Wali Kota Tangsel Minta Dishub Ramp Check Bus yang Akan Dipakai Wisata

Reporter

Muhammad Iqbal

Rabu, 10 Mei 2023 05:23 WIB

Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie tiba di RS Soeselo Slawi untuk melihat kondisi warganya yang menjadi korban kecelakaan bus di Guci, Tegal, Jawa Tengah. Selain meninjau, Benyamin meminta tim medis mengirimkan puluhan ambulans menuju lokasi kecelakaan, Ahad, 7 Mei 2023. Foto: Istimewa

TEMPO.CO, Jakarta - Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie menginstruksikan Dinas Perhubungan melalukan ramp check bus yang akan digunakan untuk berwisata atau ziarah oleh warganya.

Instruksi itu disampaikan Benyamin setelah kasus kecelakaan bus pengangkut rombongan wisata ziarah kecelakaan masuk ke jurang di objek wisata Guci, Tegal Jawa Tengah pada Ahad 7 Mei 2023 lalu.

Rombongan wisata ziarah tersebut berasal dari Tangerang Selatan. Puluhan orang mengalami luka-luka, dan dua orang tewas dalam kasus kecelakaan ibus di Guci Tegal ini.

Benyamin mengatakan majelis taklim yang akan melakukan ziarah diminta berkoordinasi dengan lurah, atau Ketua RT kemudian lapor ke Dinas Perhubungan. Mereka diminta melaporkan nama perusahaan bus yang akan mereka gunakan untuk wisata.

"Nanti PO-nya mana, itu yang akan kita lakukan ramp chek," kata Benyamin, Selasa 9 Mei 2023.

Nantinya, Dishub akan memastikan bahwa kendaraan atau bus yang akan mengangkut warga berwisata dalam kondisi baik dan laik jalan. "Mereka melaporkan kepada Dinas Perhubungan meminta bantuan untuk dilakukan ramp check," ujarnya.

Advertising
Advertising

Ramp check adalah inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan yang dilaksanakan sesuai dengan pedoman pelaksanaan inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan.

Inspeksi meliputi tata cara pemeriksaan unsur administrasi dan unsur teknis secara terus menerus dan rutin di terminal penumpang dan terminal barang serta dilakukan secara insidentil sesuai kebutuhan di tempat pool bus dan tempat wisata.

Pilihan Editor: Cerita Korban Selamat Kecelakaan Bus di Guci, Semuanya Terjadi dalam Sekejap

Berita terkait

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

1 hari lalu

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

Polisi menangkap 10 anggota gengster di Tangsel setelah menyerang dan melukai dua orang di Bintaro.

Baca Selengkapnya

Selain Laporkan Kapolres Tangsel, Bos PT SSI Juga Laporkan Petinggi PT KBU Kasus Dugaaan Penggelapan

10 hari lalu

Selain Laporkan Kapolres Tangsel, Bos PT SSI Juga Laporkan Petinggi PT KBU Kasus Dugaaan Penggelapan

Tak cuma Kapolres, Wahyu Riadi, Sales Manager PT Sampurna Sistem Indonesia, melaporkan DAU dan ES petinggi PT Kobe Boga Utama ke Polda Metro Jaya.

Baca Selengkapnya

Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

11 hari lalu

Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

Seorang pengusaha mesin di Kota Tangerang melaporkan Kapolres Tangsel atas dugaan kriminalisasi.

Baca Selengkapnya

BRIN Batal Tutup Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Tangsel dan Bogor Membubarkan Diri

12 hari lalu

BRIN Batal Tutup Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Tangsel dan Bogor Membubarkan Diri

Kepada massa pengunjuk rasa, Ana memastikan status lahan yang dijadikan jalan provinsi merupakan aset BRIN.

Baca Selengkapnya

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

12 hari lalu

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

Warga berencana tetap menggelar unjuk rasa, bila BRIN tak memenuhi permintaan mereka.

Baca Selengkapnya

Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

12 hari lalu

Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

Perwakilan warga yang menolak penutupan jalan BRIN, Rojit mengatakan unjuk rasa ketiga kalinya ini akan digelar di depan kantor BRIN.

Baca Selengkapnya

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

13 hari lalu

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

Wacana pembangunan MRT kembali mencuat setelah sebelumnya proyek tersebut merupakan usulan dari Pemkot Tangsel pada beberapa tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Warga Tangsel-Bogor Tolak Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN: Bukan Penutupan tapi Pengalihan

16 hari lalu

Warga Tangsel-Bogor Tolak Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN: Bukan Penutupan tapi Pengalihan

BRIN Yan Riyanto membantah jika institusinya menutup jalan Serpong-Parung. Dia menyebut BRIN hanya mengalihkan arus jalan.

Baca Selengkapnya

Ramai Parkir Liar di Pamulang Square Rp 10 Ribu Plus THR: Pejabat Datang, Sekuriti Menghilang

16 hari lalu

Ramai Parkir Liar di Pamulang Square Rp 10 Ribu Plus THR: Pejabat Datang, Sekuriti Menghilang

Wakil Wali Kota Tangsel dan sejumlah pejabat mendatangi Pamulang Square untuk mengusut pungli parkir liar, tapi tak mampu menemui petugas sekuriti

Baca Selengkapnya

Blokade Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Bogor dan Tangsel Bersatu Tolak Penutupan Jalan oleh BRIN

17 hari lalu

Blokade Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Bogor dan Tangsel Bersatu Tolak Penutupan Jalan oleh BRIN

Ratusan warga Bogor dan Tangsel menggelar aksi menolak rencana penutupan jalan BRIN. Dianggap bisa mematikan rezeki warga.

Baca Selengkapnya