Anies Baswedan Gelar Apel Kesiapsiagaan PMI Hadapi Fenomena La Nina

Minggu, 14 November 2021 19:06 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama Pangkoopsau I Marsda TNI Tedy Rizalihadi menyimak penjelasan Pangdam Jaya/Jayakarta Mayjen TNI Mulyo Aji saat meninjau peralatan dalam Apel Kesiapsiagaan Menghadapi Musim Hujan Tingkat Provinsi DKI Jakarta, di Silang Selatan Monas, Jakarta, Rabu, 13 Oktober 2021. Apel gabungan tersebut diikuti oleh 1.458 peserta yang terdiri dari unsur TNI, Polri, BPBD DKI Jakarta, unsur Pemprov DKI, dan relawan tanggap bencana. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengerahkan ratusan relawan Palang Merah Indonesia atau PMI DKI Jakarta untuk menghadapi femomena La Nina yang diprediksi segera terjadi di sejumlah daerah di Indonesia termasuk Jakarta.

Bersama dengan ratusan relawan PMI tersebut, Anies Baswedan menggelar apel kesiagaan di Waduk Pluit, Jakarta Utara.

"Ada tiga hal yang harus disiapkan dari sekarang memasuki waktu risiko bencana alam, satu kesiagaan, dua tanggap, dan tiga galang," ujar Anies dalam sambutannya di apel tersebut, Ahad, 14 November 2021.

Anies menjelaskan, apel ini untuk menunjukkan kesiapsiagaan dalam menghadapi potensi banjir. Anies mengklaim seluruh unsur mulai dari penyelamatan pada saat kejadian bancana, sampai penyelamatan kepada para pengungsi banjir telah siap.

"Fenomena La Nina ini nyata, karena itu pantau secara rutin dan ikuti petunjuk arahan dari aparat pemerintah maupun petugas kemanusiaan yang bekerja di lapangan bila terjadi bencana," pesan Anies.

Advertising
Advertising

Dalam apel hari ini, hadir 680 relawan PMI dari seluruh wilayah DKI Jakarta. Turut hadir pula Ketua PMI DKI Jakarta Rustam Effendi dalam apel tersebut.

Dalam apel yang dipimpin Anies Baswedan itu sejumlah relawan mendemokan cara penanganan korban yang membutuhkan pertolongan saat banjir. Beberapa petugas juga menunjukkan kesiapan alat untuk mengevakuasi warga terdampak banjir, seperti perahu karet hingga mobil ambulans.

M JULNIS FIRMANSYAH

Baca juga: Melihat Lagi Solusi Banjir Anies Baswedan Saat Kampanye: Masukkan Air ke Tanah

Berita terkait

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

23 menit lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Kenya Menewaskan 181 Orang

6 jam lalu

Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Kenya Menewaskan 181 Orang

Banjir bandang ini telah berdampak pada negara tetangga Kenya yakni Burundi dan Tanzania

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

23 jam lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

1 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

1 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

1 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

1 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

Ketum NasDem Surya Paloh tak menghadiri acara silaturahmi Timnas AMIN di kediaman Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

2 hari lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

3 hari lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya