Satgas Covid-19 Depok Sebut Lonjakan Pekan Ini Tertinggi Sejak Oktober 2021

Jumat, 21 Januari 2022 16:56 WIB

Sejumlah siswa saat mengikuti kegiatan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) di SMP Negeri 2 Depok, Jawa Barat, Selasa, 30 November 2021. Pemerintah Kota Depok kembali memberikan izin PTMT di seluruh sekolah setelah menurunnya kasus COVID-19 pada klaster PTMT dengan protokol kesehatan yang makin diperketat. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Depok - Selama sepekan ini peningkatan kasus Covid-19 di Kota Depok mencapai rekor tertingginya sejak Oktober 2021. Hal itu diungkapkan oleh Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Depok Dadang Wihana.

Dadang mengatakan, sejak Oktober 2021 hingga terakhir dua pekan lalu, kasus Covid-19 di Kota Depok sempat turun. Namun melonjak drastis pada pertengahan Januari 2022.

“Baru kemarin dan pekan ini kasus melonjak merata hampir di semua kelurahan,” kata Dadang dikonfirmasi Jumat 21 Januari 2022.

Dadang mengatakan, ada tiga klaster yang menyumbang peningkatan kasus Covid-19 di Kota Depok. Di antaranya adalah klaster keluarga, perkantoran dan klaster Pembelajaran Tatap Muka (PTM) Terbatas pada jenjang sekolah menengah atas.

“SMA swasta, negeri, dan boarding school (memiliki klaster). Hasil sementara untuk di negeri ada lima kasus, swasta 24 kasus, di boarding masih tracing,” kata Dadang.

Advertising
Advertising

Sebagai langkah mitigasi, PTM Terbatas SMA saat ini tengah diberhentikan sementara, sembari dilakukan 3T yakni Testing, Tracing dan Treatment.

“PTM Terbatas sekolah SMA sesuai dengan SKB Empat Menteri dihentikan sementara, sampai 14 hari, kami koordinasi dengan Disidik Provinsi untuk melakukan langkah-langkah mitigasi,” kata Dadang.

Total kasus Covid-19 di Kota Depok per 20 Januari 2022 telah mencapai 106.339 kasus dengan rincian 443 kasus aktif, 103.724 sembuh dan 2.172 meninggal. Pada hari ini terjadi peningkatan 105 kasus aktif dibanding hari sebelumnya.

ADE RIDWAN YANDWIPUTRA

Baca juga: Kasus Covid-19 Naik Lagi, Pemkot Depok Siapkan Strategi Mitigasi

Berita terkait

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

1 hari lalu

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

Kepala Biro Humas Universitas Indonesia membenarkan pengemudi Honda HR-V yang menabrak bis kuning atau Bikun merupakan mahasiswa UI.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

1 hari lalu

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

Kecelakaan terjadi di lingkungan Universitas Indonesia. Mobil Honda HR-V milik mahasiswa kampus itu menabrak bis kuning.

Baca Selengkapnya

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

2 hari lalu

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

Kota Depok sampai saat ini dinilai masih krisis calon pemimpin. Apalagi untuk melawan dominasi PKS dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

2 hari lalu

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

Polisi telah mengamankan TKP, mencari dan menggali informasi penemuan mayat tersebut.

Baca Selengkapnya

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

2 hari lalu

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.

Baca Selengkapnya

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

3 hari lalu

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

Pemilik heran karena tidak mendengar pencurian kambing itu terjadi, padahal dia dan warga lain nongkrong usai nobar timnas U-23 hingga pukul 02.00.

Baca Selengkapnya

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

3 hari lalu

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

Bapak satu anak itu nekat merampas ponsel siswi SMP di Depok itu hingga korban jatuh dan terseret, setelah gagal transaksi HP secara COD.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Depok Tangkap Begal Ponsel yang Menyebabkan Siswi SMP Terseret

3 hari lalu

Polres Metro Depok Tangkap Begal Ponsel yang Menyebabkan Siswi SMP Terseret

Siswi SMP di Depok itu terjatuh dan terseret beberapa meter hingga luka di lengan dan lutut saat berusaha mempertahankan HP yang dirampas begal.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

5 hari lalu

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

Dari kedua kurir narkoba itu, polisi juga mengamankan 6 botol liquid ganja cair dan alat hisap.

Baca Selengkapnya

Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

5 hari lalu

Ribuan Warga Penuhi Lapangan Balai Kota Depok Nobar Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan

Ribuan warga Depok memenuhi Lapangan Balai Kota Depok untuk nobar semi final Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia Vs Uzbekistan.

Baca Selengkapnya