Anies Umumkan Daftar 66 RW Zona Merah Corona, Bukan 62 RW

Kamis, 4 Juni 2020 16:36 WIB

Warga beraktivitas di dekat rumah dengan pagar wilayah RW 07 di Kecamatan Tambora, yang merupakan wilayah zona merah COVID-19 di Jakarta, Kamis, 4 Juni 2020. Tiga wilayah di Kecamatan Tambora, Jakarta Barat, akan diterapkan Pembatasan Sosial Berskala Lokal atau PSBL yang melibatkan Rukun Warga (RW) dengan kasus penyebaran positif Covid-19 yang tinggi. TEMPO/ Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Pemprov DKI Jakarta memetakan masih ada 66 rukun warga (RW) yang masih masuk zona merah corona di ibu kota. Gubernur DKI Anies Baswedan menyebut perlu ada pengetatan di 66 RW itu.

"Kami menemukan bahwa di Jakarta ini ada 66 RW dengan laju incident rate yang masih tetap harus mendapat perhatian khusus," kata Anies Baswedan saat konferensi pers online, Kamis, 4 Juni 2020.

Zona merah corona ini berarti masih ada kasus pasien yang terpapar virus corona Covid-9. Menurut dia, pemerintah DKI akan memantau hingga melakukan pengecekan, serta menyalurkan bantuan sosial alias bansos khusus.

Berikut rincian 66 RW yang berada di zona merah corona di DKI sehingga akan diterapkan pembatasan sosial berskala lokal (PSBL):
1. 15 RW di Jakarta Barat
- 1 RW Grogol
- 1 RW Tomang
- 2 RW Tangki
- 1 RW Krukut
- 4 RW Jembatan Besi
- 1 RW Palmerah
- 1 RW Kota Bambu Utara
- 1 RW Jati Pulo
- 1 RW Cengkareng Timur
- 1 RW Srengseng
- 1 RW Joglo

2. 15 RW Jakarta Pusat
- 1 RW Mangga Dua Selatan
- 1 RW Cempaka Baru
- 1 RW Kramat
- 1 RW Cempaka Putih Barat
- 2 RW Cempaka Putih Timur
- 1 RW Gondangdia
- 2 RW Kebon Kacang
- 3 RW Kebon Melati
- 2 RW Petamburan
- 1 RW Kampung Rawa

Advertising
Advertising

3. 15 RW Jakarta Utara
- 2 RW Penjaringan
- 1 RW Sunter Agung
- 1 RW Lagoa
- 1 RW Rawa Badak Selatan
- 1 RW Cilincing
- 1 RW Semper Barat
- 1 RW Sukapura
- 6 RW Pademangan Barat
- 1 RW Kelapa Gading Barat

4. 15 RW Jakarta Timur
- 1 RW Utan Kayu Selatan
- 1 RW Palmeriam
- 1 RW Bidara Cina
- 1 RW Cipinang Besar Selatan
- 2 RW Cipinang Muara
- 3 RW Kampung Tengah
- 1 RW Pondok Bambu
- 2 RW Malaka Sari
- 2 RW Malaka Jaya
- 1 RW Pinang Ranti

5. 3 RW Jakarta Selatan
- 1 RW Lebak Bulus
- 1 RW Pondok Labu
- 1 RW Kalibata

6. 3 RW Kepulauan Seribu di dua pulau
- 1 RW Pulau Kelapa
- 2 RW Pulau Tidung

Hari ini, Anies Baswedan mengumumkan memperpanjang PSBB Jakarta hingga waktu yang tidak ditentukan sekaligus memasuki masa transisi. PSBB diperlonggar, salah satunya dengan mulai kegiatan sosial dan ekonomi. Namun, pemerintah DKI bakal memperketat pengendalian penyebaran Covid-19 di 66 RW yang masuk zona merah corona.

Berita terkait

Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

7 jam lalu

Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

Kadivi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU DKI Jakarta, Dody Wijaya sebut duet Anies Baswedan-Ahok pada Pilkada Jakarta 2024 tak akan terwujud.

Baca Selengkapnya

Cak Imin Siap Dukung Anies Baswedan Maju di Pilkada Jakarta 2024

10 jam lalu

Cak Imin Siap Dukung Anies Baswedan Maju di Pilkada Jakarta 2024

Cak Imin menyatakan secara pribadi mendukung Anies Baswedan maju sebagai Calon Gubernur di Pilkada Jakarta

Baca Selengkapnya

Prabowo Sesumbar Hanya Butuh 4 Tahun untuk Sejahterakan Indonesia, 5 Tahun Swasembada Pangan

1 hari lalu

Prabowo Sesumbar Hanya Butuh 4 Tahun untuk Sejahterakan Indonesia, 5 Tahun Swasembada Pangan

Prabowo menyatakan bakal memberi makan untuk semua anak-anak Indonesia dari daerah mana pun.

Baca Selengkapnya

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

3 hari lalu

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

Nama Ahok dan Anies disandingkan untuk maju di Pilgub DKI Jakarta. Mungkinkah duet Ahok-Anies bakal terjadi di Pilgub DKI?

Baca Selengkapnya

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

3 hari lalu

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

Berita soal Sri Mulyani masuk radar PDIP untuk menjadi calon gubernur DKI Jakarta masuk menjadi berita politik terpopuler di kanal Nasional.

Baca Selengkapnya

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

4 hari lalu

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berhasil meraih Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) 2024, dari Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Bappenas.

Baca Selengkapnya

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

4 hari lalu

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Pakar politik menilai deklarasi Ganjar yang akan jadi oposisi pemerintahan Prabowo-Gibran bisa saja mewakili sikap PDIP.

Baca Selengkapnya

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

4 hari lalu

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

Anies mengaku banyak mendapat aspirasi dari warga untuk mendorong kembali dirinya mencalonkan diri di Pilgub Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

4 hari lalu

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

Anies mengatakan belum ada rencana bertemu Prabowo. Masih konsentrasi menata langkah ke depan.

Baca Selengkapnya

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Anies Sebut Tetap Berada di Jalan Perubahan

4 hari lalu

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Anies Sebut Tetap Berada di Jalan Perubahan

Anies mengatakan enggan mendahului sikap apakah bergabung atau tidak dengan pemerintahan Prabowo.

Baca Selengkapnya