Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Desa Keluhkan Tembok PIK 2, Ahli Tata Kota: Pengembang dan Pemda Bisa Duduk Bersama

image-gnews
Tembok beton memisahkan kawasan PIK 2 dengan Desa Lemo, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Tembok beton memisahkan kawasan PIK 2 dengan Desa Lemo, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengamat Tata Kota Nirwono Joga memberikan pandangan soal  tembok pembatas milik pengembang Pantai Indah Kosambi atau PIK 2. Tembok itu dikeluhkan warga Desa Lemo, Kabupaten Tangerang, karena menutup akses mereka ke kawasan PIK 2. 

Nirwono mengatakan, seharusnya Pemerintah Kabupaten Tangerang dan pengembang PIK 2 Agung Sedayu Group bisa mencari solusi masalah tersebut. 

“Pemda Tangerang dapat memfasilitasi kepentingan masyarakat dengan pengembang, untuk mencari solusi persoalan ini,” katanya 14 Agustus 2023.

Pengembang PIK 2 juga diharapkan dapat memfasilitasi kepentingan masyarakat sekitar dan mempertimbangkan kembali pagar tembok tersebut.  

Pengembang PIK 2 membangun tembok pembatas setinggi tiga sampai lima meter dengan panjang enam kilometer sebagai membatas antara komplek perumahan elit dengan perkampungan warga tiga desa, yaitu Desa Salembaran, Desa Lemo, dan Desa Muara di Kabupaten Tangerang, Banten.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Pembangunan tembok oleh pengembang biasanya untuk memastikan batas wilayah kepemilikan lahan milik pengembang, mencegah terjadinya penyerobotan lahan serta pertimbangan keamanan dengan lingkungan sekitar,” ujar Nirwono.

Sebelumnya juru bicara calon presiden (jubir capres) Koalisi Perubahan Anies Baswedan, Angga Putra Fidrian, mengkritik pengembang PIK 2. Dia mengatakan pengembang tidak seharusnya menutup akses publik yang menjadi kewajibannya bagi masyarakat sekitar sesuai ketentuan.

OHAN

Pilihan Editor: Dikepung Tembok PIK 2, Warga Desa Lemo Minta Jalan Penghubung Diperbaiki dan Diperlebar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anies Baswedan Soroti Masalah Solar Bersubsidi untuk Nelayan

5 hari lalu

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyampaikan orasi kepada relawan di Gor Gondrong, Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023. Acara tersebut dihadiri ribuan relawan se-Kota Tangerang dari partai pengusung pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Anies Baswedan Soroti Masalah Solar Bersubsidi untuk Nelayan

Anies Baswedan menyoroti soal ketersediaan solar bersubsidi untuk nelayan saat kampanye di Kronjo, Kabupaten Tangerang.


Rumah Sakit Tampung Pasien Caleg dengan Gangguan Mental yang Gagal di Pemilu

9 hari lalu

Dokter berjaga di ruangan khusus caleg yang mengalami gangguan Jiwa di RSUD Kabupaten Tangerang, Banten (26/3). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Rumah Sakit Tampung Pasien Caleg dengan Gangguan Mental yang Gagal di Pemilu

Gangguan mental dapat dialami siapa saja, termasuk para caleg yang gagal di Pemilu. Berikut beberapa rumah sakit yang pernah tangani caleg depresi.


Bupati Bogor Samakan Jam Operasional Truk Tambang dengan Kabupaten Tangerang, untuk Atasi Penumpukan

17 hari lalu

Penambang menaikkan pasir ke dalam bak truk di aliran Kali Woro lereng Gunung Merapi, Kemalang, Klaten, Jawa Tengah, Rabu (23/5/2018). (ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho)
Bupati Bogor Samakan Jam Operasional Truk Tambang dengan Kabupaten Tangerang, untuk Atasi Penumpukan

Bupati Bogor mengatakan selama ini perbedaan terlalu jomplang, sehingga terjadi penumpukan truk tambang yang sering dikeluhkan warga.


Ada Layanan Konsultasi Kejiwaan untuk Caleg Gagal di RSUD Kabupaten Tangerang

21 hari lalu

Ruangan khusus caleg yang mengalami gangguan Jiwa di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Tangerang, Banten (26/3). Pihak RSUD menyediakan ruangan khusus caleg yang mengalami gangguan jiwa dan depresi akibat pemilu. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat.
Ada Layanan Konsultasi Kejiwaan untuk Caleg Gagal di RSUD Kabupaten Tangerang

RSUD Kabupaten Tangerang, Banten menyiapkan layanan konsultasi psikologi bagi para calon anggota legislatif (caleg) Pemilu Legislatif 2024 yang gagal.


Kabupaten Tangerang Catat 21 Ribu Siswa Putus Sekolah dengan Berbagai Alasan

23 hari lalu

Ilustrasi foto pelajar SMP.
Kabupaten Tangerang Catat 21 Ribu Siswa Putus Sekolah dengan Berbagai Alasan

puluhan ribu pelajar yang putus sekolah itu merupakan data hingga Oktober 2023.


Pj Bupati Respon Cepat Krisis Air di Tigaraksa, Perumdam TKR Kirim Bantuan Air

8 Oktober 2023

PJ. Bupati Tangerang Andi Ony Prihartono (berbaju putih) berbincang dengan Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Kerta Raharja Sofyan Safar.
Pj Bupati Respon Cepat Krisis Air di Tigaraksa, Perumdam TKR Kirim Bantuan Air

Warga mengapresiasi respon cepat Pj Bupati dan Perumdam TKR Kabupaten Tangerang


Kementerian ESDM Beri 125 Unit Lampu Jalan Bertenaga Surya untuk Pemkab Tangerang

2 Oktober 2023

Lampu penerangan jalan yang menggunakan energi tenaga surya di Jalan Aek Natolu, Ajibata, Sumatera Utara. Foto: Signify.
Kementerian ESDM Beri 125 Unit Lampu Jalan Bertenaga Surya untuk Pemkab Tangerang

Program dari Kementerian ESDM tersebut diharapkan bisa ditindaklanjuti dengan penambahan titik lampu jalan di wilayah Kabupaten Tangerang.


7 Pelaku Perampokan Minimarket di Tangerang Dibekuk di Bogor, 2 Masih Buron

30 September 2023

Ilustrasi Ditangkap / Ditahan / Diborgol. shutterstock.com
7 Pelaku Perampokan Minimarket di Tangerang Dibekuk di Bogor, 2 Masih Buron

Kasus perampokan minimarket di Tangerang yang membawa kabur uang Rp 10,6 juta, rokok dari etalase, dan sebuah sepeda motor karyawan.


Perampokan Minimarket di Tangerang, Pelaku Gasak Uang Rp 10 Juta juga Sepeda Motor

27 September 2023

Ilustrasi Perampokan. roadsafety.co.za
Perampokan Minimarket di Tangerang, Pelaku Gasak Uang Rp 10 Juta juga Sepeda Motor

Perampokan minimarket terjadi di Citra Raya, Kelurahan Mekar Bakti, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, pada Selasa malam.


Kebakaran Lahan Tewaskan Pria Lansia di Legok Tangerang, Luka Bakar 100 Persen

26 September 2023

Ilustrasi. TEMPO/Andry Prasetyo
Kebakaran Lahan Tewaskan Pria Lansia di Legok Tangerang, Luka Bakar 100 Persen

Peristiwa kebakaran di tengah musim kemarau panjang. Pada hari yang sama terjadi di Bekasi.