Teror Ular Kobra di Royal Citayam, Warga Takut Beraktivitas

Senin, 9 Desember 2019 13:19 WIB

Petugas memasukkan ular kobra ke botol, Minggu 8 Desember 2019. Ular tersebut meneror warga di kompleks perumahaan Royal Citayam Residence, Bojong Gede. TEMPO/M.A MURTADHO

TEMPO.CO, Bogor - Warga di Perumahaan Royal Citayam Residence Kecamatan Bojong Gede Kabupaten Bogor masih merasa takut dengan teror ular kobra. Saking takutnya, kegiatan warga tidak normal seperti biasanya. Bahkan, anak-anak yang pergi sekolah diantar oleh orang tua masing-masing.

"Di sini banyak anak-anak dan banyak yang nemuin ular itu ibu-ibu, mereka teriak dan histeris," kata Yudha, 38 tahun, salah seorang warga setempat, Senin, 9 Desember 2019.

Menurut Yudha, aktivitas warga diselimuti rasa khawatir dengan keberadaan ular kobra. "Mau ngapain aja celingak celinguk, lihat kiri kanan takut adanya teror kobra susulan," kata dia.

Apalagi, kata Yudha, teror ular kobra tersebut telah menyebar hampir ke seluruh warga komplek. "Sampai orang mau atau sedang duduk ngobrol pun masih celingak celinguk," ujarnya.

Ketua RT setempat, Irwan Ramadhan mengatakan pengajian anak-anak yang semula akan kembali dibuka terpaksa diliburkan lagi. Ia menyebut alasannya karena banyak orang tua masih takut dan khawatir terhadap anaknya.

Advertising
Advertising

"Ya di kita masih rame kobra, jadi masih libur," kata Irwan.

Hingga saat ini, Irwan mengatakan masih menunggu arahan dari pemerintah setempat terkait teror ular kobra, baik RW atau desa untuk memberikan imbauan atau pemberitahuan kepada warga. "Bahkan hari ini di blok F4 di temukan kembali kobra, jadi semua ada 31 ekor," ujarnya.

Berita terkait

Ular Kobra Albino yang Langka Masuk Rumah Warga di India

15 Mei 2023

Ular Kobra Albino yang Langka Masuk Rumah Warga di India

Seekor ular kobra albino yang sangat langka dan mematikan dievakuasi dari sebuah rumah di India. Muncul di tengah cuaca hujan ekstrem.

Baca Selengkapnya

Musim Hujan, Dalam Seminggu Pawang Ular di Depok Tangkap Lima Kobra

2 Maret 2023

Musim Hujan, Dalam Seminggu Pawang Ular di Depok Tangkap Lima Kobra

Pawang itu menyarankan warga untuk waspada dan hati-hati dengan meminimalisir tempat bersarangnya ular di rumah.

Baca Selengkapnya

Ancaman Pidana untuk Pelaku Teror Sekarung Ular Kobra ke Rumah Seseorang

2 Februari 2023

Ancaman Pidana untuk Pelaku Teror Sekarung Ular Kobra ke Rumah Seseorang

Pelaku yang melempar sekarung ular kobra ke rumah seseorang bisa dihukum lima belas tahun penjara jika korban tewas.

Baca Selengkapnya

Wahidin Sebut Anies Baswedan Disabotase Ular Kobra Sekarung & Jokowi Puji Heru Budi Jadi Top 3 Metro

27 Januari 2023

Wahidin Sebut Anies Baswedan Disabotase Ular Kobra Sekarung & Jokowi Puji Heru Budi Jadi Top 3 Metro

Mantan Gubernur Banten Wahidin Halim sebut Anies Baswedan disabotase ular kobra sekarung & Jokowi puji Heru Budi jadi Top 3 Metro

Baca Selengkapnya

Wahidin Halim Duga Teror Ular Kobra ke Rumahnya untuk Sabotase Anies Baswedan

26 Januari 2023

Wahidin Halim Duga Teror Ular Kobra ke Rumahnya untuk Sabotase Anies Baswedan

Selama 42 tahun berpolitik, Wahidin Halim belum pernah mengalami teror pengiriman ular kobra maupun ular jenis lain.

Baca Selengkapnya

Kiriman Ular Kobra di Rumah Wahidin Halim Sebelum Anies Datang, Simak Bahayanya

26 Januari 2023

Kiriman Ular Kobra di Rumah Wahidin Halim Sebelum Anies Datang, Simak Bahayanya

Ular kobra sangat berbahaya karena bisanya mampu membunuh hingga 20 orang.

Baca Selengkapnya

Ada Kiriman Ular Kobra Sebelum Anies Baswedan Datang, Eks Gubernur Banten: Ini Kejahatan Politik

26 Januari 2023

Ada Kiriman Ular Kobra Sebelum Anies Baswedan Datang, Eks Gubernur Banten: Ini Kejahatan Politik

Sekarung ular kobra dikirimkan ke rumah mantan Gubernur Banten Wahidin Halim sebelum kedatangan Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Mahasiswa-Dosen UGM Garap Film Setan Alas, Cuaca

25 Desember 2022

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Mahasiswa-Dosen UGM Garap Film Setan Alas, Cuaca

Topik tentang mahasiswa dan dosen Sekolah Vokasi UGM tengah menggarap Film Setan Alas menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya

Waspada Ular Kobra Masuk Rumah, Catat Langkah Pencegahnnya

25 Desember 2022

Waspada Ular Kobra Masuk Rumah, Catat Langkah Pencegahnnya

Musim hujan adalah musim bagi ular kobra untuk menetas, mereka akan masuk ke perumahan warga karena mencari tempat hangat

Baca Selengkapnya

Alprih Priyono Mantan Asisten Panji Petualang Itu Meninggal Dipatuk Ular: Mengenali Bahaya King Cobra

21 Desember 2022

Alprih Priyono Mantan Asisten Panji Petualang Itu Meninggal Dipatuk Ular: Mengenali Bahaya King Cobra

Mantan asisten Panji Petualang Alprih Priyono meninggal setelah dipatuk ular king cobra

Baca Selengkapnya