Mati Lampu, Suplai Air Bersih Palyja di Jakarta Barat Bertahap

Editor

Ali Anwar

Senin, 5 Agustus 2019 15:43 WIB

Palyja

TEMPO.CO, Jakarta - Corporate Communications & Social Responsibilities Division Head PT Palyja Lydia Astriningworo mengatakan sejak mati lampu PLN pada Ahad hingga hari ini, pihaknya terus berupaya melakukan penormalan distribusi air bersih di wilayah Jakarta barat DKI Jakarta.

“Secara bertahap, sambil menunggu pasokan listrik di wilayah Jabodetabek sepenuhnya stabil,” kata Lydia dalam rilisnya yang diterima Tempo, Senin, 5 Agustus 2019. Saat ini, ujar Lydia, Palyja masoh terus berkoordinasi dengan PLN dan pihak-pihak terkait lainnya untuk menormalkan pasolan aliran listrik ke Instalasi Air Palyja.

Pada Ahad kemarin, Lydia mengatakan, distribusi air bersih oleh Palyja terganggu akibat pemadaman listrik di seluruh Jabodetabek. "Kami memohon maaf atas gangguan suplai air bersih sehubungan dengan pemadaman listrik di seluruh wilayah Jabodetabek," kata Lydia.

Menurut Lydia, Palyja hanya menyuplai air bersih di Jakarta Barat. Palyja, lanjut dia, memprioritaskan untuk mengirim truk berisikan air ke rumah sakit, rumah susun, dan tempat ibadah.

Lydia memaparkan, pihaknya memerlukan sekitar enam jam untuk mendistribusikan air bersih sampai ke pelanggan. Itupun didahului proses transmisi yang memakan waktu sekitar dua jam setelah listrik menyala.

Advertising
Advertising

"Normalisasi distribusi akan bervariasi berdasarkan area. Ada beberapa tahap yang harus dilakukan," ujar dia. "Palyja mengimbau pelanggan untuk menghemat air." Jika pelanggan membutuhkan informasi dapat menghubungi call center Palyja di nomor (021) 2997999 aratwebsite www.palyja.co.id dab layanan SMS 0816725952.

Seperti diketahui, sejak pukul 12.00 WIB aliran listrik di sejumlah area padam. Kota yang terdampak adalah Bandung, Bekasi, Cianjur, Cimahi, Cirebon, Garut, Karawang, Purwakarta, Majalaya, Sumedang, Tasikmalaya, Depok, Gunung Putri, Sukabumi dan Bogor.

Berita terkait

Pekerja Perempuan 24 Persen, PLN Klaim Dukung Kesetaraan Gender

15 jam lalu

Pekerja Perempuan 24 Persen, PLN Klaim Dukung Kesetaraan Gender

PLN mengaku berkomitmen menerapkan perlindungan, pencegahan, dan penanganan pelecehan seksual bagi pekerja perempuan di lingkungan perusahaan.

Baca Selengkapnya

PLN Nyalakan Listrik Sektor Agrikultur Kabupaten Sragen, Sasar 499 Petani

3 hari lalu

PLN Nyalakan Listrik Sektor Agrikultur Kabupaten Sragen, Sasar 499 Petani

PLN Unit Induk Distribusi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta menyalakan listrik di sektor agrikultur wilayah Kabupaten Sragen.

Baca Selengkapnya

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

4 hari lalu

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

Program Electrifying Agriculture (EA) dari PT PLN (Persero), terus memberikan dampak positif bagi pertanian di Indonesia.

Baca Selengkapnya

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

4 hari lalu

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

PT PLN (Persero) dan PT Huawei Tech Investment berkolaborasi dalam Joint Innovation Center (JIC). Proyek itu untuk memperkuat transformasi digital.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

4 hari lalu

Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

Kolaborasi Joint Innovation Center (JIC) dengan PT Huawei Tech Investment yang akan menjadi salah satu fondasi pengembangan teknologi ketenagalistrikan baru di bidang ICT.

Baca Selengkapnya

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

6 hari lalu

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

Para remaja yang kedapatan hendak tawuran itu dibawa ke Polsek Kebon Jeruk dan Polsek Palmerah.

Baca Selengkapnya

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

7 hari lalu

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.

Baca Selengkapnya

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

8 hari lalu

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengumumkan perpanjangan masa penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 hingga 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

PLN Pulihkan Pasokan Listrik Pascaerupsi Gunung Ruang

8 hari lalu

PLN Pulihkan Pasokan Listrik Pascaerupsi Gunung Ruang

PT PLN (Persero) berhasil memulihkan pasokan listrik Pulau Tagulandang yang terdampak erupsi Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro Sulawesi Utara

Baca Selengkapnya

Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

9 hari lalu

Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

Kompetisi profesional kasta tertinggi di Indonesia yaitu PLN Mobile Proliga 2024 siap digelar mulai 25 April 2024. Untuk memudahkan pecinta voli yang ingin menonton langsung gelaran ini di lokasi pertandingan, tiket pertandingan dapat dibeli melalui aplikasi PLN Mobile.

Baca Selengkapnya