Lalu Lintas Puncak-Jakarta Gunakan Pola One Way, Perlancar Wisatawan Pulang

Minggu, 29 Mei 2022 16:52 WIB

Sejumlah kendaraan memadati jalur wisata Puncak di Simpang Gadog, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu, 15 Mei 2022. Jalur wisata Puncak ini tampak padat saat libur panjang Hari Raya Waisak. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

TEMPO.CO, Bogor - Kawasan puncak, Cisarua dipadati pelancong pada akhir pekan ini. Bahkan, wisatawan yang didominasi berasal dari Jakarta sudah memenuhi kawasan wisata alam dan kebun teh di Kabupaten Bogor itu sejak Kamis lalu, 26 Mei 2022.

Dampaknya, hari ini jalur Puncak menuju Jakarta atau tol Jagorawi pun disesaki kendaraan yang hendak pulang. Polisi pun memberlakukan pengaturan lalu lintas satu arah untuk menguras kepadatan di jalur Puncak.

"Saat ini kami melakukan pola (rakayasa lalu lintas) one way arah bawah sejak pukul 11:30 WIB. Jadi saat ini puncak arus balik karena masyarakat sudah masuk dari hari Kamis, kini mereka kembali," kata Kepala Satlantas Polres Bogor, Ajun Komisaris Dicky A Pranata di Pos TMC Gadog, Ciawi. Ahad, 29 Mei 2022.

Dicky mengatakan wisatawan yang pulang menuju Jakarta merupakan wisatawan yang melakukan perjalanan wisata walk in dan juga menginap dua hari sebelumnya di kawasan Puncak. Namun Dicky menyebut, wisatawan yang menginap lebih mendominasi di jalur kepulangan. Sebab, menurut Dicky, arus kendaraan yang naik menuju Puncak terpantau landai dan kondusif.

"Arus situasi di jalur wisata puncak pada hari ini, untuk arus yang naik terpantau tidak terlalu ramai. Namun untuk arus balik (lebih ramai) karena masyarakat yang menginap sejak Kamis dan (wisatawan) yang pulang pergi saat ini sudah mulai kembali ke daerah masing-masing," kata Dicky.

Advertising
Advertising

Baca juga: Jalur Puncak Padat, Kendaraan Wisatawan Berbaur dengan Pemudik Arus Balik

Berita terkait

KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

1 jam lalu

KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

Kereta Api (KA) Pandalungan relasi Gambir-Jember terlibat kecelakaan lalu lintas dengan mobil di Pasuruan, Jawa Timur, Selasa, 7 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

4 jam lalu

Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

Cuaca diperkirakan masih cerah berawan pada siang hari, kecuali Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya

Kembali Aktif Ngonten di Akun YouTube Pribadinya, Apa Saja yang Dibicarakan Ahok?

1 hari lalu

Kembali Aktif Ngonten di Akun YouTube Pribadinya, Apa Saja yang Dibicarakan Ahok?

Ahok kembali aktif di akun YouTube pribadinya dengan membuat konten yang membahas permasalah di Jakarta hingga sosok pemimpin yang ideal.

Baca Selengkapnya

Mayoritas Jakarta Diprakirakan Berawan, Hujan Ringan Malam Hari

1 hari lalu

Mayoritas Jakarta Diprakirakan Berawan, Hujan Ringan Malam Hari

Seluruh wilayah DKI Jakarta diprakirakan cerah berawan pada pagi harinya dan sebagian besar berawan pada siang hari.

Baca Selengkapnya

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

1 hari lalu

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

Kalau sudah pernah ke Istana Versailles dan ingin mencari tempat baru, berikut ini adalah istana terbaik di dekat Paris

Baca Selengkapnya

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

2 hari lalu

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

Korea Tourism Organization mencatat 902 pengaduan dari wisatawan selama tahun 2023

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

4 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

Lesunya aktivitas kunjungan wisman ke 17 bandara internasional membuat Kemenhub menurunkan status penggunaan bandara menjadi bandara domestik.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

5 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

5 hari lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

7 hari lalu

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

PT Jasamarga Transjawa Tol memperbaiki jalan di titik Kilometer atau KM 38 pada Ruas Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya