangkatan Girder Pertama Proyek Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B

Light Rail Transit (LRT) Jakarta Fase 1B sebagai salah satu solusi untuk mengatasi masalah transportasi yang kronis di ibu kota.

Baca Selengkapnya

DLH Sumbawa Tambah Sarpras Penanganan Sampah

5 hari lalu

DLH Sumbawa Tambah Sarpras Penanganan Sampah

Pemerintah Kabupaten Sumbawa melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH), terus melakukan upaya dalam penanganan sampah.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Bersama Jakpro Siap kembangkan KEK Otomotif Pulomas

7 hari lalu

Bamsoet Bersama Jakpro Siap kembangkan KEK Otomotif Pulomas

Ikatan Motor Indonesia (IMI) bersama JakPro tengah mempersiapkan pemanfaatan kawasan Pulomas, Jakarta untuk dikembangkan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) otomotif.

Baca Selengkapnya

Dukcapil DKI Jakarta Akan Nonaktifkan 92. 493 NIK Warga, Begini Cara Cek Status NIK Anda

11 hari lalu

Dukcapil DKI Jakarta Akan Nonaktifkan 92. 493 NIK Warga, Begini Cara Cek Status NIK Anda

Kepala Dinas Dukcapil DKI Jakarta mengajukan penonaktifan terhadap 92.493 NIK warga Jakarta ke Kemendagri pekan ini

Baca Selengkapnya

Sampah di Jakarta, Sebelum dan Setelah Lebaran

14 hari lalu

Sampah di Jakarta, Sebelum dan Setelah Lebaran

DLH DKI Jakarta mengangkut sampah yang dilakukan selama periode tujuh hari sebelum hingga hari kedua Lebaran 2024

Baca Selengkapnya

Anggota DPRD DKI Minta Pendatang Baru Punya Jaminan Pekerjaan dan Tempat Tinggal

14 hari lalu

Anggota DPRD DKI Minta Pendatang Baru Punya Jaminan Pekerjaan dan Tempat Tinggal

Usai lebaran 2024, diperkirakan akan ada 15-20 ribu pendatang baru di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Pemprov DKI Pastikan Pelayanan Publik Optimal di Hari Pertama Bekerja Usai Libur Lebaran

15 hari lalu

Pemprov DKI Pastikan Pelayanan Publik Optimal di Hari Pertama Bekerja Usai Libur Lebaran

Pemprov DKI Jakarta memastikan pelayanan publik optimal setelah libur lebaran, pegawai sudah masuk seperti biasa.

Baca Selengkapnya

Terapkan WFH ASN, Pemprov DKI Jakarta Pastikan Pelayanan Masyarakat Tetap Optimal

16 hari lalu

Terapkan WFH ASN, Pemprov DKI Jakarta Pastikan Pelayanan Masyarakat Tetap Optimal

WFH hanya diberlakukan bagi ASN yang pekerjaannya dapat dilakukan secara digital, kecuali untuk sektor esensial seperti layanan kesehatan dan keamanan

Baca Selengkapnya

Lebaran, Volume Sampah di Tangsel Naik 10 Persen

16 hari lalu

Lebaran, Volume Sampah di Tangsel Naik 10 Persen

Sampah di wilayah Kota Tangerang Selatan meningkat 10 persen saat lebaran kali ini dibanding tahun kemarin.

Baca Selengkapnya