Pengunjung CFD di 32 Titik Ibu Kota Tercatat 89 Ribu Orang

Reporter

Taufiq Siddiq

Editor

Juli Hantoro

Selasa, 30 Juni 2020 16:10 WIB

Warga berolahraga saat Car Free Day di Jalan Layang Non Tol (JLNT) Antasari, Jakarta, Ahad, 28 Juni 2020. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Dinas Perhubungan DKI Jakarta mencatat jumlah warga yang mendatangi car free day atau CFD di 32 titik pada Ahad mencapai 89 ribu orang.

"Total CFD Minggu kemarin di 32 titik itu 89.587 orang," ujar Kepala Dinas Perhubungan DKI Syafrin Liputo saat ditemui di Balai Kota, Jakarta Pusat, Selasa 30 Juni 2020.

Syafrin menambahkan dari total pengunjung tersebut tercatat ada 52.353 pesepeda dan 37.234 pejalan kaki. Pengunjung Hari Bebas Kendaraan Bermotor paling banyak terpantau di kawasan Jakarta Timur dengan jumlah 36.916 orang karena memiliki lima titik CFD.

Syafrin menyatakan secara keseluruhan CFD berjalan lancar, namun petugas masih menemukan sejumlah pelanggaran, seperti warga yang tidak menggunakan masker, pengunjung yang mengajak anak-anak dan lansia hingga titik-titik kerumunan. Namun kata dia, petugas Dishub DKI yang berjaga langsung menegur warga yang melanggar.

Syafrin mengimbau agar warga memanfaatkan fasilitas CFD tersebut untuk berolahraga, bukan sebagai tempat untuk berkerumun. "Gunakan ruang publik yang disediakan Pemprov untuk jaga kebugaran, warga bisa olahraga di sana yg tadinya sudah diam diri di rumah," ujarnya.

Advertising
Advertising

Syafrin menyebutkan untuk selanjutnya CFD di 32 titik tersebut akan kembali diberlakukan pada minggu depan. "Minggu depan tetap dilanjutkan," ujarnya.

Berita terkait

Apa Saja Tes untuk Sopir Bus Antar Kota Antar Propinsi Saat Mudik Lebaran?

24 hari lalu

Apa Saja Tes untuk Sopir Bus Antar Kota Antar Propinsi Saat Mudik Lebaran?

Demi keamanan perjalanan mudik lebaran, para sopir bus akukan serangkaian tes guna menguji kelayakannya. Apa saja yang dites?

Baca Selengkapnya

Pemkot Tangsel Gelar Program Mudik Gratis Perdana, Kuota 700 Orang Langsung Penuh Terisi

41 hari lalu

Pemkot Tangsel Gelar Program Mudik Gratis Perdana, Kuota 700 Orang Langsung Penuh Terisi

Pendaftaran mudik gratis yang mulai di buka pada Jumat, 15 Maret 2024 dinyatakan full pada Sabtu 16 Maret sekitar pukul 03.00 WIB.

Baca Selengkapnya

6 Cara Cek Tiket Mudik Gratis, Tetap Waspada Modus Penipuan

53 hari lalu

6 Cara Cek Tiket Mudik Gratis, Tetap Waspada Modus Penipuan

Perburuan mendapatkan tiket mudik gratis telah dimulai. Berikut 6 cara mengetahui adanya mudik gratis, harus tetap waspada modus penipuan.

Baca Selengkapnya

Anak Buahnya Bubarkan Aksi untuk Palestina saat CFD, Ini Penjelasan Kasatpol PP DKI

55 hari lalu

Anak Buahnya Bubarkan Aksi untuk Palestina saat CFD, Ini Penjelasan Kasatpol PP DKI

Petugas Satpol PP DKI membubarkan massa yang menggelar aksi solidaritas untuk Palestina di area car free day (CFD) pada Ahad kemarin

Baca Selengkapnya

Mudik Gratis Menjelang Lebaran, Sorot Balik 2023 dan Persiapan pada 2024

55 hari lalu

Mudik Gratis Menjelang Lebaran, Sorot Balik 2023 dan Persiapan pada 2024

Setiap tahun pemerintah menyediakan program mudik gratis

Baca Selengkapnya

Satpol PP DKI Bubarkan Aksi Dukung Palestina di Car Free Day Bundaran HI

56 hari lalu

Satpol PP DKI Bubarkan Aksi Dukung Palestina di Car Free Day Bundaran HI

Sejumlah petugas Satpol PP DKI mengambil dan menggulung spanduk milik massa aksi dukung Palestina di car free day Bundaran HI.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Terjunkan 2.939 Personel Gabungan dalam Operasi Lalu Lintas 2024

57 hari lalu

Polda Metro Jaya Terjunkan 2.939 Personel Gabungan dalam Operasi Lalu Lintas 2024

Polda Metro Jaya akan menerjunkan 2.939 personel gabungan dari TNI, Polri, Dinas Perhubungan (Dishub), dan Satpol PP dalam Operasi Kewilayahan Keselamatan Jaya 2024.

Baca Selengkapnya

Masyarakat Menilai Pemilu 2024 Penuh Kecurangan, Akan Menunggu Hasil Real Count KPU

18 Februari 2024

Masyarakat Menilai Pemilu 2024 Penuh Kecurangan, Akan Menunggu Hasil Real Count KPU

Sejumlah warga yang ditemui Tempo di car free day menilai Pemilu 2024 penuh kecurangan dan tidak adil. Menunggu hasil real count KPU.

Baca Selengkapnya

Hari Coblosan Pemilu 2024, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan

13 Februari 2024

Hari Coblosan Pemilu 2024, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan

Dinas Perhubungan DKI Jakarta mengumumkan peniadaan sistem pembatasan kendaraan ganjil genap di Jakarta, besok, Rabu, 14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Fahira Idris Dipanggil Bawaslu Kepulauan Seribu, Diduga Lakukan Pelanggaran Pemilu

11 Februari 2024

Fahira Idris Dipanggil Bawaslu Kepulauan Seribu, Diduga Lakukan Pelanggaran Pemilu

Calon anggota DPD Fahira Idris diminta klarifikasi atas dugaan minta kegiatan kampanyenya difasilitasi oleh ASN Dishub.

Baca Selengkapnya