Sekitar 500 Pekerja Metal Berunjuk Rasa di Depnakertrans

Reporter

Editor

Kamis, 17 Juli 2003 09:47 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Sekitar 500 orang yang tergabung dalam Fedrasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) melakukan aksi di halaman kantor Departemen Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Selasa (221/1) pagi. Mereka menuntut pembubaran Panitia Penyelesaian Perselisihan Perburuhan Pusat (P4P). Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia, M Thamrin Mosii, kepada Tempo News Room menjelaskan, mereka ingin audiensi dengan Menteri Tenaga Kerja Yacob Nuwa Wea. Mereka menilai telah terjadi praktek joki di P4P. “Mereka tidak representatif (yang duduk di P4P). Mereka mewakili organiasi yang tidak jelas mewakili siapa.,” ujarnya. Ia menuturkan sebanyak 12 orang pekerja di PT Parin Sidoarjo, sebuah perusahaan komponen otomotif, telah di-PHK dengan keputusan P4P tanpa hearing sebelumnya. Alasannya karena mereka telah melakukan aksi unjuk rasa selama dua jam sekitar lima bulan yang lalu. Karena itu ia melihat keputusan mem-PHK ini tanpa ada sebab kejelasan yang pasti. Thamrin mengatakan, sekitar 2.000 orang FSPMI masih tertahan di jalan agar tidak memenuhi kantor Depnakertrans. Ia menjelaskan FSPMI terdiri dari lima serikat pekerja metal nasional, yaitu Serikat Pekerja Elektrik Elektronik, Serikat Pekerja Otomoif Mesin dan Komponen, Serikat Pekerja Logam, Serikat Pekerja Dok dan Galangan Kapal dan Serikat Pekerja Dirgantara. Sebelum ke kantor Menakertrans, mereka melakukan aksi unjuk rasa di Kedutaan Besar Korea Selatan untuk mengajukan petisi kepada Presiden Korea Selatan Kim Dae Jung. Mereka meminta agar Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Metal Korea Mr Dam Byung Hoo dan Presiden Serikat Pekerja Metal Korea Mr Moon Sung Hyung dibebaskan dari tahanan Korea. Kedua orang itu ditahan karena telah melakukan aksi unjuk rasa di negaranya. “Disana aspirasi telah dipasung,” ujarnya. Pukul 11.02 Menakertrans Jakob Nuwa Wea mendekati para demonstran dan meminta 15 orang wakil bertemu dengannya. Sampai saat berita ini dilaporkan, pertemuan antara Mennakertrans masih berlangsung. (Istiqomatul Hayati)

Berita terkait

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

7 menit lalu

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

Sengketa jurnalistik pers mahasiswa kini ditangani oleh Dewan Pers. Kampus diminta taati kerja sama penguatan dan perlindungan pers mahasiswa.

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

9 menit lalu

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

Berikut tips tetap terhidrasi dan sehat selama cuaca panas ekstrem bagi pasien diabetes yang mungkin mengalami respons dari obat.

Baca Selengkapnya

RM BTS Siapkan Konten Jelang Rilis Album Solo Kedua Right Place, Wrong Person

15 menit lalu

RM BTS Siapkan Konten Jelang Rilis Album Solo Kedua Right Place, Wrong Person

Album solo kedua RM BTS akan dirilis pada 24 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Jenazah Brigadir RA yang Tewas di dalam Alphard Tidak Diautopsi, Langsung Diserahkan ke Keluarga

55 menit lalu

Jenazah Brigadir RA yang Tewas di dalam Alphard Tidak Diautopsi, Langsung Diserahkan ke Keluarga

Brigadir RA yang tewas dengan luka tembak di dalam mobil Alphard di sebuah rumah di Mampang tercatat berdinas di Polresta Manado.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

56 menit lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

56 menit lalu

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

Pakar kesehatan kebersihan dan kekuatan imunitas tubuh dapat mencegah tertular flu Singapura. Ini yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Hadiri Wrap Party Queen of Tears, Kim Ji Won dan Kim Soo Hyun Kaget Banyak Penggemar

59 menit lalu

Hadiri Wrap Party Queen of Tears, Kim Ji Won dan Kim Soo Hyun Kaget Banyak Penggemar

Kim Ji Won, Kim Soo Hyun dan Park Sung Hoon menghadiri wrap party jelang penayangan episode akhir Queen of Tears

Baca Selengkapnya

Profil Kota Ternate, Berdiri Sejak 27 April 1999 Sesuai UU Otonomi Daerah

1 jam lalu

Profil Kota Ternate, Berdiri Sejak 27 April 1999 Sesuai UU Otonomi Daerah

Hari ini, 27 April 1999, adalah berdirinya Kota Ternate berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah.

Baca Selengkapnya

Pawai Rimpu Mantika di Bima Diikuti Puluhan Ribu Peserta, Ada Fashion Show

1 jam lalu

Pawai Rimpu Mantika di Bima Diikuti Puluhan Ribu Peserta, Ada Fashion Show

Pawai rimpu merupakan acara puncak dari Festival Rimpu Mantika Kota Bima 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Kalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri

1 jam lalu

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Kalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri

Bandung Bjb mengalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri pada hari ketiga Proliga 2024.

Baca Selengkapnya