Obor Asian Games 2018 Diarak di Ibu Kota

Rabu, 15 Agustus 2018 09:45 WIB

Walikota Jakarta Timur menyalakan obor di Jakarta untuk pertama kali di Lippo Plaza Kramat Jati, Jakarta Timur, Rabu, 15 Agustus 2018. Maria Fransisca Lahur.

TEMPO.CO, Jakarta - Kirab obor Asian Games 2018 sudah memasuki wilayah Jakarta, Rabu, 15 Agustus 2018. Usai serah terima dari Pemerintah Kota Depok, obor akan dibawa dari titik awal di Lippo Plaza Kramat Jati, Jakarta Timur.

Baca:
Di Bogor, Obor Asian Games Diarak Keliling Istana

Di titik lokasi itu ratusan siswa sudah tampak berkumpul sejak Rabu pagi 15 Agustus 2018 untuk ikut memeriahkan kirab obor tersebut. Seorang di antaranya, siswa Kelas 5 SDN 07 Kramat Jati Raffa Dwi Handhika, mengaku senang.

“Senang banget diajak ke acara ini karena bisa lihat obor Asian Games,” katanya.

Raffa bercerita datang dalam kelompok siswa kelas 4, 5, dan 6 dari sekolah itu. Beberapa sekolah lain yang mengirim para siswanya adalah SDN 01 dan 13 Kramat Jati.

Baca:
Ini Jadwal Penutupan Jalan Saat Pembukaan Asian Games di GBK

Kirab Obor Asian Games juga melibatkan pengawalan dari petugas kepolisian dan dinas perhubungan. Kirab rencananya melalui rute di Jakarta Timur dan Selatan, lalu menginap di Balai Kota.

Beberapa pembawa obor juga tampak di titik awal rute itu. Diantaranya adalah mantan atlet bulu tangkis, Verawaty Fajrin. “Nggak nyangka bisa bawa obor Asian Games. " katanya.

Asian Games 2018 dijadwalkan dibuka pada 18 Agustus mendatang. Saat ini sejumlah cabang olah raga telah mulai dilombakan atau dipertandingkan. Pesta olah raga bangsa-bangsa di Asia ini akan berlangsung hingga 2 September mendatang.

Berita terkait

Gelora Bung Karno Lokasi Kampanye Akbar Prabowo-Gibran, Ini Profil GBK yang Mulai Dibangun Pada 1960

9 Februari 2024

Gelora Bung Karno Lokasi Kampanye Akbar Prabowo-Gibran, Ini Profil GBK yang Mulai Dibangun Pada 1960

Berikut profil Gelora Bung Karno atau GBK lokasi kampanye akbar Prabowo-Gibran. Mulai dibangun 1960 dan diresmikan 1962. Berapa kapasitasnya?

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Berduka Atlet Angkat Besi Lisa Rumbewas Meninggal

14 Januari 2024

Presiden Jokowi Berduka Atlet Angkat Besi Lisa Rumbewas Meninggal

Presiden Jokowi menyampaikan belasungkawa atas meninggalnya lifter peraih tiga medali Olimpiade asal Papua, Lisa Raema Rumbewas.

Baca Selengkapnya

Profil Eko Yuli Irawan, Peraih Medali Perak Angkat Besi di IWF Grand Prix II 2023 Qatar

10 Desember 2023

Profil Eko Yuli Irawan, Peraih Medali Perak Angkat Besi di IWF Grand Prix II 2023 Qatar

Karier gemilang atlet angkat besi Eko Yuli Irawan sudah terlihat sejak 2006. terakhir, raih medali perak di kejuaraan IWF Grand Prix II 2023 Qatar.

Baca Selengkapnya

Bendera Palestina Berkibar di Balai Kota Oslo

29 November 2023

Bendera Palestina Berkibar di Balai Kota Oslo

Balai kota Oslo mengibarkan bendera Palestina untuk memperingati Hari Solidaritas Internasional dengan Rakyat Palestina

Baca Selengkapnya

Evaluasi Asian Games 2023, Menpora Panggil Perwakilan Cabang Olahraga secara Bergantian

31 Oktober 2023

Evaluasi Asian Games 2023, Menpora Panggil Perwakilan Cabang Olahraga secara Bergantian

Menpora Dito Ariotedjo mengatakan evaluasi Asian Games 2023 sebagai salah satu persiapan menuju Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Tren Buruk Asian Games Berlanjut ke Denmark Open 2023, Ketua PBSI Soroti Masalah Kepelatihan hingga Demotivasi Atlet

23 Oktober 2023

Tren Buruk Asian Games Berlanjut ke Denmark Open 2023, Ketua PBSI Soroti Masalah Kepelatihan hingga Demotivasi Atlet

Ketua Umum PP PBSI Agung Firman Sampurna membeberkan hasil rapat evaluasi kegagalan Asian Games 2023. Seberapa optimistis ke Olimipiade 2024?

Baca Selengkapnya

Maju Mundur Tilang Uji Emisi Kendaraan Bermotor, Dinilai Tak Efektif Kenapa Berlaku Lagi 1 November 2023?

16 Oktober 2023

Maju Mundur Tilang Uji Emisi Kendaraan Bermotor, Dinilai Tak Efektif Kenapa Berlaku Lagi 1 November 2023?

Tilang uji emisi kendaraan bermotor yang semula gencar, kemudian dinilai tak efektif, tapi akan diberlakukan kembali November nanti. Ada apa?

Baca Selengkapnya

Heru Budi Kembali Buka Posko Pengaduan di Balai Kota Jelang Setahun Jadi Pj Gubernur DKI

15 Oktober 2023

Heru Budi Kembali Buka Posko Pengaduan di Balai Kota Jelang Setahun Jadi Pj Gubernur DKI

Posko Pengaduan di Balai Kota DKI yang sempat dibuka kembali saat Heru Budi awal menjabat rupanya sempat dihentikan.

Baca Selengkapnya

Indonesia di Asian Games 2023 Hangzhou: Daftar Cabang dan Atlet Penyumbang Medali serta Posisi dalam Klasemen Akhir

9 Oktober 2023

Indonesia di Asian Games 2023 Hangzhou: Daftar Cabang dan Atlet Penyumbang Medali serta Posisi dalam Klasemen Akhir

Asian Games 2023 Hangzhou sudah berakhir Minggu, 8 Oktober 2023. Simak daftar penyumbang medali bagi Indonesia dan klasemen akhirnya.

Baca Selengkapnya

Target di Asian Games 2023 Gagal Tercapai, Indonesia Tatap Olimpiade 2024

9 Oktober 2023

Target di Asian Games 2023 Gagal Tercapai, Indonesia Tatap Olimpiade 2024

Hingar-bingar pesta olahraga Asian Games 2023 sudah usai. Indonesia yang gagal memenuhi target berfokus menatap Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya