Beredar Hasil Tes Urine Andi Arief di Medsos, Ini Kata RSKO

Reporter

Taufiq Siddiq

Editor

Dwi Arjanto

Senin, 11 Maret 2019 14:19 WIB

Wakil Sekretaris Partai Demokrat, Andi Arief saat mendatangi Kantor BNN, Jakarta, Rabu, 6 Maret 2019. Andi Arief melakukan pemeriksaan kesehatan sebelum menjalani rehabilitasi hari pertama hari ini. TEMPO/Amston Probel

TEMPO.CO, Jakarta -Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur enggan mengkomfirmasi terkait beredarnya surat hasil tes urine wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Andi Arief yang menunjukan negatif sebagai pengguna narkoba.

"Terkait pemberitaan media sosial hasil pemeriksaan tes urine Andi Arief di RSKO yang hasilnya negatif kami tidak tidak mengkomfirmasi dokumen tersebut, karena itu bagian dari dokumen rekam medis yang harus dijaga kerahasiannya antara rumah sakit dan pasien, "ujar Direktur Utama RSKO, Azhar Jaya di kantornya, Senin 11 Maret 2019.

Baca : Kasusnya Ditutup, Andi Arief Bebas Memilih Rehabilitas Dekat Rumah

Sabtu pekan lalu, Andi Arief dalam akun Twitternya mengunggah hasil pemeriksaan RSKO dengan nomor lab 298 0803190298 tanggal 6 Maret lalu, yang menyatakan hasil pemeriksaan tes urine Andi Arief negatif.

Sedangkan hasil tes urine Andi Arief oleh Badan Narkotika Nasiaonal sebelumnya menunjukan Andi Arief positif mengkonsumsi narkoba jenis sabu .

Azhar mengatakan kalau surat hasil pemeriksaan tersebut beredar luas oleh Andi Arief maka hal tersebut merupakan tanggung jawab dari Andi Arief."Jadi saudara Andi Arief mengupload di sosial medianya hasil pemeriksaan kami dan itu menjadi tanggung jawab pasien sendiri," ujarnya.

Namun kata Azhar kemungkinan hasil tes urine negatif bisa terjadi jika pemeriksaan dilakukan pada hari ke tiga atau ke empat setelah hari terkahir pemakaian.

Menurut Azhar sifat mentafitamin atau sabu hanya terdeteksi dalam periode tertentu yaitu dalam satu atau dua hari setelah pemakaian yang terkahir. "Kalau diperiksa setelah dua hari dari pemakaian terkahir maka kemungkinan tes urine negatif," ujarnya.

Simak juga :
Penjelasan BNN Soal Hasil Negatif Tes Urine Andi Arief

Advertising
Advertising

Azhar membenarkan jika pada Jumat lalu Andi Arief mendatangi RSKO dan menjalani serangkaian pemeriksaan. Saat itu Andi Arief ditemani oleh pengacara dan penyidik dari Bareskrim Polri.

Disebutkan Azhar, besok Andi Arief akan kembali ke RSKO terkait proses rehabilitasi yang akan dijalaninya. "Besok pasien Andi Arief akan kembali ke RSKO," ujarnya.

Berita terkait

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

12 jam lalu

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

Polisi menyita sejumlah barang bukti dari rumah Rio Reifan berupa narkoba jenis sabu, ekstasi dan obat keras.

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

16 jam lalu

Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

Polres Metro Jakarta Barat menangkap aktor Rio Reifan dalam kasus penyalagunaan narkotika di kediamannya di Jakarta Barat pada Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Lima Polisi Pesta Narkoba, Kompolnas: Tak Layak Dipercaya Jadi Anggota Polri

20 jam lalu

Lima Polisi Pesta Narkoba, Kompolnas: Tak Layak Dipercaya Jadi Anggota Polri

Kompolnas minta Polda Metro Jaya melakukan pemeriksaan secara transparan dan profesional terhadap lima polisi diduga pesta narkoba

Baca Selengkapnya

Dua Tersangka Tewasnya Remaja di Hotel Senopati Buka Jasa Open BO, Korban Diberi Inex dan Sabu

21 jam lalu

Dua Tersangka Tewasnya Remaja di Hotel Senopati Buka Jasa Open BO, Korban Diberi Inex dan Sabu

Polisi menangkap dua tersangka tewasnya seorang remaja di sebuah hotel di Senopati. Mereka membawa dua remaja ke hotel itu untuk open BO.

Baca Selengkapnya

Kompolnas Minta Atasan Lima Polisi Terduga Pesta Narkoba Harus Diperiksa

23 jam lalu

Kompolnas Minta Atasan Lima Polisi Terduga Pesta Narkoba Harus Diperiksa

Lima polisi digerebek saat pesta narkoba di sebuah rumah di Depok. Kompolnas minta atasan lima polisi itu juga harus diperiksa.

Baca Selengkapnya

Polres Jayapura Tangkap Ceria yang Jual Sabu di Diaper MamyPoko

2 hari lalu

Polres Jayapura Tangkap Ceria yang Jual Sabu di Diaper MamyPoko

Polisi menangkap perempuan berinisial SJ alias Ceria, 43 tahun, karena menjual narkotika jenis sabu.

Baca Selengkapnya

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

2 hari lalu

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

Nickola Ahmad (19 tahun) dan Wahyu Asbullah (21 tahun) mengaku merampas HP pelajar di Depok diduga untuk pesta narkoba dan bayar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Polisi Pesta Narkoba di Depok, Polda Metro Jaya Minta Waktu Dalami Kasusnya

3 hari lalu

Polisi Pesta Narkoba di Depok, Polda Metro Jaya Minta Waktu Dalami Kasusnya

Polda Metro Jaya menyatakan butuh waktu untuk memeriksa lima polisi yang ditangkap saat pesta narkoba di Depok 19 April kemarin

Baca Selengkapnya

4 Anggota Polda Metro Jaya Kedapatan Nyabu, Berikut Kajian Kenapa Polisi Terjerat Pidana Narkoba

4 hari lalu

4 Anggota Polda Metro Jaya Kedapatan Nyabu, Berikut Kajian Kenapa Polisi Terjerat Pidana Narkoba

Polda Metro Jaya meringkus anggotanya yang menggunakan narkoba jenis sabu. Lantas, apa alasan umum ada polisi terlibat narkoba?

Baca Selengkapnya

Ditangkap Karena Konsumsi Liquid Ganja, Chandrika Chika Cs Berpeluang untuk Direhabilitasi

4 hari lalu

Ditangkap Karena Konsumsi Liquid Ganja, Chandrika Chika Cs Berpeluang untuk Direhabilitasi

Polisi membuka peluang Chandrika Chika bersama lima temannya mendapat rehabilitasi narkoba, setelah ditangkap karena mengkonsumsi liquid ganja.

Baca Selengkapnya