Sidang Gugatan PPM Terhadap TEMPO Ditunda

Reporter

Editor

Kamis, 12 Februari 2004 17:50 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Persidangan gugatan Pemuda Panca Marga (PPM) terhadap Majalah Berita Mingguan (MBM) TEMPO di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Kamis (12/2), batal digelar. "Hakim anggota tidak lengkap," kata Azas Tigor Nainggolan, kuasa hukum tergugat tentang alasan penundaan itu. Sidang ditunda hingga pekan depan.Sidang gugatan PPM terkait berita MBM TEMPO edisi 2-8 Juni 2003 yang berjudul "Kalau Tentara Swasta Bergerak". Pemberitaan yang menceritakan aksi demonstrasi PPM terhadap KONTRAS, lembaga swadaya masyarakat yang menimbulkan kerusakan pada kantor itu. PPM merasa pemberitaan itu telah mencemarkan nama dengan penggunaan kata-kata seperti gerombolan bekas anak tentara. Padahal, menurut mereka PPM adalah anak purnawirawan TNI. Edy Can - Tempo News Room

Berita terkait

Kasus Gazalba Saleh Bekas Hakim MA, Korupsi hingga Penggunaan Identitas Palsu

1 menit lalu

Kasus Gazalba Saleh Bekas Hakim MA, Korupsi hingga Penggunaan Identitas Palsu

Terdakwa Hakim MA, Gazalba Saleh, telah mengikuti sidang perdana pembacaan surat dakwaan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin, 6 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Winter Concert, Konser di Atas Salju Pertama di Indonesia, Dino Hamid Ungkap Tantangannya

2 menit lalu

Winter Concert, Konser di Atas Salju Pertama di Indonesia, Dino Hamid Ungkap Tantangannya

Mengusung ide baru menjadikan proses persiapan Winter Concert sebuah tantangan tersendiri untuk Dino Hamid dan tim.

Baca Selengkapnya

Mahfud Md: Makin Banyak Menteri, Indikasi Banyak Kolusi dan Sumber Korupsi

3 menit lalu

Mahfud Md: Makin Banyak Menteri, Indikasi Banyak Kolusi dan Sumber Korupsi

Presiden terpilih Prabowo Subianto sendiri belakangan berencana akan menambah jumlah menteri di kabinetnya menjadi 40 pos.

Baca Selengkapnya

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Berpisah dengan Giovanna Milana yang Cedera, Datangkan Ivana Vanjak

4 menit lalu

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Berpisah dengan Giovanna Milana yang Cedera, Datangkan Ivana Vanjak

Klub bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro memutuskan berpisah dengan Giovanna Milana menjelang pekan ketiga Proliga 2024.

Baca Selengkapnya

Suhu Bumi Terpanas pada April 2024

7 menit lalu

Suhu Bumi Terpanas pada April 2024

Sejak Juni 2023, setiap bulan temperatur bumi terus memanas, di mana puncak terpanas terjadi pada April 2024.

Baca Selengkapnya

Pakar Ingatkan Gejala Lupus pada Anak yang Bisa Lebih Parah dari Dewasa

9 menit lalu

Pakar Ingatkan Gejala Lupus pada Anak yang Bisa Lebih Parah dari Dewasa

Dokter anak menjelaskan gejala penyakit lupus pada anak umumnya lebih gawat dibanding pada orang dewasa.

Baca Selengkapnya

Untung Rugi Gunakan Popok Clodi

10 menit lalu

Untung Rugi Gunakan Popok Clodi

Popok clodi lebih ramah lingkungan dari pupuk sekali pakai

Baca Selengkapnya

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

12 menit lalu

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

Presiden Jokowi akhirnya memberikan perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga oleh PT Freeport Indonesia yang tadinya berakhir pada 31 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Silaturahmi ke Tuan Guru Besilam, Nikson Nababan Bicara Data Presisi

12 menit lalu

Silaturahmi ke Tuan Guru Besilam, Nikson Nababan Bicara Data Presisi

Kedatangan Nikson ke Syekh Zikmal untuk mendapatkan nasehat agar menjadi pemimpin yang selalu memegang amanat rakyat.

Baca Selengkapnya

Jokowi Pastikan Pilkada 2024 sesuai Jadwal, Berikut Tahapan dan Jadwal Lengkapnya

13 menit lalu

Jokowi Pastikan Pilkada 2024 sesuai Jadwal, Berikut Tahapan dan Jadwal Lengkapnya

Presiden Jokowi mengatakan tidak ada pengajuan dari pemerintah untuk percepatan Pilkada 2024. Berikut tahapan dan jadwal lengkap Pilkada serentak 2024

Baca Selengkapnya