Harga BBM Naik, Seribu Buruh Depok Bergerak ke DKI  

Reporter

Editor

Suseno TNR

Rabu, 10 Desember 2014 10:41 WIB

Buruh Depok memenuhi Jalan Juanda saat berangkat aksi ke bundaran HI Jakarta bergabung dengan puluhan ribu buruh Jabotabek, 10 Desember 2014. TEMPO/Ilham Tirta

TEMPO.CO, Depok - Sekitar seribu buruh dari Depok telah bergerak ke Jakarta untuk ikut berunjuk rasa menolak kenaikan harga bahan bakar minyak bersubsidi, Rabu, 10 Desember 2014. Buruh telah berangkat sejak pukul 07.00. Mereka terlihat berkumpul di Jalan Juanda, Depok, dan di depan pintu tol Cinere-Jagorawi seksi I.

"Isu sentral yang kami bawa adalah soal kenaikan harga BBM," kata Ketua Serikat Pekerja Seluruh Indonesia Kota Depok, Sugino.

Menurut pantauan Tempo, buruh bergerak ke Jakarta melewati Jalan Raya Bogor. Mereka beriringan menggunakan sepeda motor. Sejumlah mobil sedan mengikuti mereka dengan membawa berbagai macam spanduk dan bendera organisasi. Rencananya, para buruh ini akan menggelar aksi di Bundaran Hotel Indonesia bersama buruh se-Jabodetabek.

Ketua Pimpinan Cabang Buruh Toko Tembakau, Makanan, dan Minuman Kota Depok, Andri, mengatakan kenaikan harga BBM bersubsidi telah memberatkan kaum buruh. Mereka menuntut pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla membatalkan kenaikan tersebut. "Itu sangat menyengsarakan kami," katanya.

Selain itu, buruh juga akan menuntut perbaikan pelayanan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan. Alasannya, layanan kesehatan tersebut belum menyentuh sendi-sendi kebutuhan dasar masyarakat kecil. Mereka juga menuntut agar buruh diberi jaminan pensiun. "Jaminan pensiun itu penting untuk masa depan kami," kata Andri.

ILHAM TIRTA

Berita lain:
Akhirnya Ical Mendukung Perpu Pilkada Langsung
Jokowi Tak Disambut Siswa di Yogyakarta
Gubernur FPI Akhirnya Punya Kantor, Dimana?

Berita terkait

Gelombang Protes Kampus Pro-Palestina di Amerika Serikat Direpresi Aparat, Dosen Pun Kena Bogem

1 hari lalu

Gelombang Protes Kampus Pro-Palestina di Amerika Serikat Direpresi Aparat, Dosen Pun Kena Bogem

Polisi Amerika Serikat secara brutal menangkap para mahasiswa dan dosen di sejumlah universitas yang menentang genosida Israel di Gaza

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

1 hari lalu

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

Mahasiswa Universitas Columbia mengajukan pengaduan terhadap universitas di New York itu atas tuduhan diskriminasi dalam protes pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

2 hari lalu

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

Mahasiswa di sejumlah kampus bergengsi di Amerika Serikat menggelar protes untuk menyatakan dukungan membela Palestina.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

8 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

Eks Danjen Kopassus Soenarko hingga Din Syamsuddin Hadiri Demo di MK Jelang Putusan Sengketa Pilpres

8 hari lalu

Eks Danjen Kopassus Soenarko hingga Din Syamsuddin Hadiri Demo di MK Jelang Putusan Sengketa Pilpres

Din Syamsuddin dan eks Danjen Kopassus, Soenarko, turut hadir di unjuk rasa jelang putusan MK soal sengketa Pilpres 2024

Baca Selengkapnya

Polisi Kerahkan 2.713 Personel Jaga Demo Jelang Putusan Gugatan Pilpres di MK

8 hari lalu

Polisi Kerahkan 2.713 Personel Jaga Demo Jelang Putusan Gugatan Pilpres di MK

2.713 personel gabungan dikerahkan untuk menjaga demonstrasi di depan Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) jelang putusan sengketa Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Jelang Demo Gugatan Pilpres di Gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat Ditutup

8 hari lalu

Jelang Demo Gugatan Pilpres di Gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat Ditutup

Polisi mulai menutup Jalan Medan Merdeka Barat menyusul rencana demonstrasi jelang sidang putusan sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).

Baca Selengkapnya

Prabowo Minta Demo di Depan Gedung MK Dibatalkan, Haris Rusli: Beliau Khawatir Ada Gesekan dan Benturan Sosial

8 hari lalu

Prabowo Minta Demo di Depan Gedung MK Dibatalkan, Haris Rusli: Beliau Khawatir Ada Gesekan dan Benturan Sosial

Komandan Tim Kampanye Nasional bidang relawan Haris Rusli Moti menyatakan, Prabowo meminta penghentian aksi damai di depan gedung MK

Baca Selengkapnya

Suasana Gedung KPU Sehari Setelah Penetapan Hasil Pemilu: Jalan Sudah Dibuka, Tak Ada Demo

37 hari lalu

Suasana Gedung KPU Sehari Setelah Penetapan Hasil Pemilu: Jalan Sudah Dibuka, Tak Ada Demo

Begini suasana di kawasan Gedung KPU RI sehari setelah penetapan hasil Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Din Syamsuddin Pengerak Demonstrasi Kecurangan Pemilu 2024

37 hari lalu

Profil Din Syamsuddin Pengerak Demonstrasi Kecurangan Pemilu 2024

Din Syamsuddin menjadi salah satu tokoh penggerak aksi unjuk rasa menolak pemilu curang

Baca Selengkapnya