Depok Kucurkan Rp200 Juta Padamkan Sampah di Limo

Reporter

Kamis, 8 Oktober 2015 04:29 WIB

Gunungan sampah di tempat pembuangan sampah ilegal di Limo, Depok, 6 Oktober 2015. TEMPO/Imam Hamdi

Ia mengatakan TPS ilegal di Limo sudah beroperasi sejak tahun 1998, di lahan seluas 4 hektar. Lokasi pembuangan sampah tersebut pernah ditutup pada 2005 karena longsor, namun aktif kembali. "Pemerintah kecolongan selama ini," ucapnya.

Ia mengungkapkan bahwa sampah di Limo sebagian besar buangan dari sampah warga Jakarta. Bahkan pemerintah sudah mencoba menyurati dan menangkap warga Jakarta yang membuang sampahnya ke Depok. "Tapi, sampai sekarang tetap masih ada," ucapnya.

Hingga saat ini, dia mengimbuhkan, masih ada lima TPS ilegal yang berbatasan dengan Jakarta. TPS ilegal tersebut berada di Kelurahan Grogol, Pancoranmas, Mekarsari, Pangkalan Jati dan Limo. Rata-rata luas TPS ilegal mencapai 3.000-4.000 meter. "Paling parah di Limo karena sudah seperti TPA," ucapnya.

Baca juga:
Bajaj Berbasis Aplikasi Diluncurkan, Berapa Tarifnya?
Bajaj Ber-BBM Premium Boleh Gabung 'Bajaiapp', Asalkan...

Lurah Limo Danudi Amin mengatakan keberadaan TPS ilegal itu sudah diketahui sampai tingkat kecamatan. Menurut informasi, TPS di lokasi itu sudah tutup tahun 2008. Ia mengatakan selama ini pembuang sampah kucing-kucingan dengan pemerintah, membuang sampah di lokasi itu. "Tapi, Maret kemarin sudah ditutup total," ucapnya.

Pengawas TPS ilegal Adar menduga bahwa lokasi tersebut dibakar. Soalnya, lokasi tersebut menjadi tanah sengketa antara pemilik, yakni Maih dan pengembang perumahan di lokasi itu. "Maih menang putusan pengadilan di Pengadilan Negeri Depok empat hari sebelum terbakar," ucapnya.

Selanjutnya...

Berita terkait

Pencopotan Spanduk Supian Suri, Deolipa Yumara: Berlebihan dan Tidak Adil

1 hari lalu

Pencopotan Spanduk Supian Suri, Deolipa Yumara: Berlebihan dan Tidak Adil

Pengacara Deolipa Yumara menilai tindakan Satpol PP mencopot spanduk bergambar Sekretaris Kota Depok Supian Suri di sebuah acara berlebihan.

Baca Selengkapnya

KPU Kota Depok Pastikan Tak Ada Paslon Wali Kota Jalur Independen di Pilkada 2024

2 hari lalu

KPU Kota Depok Pastikan Tak Ada Paslon Wali Kota Jalur Independen di Pilkada 2024

KPU Kota Depok mengungkap alasan tidak ada paslon wali kota dari jalur independen atau perseorangan di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Toko Bahan Bangunan di Depok Terbakar

4 hari lalu

Toko Bahan Bangunan di Depok Terbakar

Toko bahan bangunan di Jalan Cimandiri Raya, Kelurahan Baktijaya, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok, terbakar.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Polisi: Tak Ada Jejak Rem di Lokasi

7 hari lalu

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Polisi: Tak Ada Jejak Rem di Lokasi

Polisi tidak menemukan jejak rem di lokasi kecelakaan bus rombongan SMK Lingga Kencana Depok.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Maut SMK Lingga Kencana, Korban Tewas Dapat Santunan

7 hari lalu

Kecelakaan Maut SMK Lingga Kencana, Korban Tewas Dapat Santunan

Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan pemerintah akan menanggung biaya rumah sakit dan memberikan santunan kepada korban tewas serta luka berat kecelakaan maut rombongan siswa SMK Lingga Kencana di Subang.

Baca Selengkapnya

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

14 hari lalu

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

PKS Kota Depok membuka peluang bagi partai politik untuk bergabung pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan PKS Usung Kader Internal di Pilkada 2024 Kota Depok

25 hari lalu

Alasan PKS Usung Kader Internal di Pilkada 2024 Kota Depok

Imam Budi Hartono akan melanjutkan RPJMD Kota Depok 2021-2026 jika terpilih pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Golkar Jajaki Koalisi dengan PKS Hadapi Pilkada Depok 2024

38 hari lalu

Golkar Jajaki Koalisi dengan PKS Hadapi Pilkada Depok 2024

Ketua DPD Golkar Kota Depok Farabi A. Arafiq telah bertemu dengan Ketua DPD PKS Kota Depok Imam Budi Hartono untuk menjajaki koalisi di Pilkada Depok.

Baca Selengkapnya

Geger Rekapitulasi Suara di Kota Depok: Dugaan Intimidasi hingga Viral Surat PPK Mundur

7 Maret 2024

Geger Rekapitulasi Suara di Kota Depok: Dugaan Intimidasi hingga Viral Surat PPK Mundur

Proses rekapitulasi penghitungan suara di Kota Depok diwarnai dugaan intimidasi. Proses rekapitulasi sempat terhenti.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Program Sehari Tanpa Nasi di Depok, Belasan Siswa Pingsan 12 Tahun Lalu

11 Februari 2024

Kilas Balik Program Sehari Tanpa Nasi di Depok, Belasan Siswa Pingsan 12 Tahun Lalu

Acara pemecahan rekor MURI sehari tanpa nasi di Depok melibatkan puluhan ribu orang. Belasan siswa pingsan karena lemas

Baca Selengkapnya