Motif Jean Membunuh Sri Wahyuningsih  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Sabtu, 22 November 2014 20:17 WIB

Petugas kepolisian mengamankan tersangka JAH ketika tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, 22 November 2014. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat.

TEMPO.CO, Tangerang -- Tersangka pembunuh Sri Wahyuni, 42 tahun, Jean Alter Hulisean, 31 tahun menyesali perbuatannya telah mencekik hingga tewas kekasihnya itu. "Sebagai manusia, saya sangat menyesal telah membunuh Sri," ujar Jean, setibanya dari Nabire, Papua, di Markas Polres Kota Bandara Soekarno-Hatta, Sabtu malam, 22 November 2014.

Pria bertubuh kurus itu mengatakan bahwa dia tidak ada niat membunuh pacar gelapnya itu. Alasan pencekikan Sri, kata Jean, lantaran sakit hati terhadap Sri. Sebab, ibu dua anak itu menuduhnya selingkuh, memutuskan hubungan, dan mengusirnya.


Dari cerita JAH, keduanya pergi ke Puncak pada Jumat, 14 November 2014, perginya bersama-sama kawan mereka. Usai dari Puncak, berdua nongkrong di Blok M. "Minum-minuman keras," ujar Jean.(Baca: Wanita Tewas di Bandara, Motif Pembunuhan Gelap)


Sembari minum-minuman keras itu, keduanya berbincang serius. Sri menuduh Jean selingkuh. Keduanya lantas bertengkar hebat. Berkali-kali, kata Jean, Sri mengusirnya. Kemudian dia minta Sri untuk mengantar ke bandara karena ingin pulang ke Nabire. Namun sampai di bandara, Sri masih marah dan mengumpat kasar. "Dia kasar mengusir, saya cekik sampai mati," katanya.


Sri diketahui tewas dengan jasad yang ditemukan sudah membengkak dan mengeluarkan bau busuk. Mayatnya teronggok bersandar di jok depan kiri mobil Freed abu-abu di Terminal 2D Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten.(Baca: Wanita Tewas di Bandara, Tersangka Sempat ke Bali)


AYU CIPTA
Topik terhangat:
BBM Naik | Ritual Seks Kemukus | Banjir Jakarta | Susi Pudjiastuti

Berita terpopuler lainnya:
Makan Daging Babi, Ini Komentar Kaesang Jokowi
Jokowi Kalahkan Obama di Voting Majalah TIME
Kaesang Jokowi Mendapat Tepukan Paling Meriah
Setelah Risma, Ahok dan Ganjar Diusik Prostitusi

Advertising
Advertising

Berita terkait

Satgas Damai Cartenz Tuding KKB Membunuh Boki Ugipa, Ada Luka Tembakan di Jenazah Warga Sipil

3 jam lalu

Satgas Damai Cartenz Tuding KKB Membunuh Boki Ugipa, Ada Luka Tembakan di Jenazah Warga Sipil

Satgas Damai Cartenz menyimpulkan KKB membunuh Boki Ugipa setelah melihat ancaman ke keluarganya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Hukum: Detik-detik Ledakan Smelter PT KFI di Kutai Kartanegara, Ayah Pacar Vina Buka Suara soal Pembunuhan 8 Tahun Lalu

4 jam lalu

Top 3 Hukum: Detik-detik Ledakan Smelter PT KFI di Kutai Kartanegara, Ayah Pacar Vina Buka Suara soal Pembunuhan 8 Tahun Lalu

Sebelumnya ledakan serupa terjadi sekitar 18.40 waktu Indonesia tengah, Kamis, 16 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Deretan Kasus Pembunuhan yang Belum Tuntas: Vina Cirebon hingga Marsinah dan Munir

15 jam lalu

Deretan Kasus Pembunuhan yang Belum Tuntas: Vina Cirebon hingga Marsinah dan Munir

Selain kasus pembunuhan Vina di Cirebon, ada sejumlah kasus kematian yang masih menjadi misteri dan belum diusut tuntas.

Baca Selengkapnya

Satgas Damai Cartenz Jelaskan Alasan Tuduh KKB Bunuh Warga Sipil di Intan Jaya

16 jam lalu

Satgas Damai Cartenz Jelaskan Alasan Tuduh KKB Bunuh Warga Sipil di Intan Jaya

Polisi menuding KKB atau TPNPB membunuh warga sipil bernama Boki Ugipa di Intan Jaya

Baca Selengkapnya

Eks Kapolres Cirebon Brigjen Adi Vivid Buka Suara soal Kasus Pembunuhan Vina

17 jam lalu

Eks Kapolres Cirebon Brigjen Adi Vivid Buka Suara soal Kasus Pembunuhan Vina

Saat pembunuhan Vina terjadi, Adi Vivid menjabat Kapolres Cirebon Kota berpangkat AKBP

Baca Selengkapnya

Iptu Rudiana, Ayah Pacar Vina Buka Suara Soal Kasus Pembunuhan Anaknya oleh Geng Motor 8 Tahun Silam

21 jam lalu

Iptu Rudiana, Ayah Pacar Vina Buka Suara Soal Kasus Pembunuhan Anaknya oleh Geng Motor 8 Tahun Silam

Penjelasan ayah dari Muhammad Rizky Rudiana atau Eky, yang menjadi korban pembunuhan bersama pacarnya, Vina, oleh geng motor pada 2016.

Baca Selengkapnya

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico Kembali Jalani Operasi

22 jam lalu

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico Kembali Jalani Operasi

Wakil perdana menteri Slovakia mengatakan ia melihat ada kemajuan dalam kondisi PM Robert Fico setelah selamat dari upaya pembunuhan pekan ini.

Baca Selengkapnya

Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

1 hari lalu

Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

Robert Fico ditembak saat menghadiri pertemuan pemerintahannya di Handlova

Baca Selengkapnya

Misteri Kasus Pembunuhan Vina 8 Tahun Lalu, 3 Pelaku Masih Buron

1 hari lalu

Misteri Kasus Pembunuhan Vina 8 Tahun Lalu, 3 Pelaku Masih Buron

Awalnya polisi menduga sejoli merupakan korban kecelakaan lalu lintas. Akhirnya terungkap Vina dan Eky merupakan korban pembunuhan.

Baca Selengkapnya

Dipukul dengan Paving Blok saat Tidur, Ayah Tewas Dibunuh Anak di Tangerang

1 hari lalu

Dipukul dengan Paving Blok saat Tidur, Ayah Tewas Dibunuh Anak di Tangerang

Mustari, 60 tahun, mati di tangan anak kandungnya sendiri setelah mengalami luka di bagian kepala akibat dipukul menggunakan paving block di Tangerang

Baca Selengkapnya