Polisi Perpanjang Masa Penahanan Pelapor Kaesang Pangarep  

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Minggu, 23 Juli 2017 18:04 WIB

Muhamad Hidayat, pelapor Kaesang Pangarep mendatangi Mapolres Bekasi Kota, 7 Juli 2017. TEMPO/Adi Warsono

TEMPO.CO, Jakarta - Polisi memperpanjang masa penahanan Muhamad Hidayat, yang pernah melaporkan putra Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep, selama 40 hari ke depan. Penahanan Hidayat ini terkait dengan kasus ujaran kebencian (hate speech) atas Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya Inspektur Jenderal Mochamad Iriawan.

Kepala Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan perpanjangan penahanan Hidayat dilakukan karena penyidik masih perlu menyempurnakan berkas perkara.

"Masa penahanannya dari tanggal 20 Juli hingga 40 hari ke depan," ujar Argo saat dikonfirmasi Ahad, 23 Juli 2017.

Baca juga: Alasan Polisi Hentikan Kasus Kaesang Pangarep

Hidayat ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan hate speech karena telah mengunggah potongan video Kapolda Metro Jaya Inspektur Jenderal M. Iriawan saat momen aksi 4 November 2016. Dalam video itu, Hidayat diduga menuding Iriawan memprovokasi massa.

Ia sempat ditahan selama 14 hari dan ditangguhkan penahanannya karena pertimbangan kesehatan. Beberapa waktu lalu, ia kembali dipanggil polisi untuk diperiksa, tapi karena dianggap tidak kooperatif oleh penyidik, Hidayat kembali ditahan.

Baca juga: Pelapor Kaesang Pangarep Tanyakan Kepastian Laporannya ke Polisi

Selain sebagai tersangka, Hidayat dikenal sebagai orang yang melaporkan Kaesang Pangarep beberapa waktu lalu. Hidayat melaporkan salah satu video dalam akun YouTube Kaesang yang dianggapnya mengandung penistaan agama dan ujaran kebencian (hate speech). Tapi kasus itu tak berlanjut karena dianggap kurang bukti.

INGE KLARA SAFITRI

Berita terkait

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

4 menit lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

10 Negara Terpanas di Dunia, Ada yang Mencapai 48,5 Derajat Celcius

4 menit lalu

10 Negara Terpanas di Dunia, Ada yang Mencapai 48,5 Derajat Celcius

Berikut ini deretan negara terpanas di dunia, sebagian besar adalah negara kepulauan yang suhu udaranya dipengaruhi oleh kenaikan suhu air laut.

Baca Selengkapnya

Soal Pertemuan dengan Megawati dan PKS, Gerindra: Prabowo Masih Punya Agenda Lain

8 menit lalu

Soal Pertemuan dengan Megawati dan PKS, Gerindra: Prabowo Masih Punya Agenda Lain

Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, bicara mengenai peluang pertemuan antara Prabowo Subianto dengan Megawati Soekarnoputri dan PKS. Apa katanya?

Baca Selengkapnya

Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

23 menit lalu

Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

Notifikasi Google Chrome bisa mengganggu pengguna saat sedang asyik menggunakan HP atau Laptop. Ini cara menghilangkan notifikasi Chrome.

Baca Selengkapnya

Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

24 menit lalu

Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

Jumlah penumpang Light Rail Transit atau LRT Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) selama April 2024 sebanyak 1.402.933 orang.

Baca Selengkapnya

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

25 menit lalu

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

KPK mengatakan, kuasa hukum Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor seharusnya berperan mendukung kelancaran proses hukum.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

28 menit lalu

Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) menguat di angka Rp 16.088 pada perdagangan akhir pekan ini.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

30 menit lalu

3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

Setelah dirilis di bioskop akhir tahun lalu, film Love Reset yang dibintangi Jung So Min dan Kang Ha Neul tayang di Vidio mulai 5 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

31 menit lalu

Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

Anies-Muhamin dikabarkan menuju ke Aceh untuk mengikut agenda bersama meski Timnas Amin sudah bubar.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

35 menit lalu

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Elkan Baggott berpeluang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga playoff Olimpiade Paris 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Guinea.

Baca Selengkapnya