Daftar Lokasi Vaksinasi Booster Covid-19 di DKI Jakarta, hingga 31 Desember

Sabtu, 26 November 2022 11:47 WIB

Tenaga Kesehatan menyuntikkan vaksin Covid-19 kepada warga saat pelaksanaan Hari Bebas Kendaraan Bermotor di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu, 31 Juli 2022. Dinas Kesehatan DKI Jakarta mengadakan Vaksinasi Covid-19 dosis 1, 2, dan booster pada pelaksanaan Hari Bebas Kendaraan Bermotor atau car free day. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah DKI Jakarta tetap membuka pelayanan vaksinasi Covid-19 booster dosis kedua di akhir pekan. Kepala Seksi Surveilans Epidemiologi dan Imunisasi Dinas Kesehatan Jakarta Ngabila Salama menyatakan vaksin yang tersedia mulai dari dosisi satu hingga empat. Vaksinasi booster kedua ini akan berlangsung hingga akhir tahun. "Lokasi vaksinasi weekend sampai dengan 31 Desember 2022," kata dia, Sabtu, 26 November 2022.

Ngabila mengirimkan unggahan akun Instagram @dinkesdki yang memperlihatkan lokasi vaksinasi Covid-19 di sejumlah fasilitas kesehatan. Ada juga sentra vaksinasi di luar faskes. Berikut rinciannya:

1. Jakarta Pusat di 9 lokasi
- Taman Lapangan Banteng (setiap hari)
- Puskesmas Kecamatan Sawah Besar (setiap hari)
- Green Pramuka Square (setiap hari)
- Puskesmas Kecamatan Kemayoran (Sabtu-Minggu)
- RSUD Tarakan (Senin-Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Johar Baru (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Senen (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Menteng (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Tanah Abang (Sabtu)

2. Jakarta Barat di 11 lokasi
- RS Pertamina Tanjung Duren (Sabtu)
- RS Royal Taruma (Sabtu)
- RS Mitra Keluarga (Sabtu)
- Klinik Salvo (Sabtu)
- RPTRA Dupa Wangi (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Kembangan (Sabtu-Minggu)
- Lippo Mal Puri Kembangan (Senin-Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Palmerah (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Taman Sari (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Tambora (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Cengkareng (Sabtu-Minggu)

3. Jakarta Utara di 13 lokasi
- Puskesmas Kelurahan Marunda (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Semper Timur (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Cilincing Satu (Sabtu)
- Pustu Rusun Marunda (Minggu)
- Artha Graha Peduli (AGP) Ancol (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Pademangan (Minggu)
- Balai Warga Kelurahan Pejagalan (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kelurahan Penjaringan 1 (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Kamal Muara (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Papanggo (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Tanjung Priok (Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Kelapa Gading (Senin-Minggu)
- Puskesmas Rawa Badak Utara 1 (Sabtu-Minggu)

Advertising
Advertising

4. Kepulauan Seribu di 2 lokasi
- Puskesmas Kecamatan Kepulauan Seribu Utara (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan (Sabtu-Minggu)

Baca: Dinkes DKI Jakarta Prediksi Puncak Covid-19 pada Akhir November 2022

5. Jakarta Selatan di 12 lokasi
- Puskesmas Kecamatan Cilandak (Sabtu-Minggu)
- RS Aulia (Senin-Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Kebayoran Baru (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Kebayoran Lama (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kelurahan Bangka (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Pancoran (Sabtu-Minggu)
- RPTRA Asoka Jati Padang (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kelurahan Petukangan (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Pesanggrahan (Sabtu)
- Puskesmas Kelurahan Ulujami (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Setiabudi (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kelurahan Tebet (Sabtu-Minggu)

6. Jakarta Timur di 11 lokasi
- Kantor Wali Kota Jakarta Timur (Sabtu-Minggu)
- Klinik Sinar Medik (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Cipayung (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Ciracas (Sabtu)
- Gedung P2KPTK 2 (Sabtu)
- RS Hermina Jatinegara (Sabtu)
- Lippo Plaza Kramat Jati (Sabtu)
- Puskesmas Kecamatan Makasar (Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Matraman (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo (Sabtu-Minggu)
- Puskesmas Kecamatan Pulogadung (Sabtu)

Total ada 58 lokasi vaksinasi Covid-19 di akhir pekan. Ngabila memaparkan sentra pelayanan tersebut menyediakan vaksin dosis keempat tidak hanya untuk tenaga kesehatan, tapi juga lanjut usia alias lansia. "Jenis vaksin Pfizer dan Zifivax," ujar dia.

Baca juga: Kemenkes Izinkan Vaksin Booster Kedua untuk Lansia, Epidemiolog Ungkap Efektivitasnya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

5 jam lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

4 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

5 hari lalu

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi mengatakan pembangunan rumah susun dapat mengatasi daerah kumuh di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

5 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

6 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

6 hari lalu

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

Menteri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan gambaran kondisi Jakarta setelah IKN beroperasi sebagai ibu kota negara.

Baca Selengkapnya

Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

6 hari lalu

Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

Sejak abad ke-16, Kota Jakarta telah mengalami berbagai perubahan dan perkembangan hingga secara resmi berubah menjadi DKI Jakarta, terakhir DKJ.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

7 hari lalu

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

DPRD DKI menyinggung program Pemprov DKI untuk mengatasi banjir dan kemacetan, salah satunya sumur resapan.

Baca Selengkapnya

Kata Anggota DPRD soal Dinas Dukcapil DKI Jakarta akan Hapus NIK Nonaktif

8 hari lalu

Kata Anggota DPRD soal Dinas Dukcapil DKI Jakarta akan Hapus NIK Nonaktif

Dukcapil DKI Jakarta telah mengumumkan bahwa sebanyak 92.432 NIK akan dinonaktifkan karena berbagai faktor.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

9 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya