Politikus PDIP: Tiap JIS Ada Acara, Warga Tidak Bisa Keluar Rumah Gegara Macet dan Kesulitan Air Bersih

Reporter

Tempo.co

Minggu, 9 April 2023 10:19 WIB

Sejumlah warga menikmati suasana di Danau Cincin dengan berlatar belakang Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Senin, 23 Januari 2023. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan mengintegrasikan waduk seluas 50.000 meter persegi tersebut dengan stadion sepak bola berkapasitas 82.000 penonton itu menjadi kawasan terpadu olahraga rekreasi yang dilengkapi hutan kota, 'jogging track' dan jalur sepeda. ANTARA /Aditya Pradana Putra

Kesulitan Air Bersih, Bisa Sampai Satu Pekan

Selain itu, Ida juga mengatakan perlu ada perbaikan akses air bersih di kawasan JIS selain pelebaran akses menuju stadion tersebut.

“Saya minta betul PDAM konsen di sekitar JIS. Kalau JIS ada acara warga tidak ada air, air bersih. Jadi harus ada perbaikan, tidak boleh tidak,” kata Ida saat dihubungi, Jumat, 7 April 2023.

Politikus PDIP itu mengatakan setiap kali ada acara di JIS warga tidak mendapatkan air bersih dalam waktu yang cukup lama, yaitu lima hari sampai satu pekan. “Setiap kali ada acara di JIS pasti warga tidak dapat air bersih karena airnya kesedot ke sana,” ujarnya.

Ia menyebutkan tidak mengetahui pasti penyebab warga di sekitar stadion tidak dapat mengakses air bersih ketika ada acara yang diselenggarakan di JIS. “Saya tidak tahu itu kenapa dan itu enggak hanya sehari dua hari, bisa satu minggu. Lima hari minimal mereka tidak bisa dapat fasilitas air bersih,” kata dia.

MUTIA YUANTISYA

Pilihan Editor: 5 Poin Komentar Politikus PKS Soal Heru Budi yang Tak Gelar Salat Idul Fitri di JIS

Berita terkait

Harga Jual Maksimal Rp 1 Juta, Meteran Air Sistem Token Ala Telkom University Siap Menyaingi Produk Swasta

8 hari lalu

Harga Jual Maksimal Rp 1 Juta, Meteran Air Sistem Token Ala Telkom University Siap Menyaingi Produk Swasta

Alat dan perangkat lunak meteran air bersistem token yang dikembangkan Telkom University direncanakan masuk ke pasaran.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya: Berantas Parkir Liar tidak Sulit

9 hari lalu

Polda Metro Jaya: Berantas Parkir Liar tidak Sulit

Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman mengklaim tidak sulit memberantas parkir liar

Baca Selengkapnya

Jelang Singapore International Water Week, Kadin: Masih Banyak Populasi di RI yang Tak Punya Akses Air Bersih

11 hari lalu

Jelang Singapore International Water Week, Kadin: Masih Banyak Populasi di RI yang Tak Punya Akses Air Bersih

Kadin menggelar panel diskusi sebagai rangkaian dari SIWW 2024. Akses terhadap air bersih masih menjadi tantangan sejumlah wilayah di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Tema World Water Forum ke-10 Sejalan dengan Target UNICEF, Kelangkaan Air jadi Isu Krusial

15 hari lalu

Tema World Water Forum ke-10 Sejalan dengan Target UNICEF, Kelangkaan Air jadi Isu Krusial

Tema World Water Forum ke-10 di Bali berkaitan dengan sejumlah tujuan UNICEF. Salah satunya soal akses air bersih untuk anak-anak di daerah.

Baca Selengkapnya

Pj Gubernur Jakarta Heru Budi Bicara Pentingnya Sosialisasi UU DKJ

17 hari lalu

Pj Gubernur Jakarta Heru Budi Bicara Pentingnya Sosialisasi UU DKJ

Heru Budi menegaskan bahwa perpindahan ibu kota ke Kalimantan Timur harus diterima dengan baik.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

19 hari lalu

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

Heru Budi Hartono meyakini pengesahan UU DKJ adalah yang terbaik untuk Jakarta.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

24 hari lalu

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

DPRD DKI menyinggung program Pemprov DKI untuk mengatasi banjir dan kemacetan, salah satunya sumur resapan.

Baca Selengkapnya

Indeks Pembangunan Manusia Jakarta 2023 Meningkat, Angka Harapan Hidup 75,81 Tahun

29 hari lalu

Indeks Pembangunan Manusia Jakarta 2023 Meningkat, Angka Harapan Hidup 75,81 Tahun

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyebut Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jakarta menjadi yang tertinggi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

10 Ribu Perempuan di Jalur Gaza Tewas dalam Serangan Israel

30 hari lalu

10 Ribu Perempuan di Jalur Gaza Tewas dalam Serangan Israel

Ada lebih dari 10 ribu perempuan di Jalur Gaza tewas akibat enam bulan serangan Israel yang melelahkan.

Baca Selengkapnya

Kata Heru Budi soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI Rp 22,2 M dari APBD 2024

31 hari lalu

Kata Heru Budi soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI Rp 22,2 M dari APBD 2024

Pemprov DKI Jakarta kembali menganggarkan puluhan miliar untuk restorasi rumah dinas Gubernur DKI tahun ini.

Baca Selengkapnya