Utan Kemayoran Masih Ditutup, Pengelola Kemayoran Tunggu Polisi

Reporter

Antara

Editor

Dwi Arjanto

Jumat, 10 Januari 2020 17:45 WIB

Kondisi jembatan lengkung yang roboh di hutan kota Utan Kemayoran Jakarta, Senin, 23 Desember 2019. Hingga saat ini, Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran masih menyelidiki penyebab jembatan lengkung itu roboh mendadak. TEMPO/Ahmad Tri Hawaari

TEMPO.CO, Jakarta -Direktur Utama Pusat Pengelolaan Kompleks (PPK) Kemayoran Medi Kristianto menyatakan wilayah Utan Kemayoran belum dibuka kembali untuk masyarakat karena masih menunggu hasil penyelidikan polisi.

"Penyelidikan masih di Kepolisian," kata Medi usai penanaman 1.000 pohon di dalam kawasan Utan Kemayoran, Jakarta Pusat, Jumat, 10 Januari 2020.

Polres Jakarta Utara mendalami kemungkinan kerugian negara terkait ambruknya jembatan lengkung di kawasan Utan Kemayoran, Jakarta Utara, Minggu, 22 Desember 2019.

Medi berharap pembangunan kembali jembatan tersebut jika penyelidikan pihak kepolisian sudah selesai. "Semoga segera cepat dibangun," kata Medi.

Kawasan Utan Kemayoran hanya dibuka sehari bagi masyarakat saat peresmian, Sabtu 21 Desember 2019. Besoknya, kawasan itu ditutup untuk masyarakat pascaambruknya jembatan lekung di dalam kawasan itu.

Kondisi jembatan lengkung yang roboh di hutan kota Utan Kemayoran Jakarta, Senin, 23 Desember 2019. Jembatan itu merupakan salah satu fasilitas hutan kota yang baru diresmikan oleh pihak Pusat Pengelolaan Kompleks (PPK) Kemayoran. TEMPO/Ahmad Tri Hawaari

Advertising
Advertising

"Hari ini dibuka Utan Kemayoran diharapkan besok sudah bisa diakses masyarakat terutama di Utara Jakarta, 'free' bebas biaya tanpa dipungut biaya. Silahkan beraktivitas di sini," kata Medi saat peresmian bulan lalu.

Sebelumnya, Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Polisi Budhi Herdi menyatakan telah memanggil sejumlah pihak untuk dimintai keterangan diantaranya pengelola PPK Kemayoran, kontraktor jembatan lengkung Utan Kemayoran hingga konsultan pengawas.

ANTARA

Berita terkait

Sejarah FBI dan Apa Saja Tugas-tugasnya

17 hari lalu

Sejarah FBI dan Apa Saja Tugas-tugasnya

FBI mengatakan bahwa pihaknya sudah membuka penyelidikan kriminal atas runtuhnya jembatan Baltimore.

Baca Selengkapnya

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

17 hari lalu

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.

Baca Selengkapnya

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

17 hari lalu

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

17 hari lalu

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya

WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

37 hari lalu

WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

Kementerian Luar Negeri menjelaskan ihwal WNI yang disebut menjadi kapten kapal yang menabrak jembatan di Baltimore, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Tidak Ada Tanda Terorisme, Mengapa Jembatan Baltimore Roboh?

39 hari lalu

Tidak Ada Tanda Terorisme, Mengapa Jembatan Baltimore Roboh?

Jembatan ini adalah salah satu cara untuk menyeberang ke Pelabuhan Baltimore dan menangani 31.000 mobil per hari atau 11,3 juta kendaraan per tahun.

Baca Selengkapnya

Sopir Bajaj Pengeroyok Juru Parkir di Kemayoran Diancam Penjara 5 Tahun dan 6 Bulan

20 Februari 2024

Sopir Bajaj Pengeroyok Juru Parkir di Kemayoran Diancam Penjara 5 Tahun dan 6 Bulan

Sopir bajaj pelaku pengeroyokan terhadap juru parkir di Kemayoran diancam penjara 5 tahun dan 6 bulan.

Baca Selengkapnya

Utang Rp 130 Ribu jadi Penyebab Keributan antara Sopir Bajaj dan Juru Parkir di Kemayoran

20 Februari 2024

Utang Rp 130 Ribu jadi Penyebab Keributan antara Sopir Bajaj dan Juru Parkir di Kemayoran

Kapolsek Kemayoran Komisaris Arnold Julius Simanjuntak mengatakan penyebab keributan antara sopir bajaj dan juru parkir karena masalah utang.

Baca Selengkapnya

Kawanan Pencuri Motor Berjaket Ojol Beraksi di Rusun Dakota Kemayoran

15 Januari 2024

Kawanan Pencuri Motor Berjaket Ojol Beraksi di Rusun Dakota Kemayoran

Polsek Kemayoran telah melakukan olah TKP di lokasi pencurian motor di Rusun Dakota Kemayoran. Aksi pelaku terekam CCTV.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Pengendara Motor Tabrak Truk Mogok di Kemayoran, 2 Pemuda Tewas

21 November 2023

Kecelakaan Pengendara Motor Tabrak Truk Mogok di Kemayoran, 2 Pemuda Tewas

Dua dari tiga pengendara motor yang berboncengan itu tewas di tempat usai kecelakaan menabrak truk di Kemayoran.

Baca Selengkapnya