Istri Bahar bin Smith Dihalau Polisi Saat Datangi Rumah Nikita Mirzani

Senin, 16 November 2020 16:30 WIB

Suasana rumah Nikita Mirzani di daerah Pesanggrahan, Jakarta Selatan terlihat sepi dan tertutup pada Sabtu siang, 14 November 2020. TEMPO/M Julnis Firmansya

TEMPO.CO, Jakarta - Istri penceramah Bahar bin Smith, Fadlun Faisal Balghotis, mendatangi kediaman artis Nikita Mirzani di Kompleks Perdana, Pesanggrahan, Jakarta Selatan pada Ahad kemarin, 15 November 2020. Kedatangan Fadlun disertai beberapa perempuan lainnya yang mengenakan cadar.

"Kemarin siang, mereka mau ketemu (Nikita)," kata kuasa hukum Bahar bin Smith, Aziz Yanuar, saat dihubungi Tempo, Senin, 16 November 2020. Baru akan masuk ke kompleks perumahan, Fadlun cs dihalau polisi. Mereka diimbau untuk tidak melanjutkan kunjungan ke rumah Nikita.

Aziz menolak menyebut bahwa Fadlun cs diusir polisi. Menurut dia, Fadlun diminta balik kanan karena Nikita sedang tidak ada di rumahnya. "Mau ketemu (Nikita), tapi ga ada. Udah gitu aja. (Rencana datang lagi), saya ga tahu," ujar Aziz.

Dalam rekaman video yang dikirimkan Aziz kepada Tempo, rombongan Fadlun cs yang semuanya wanita itu sekitar 5-6 orang. Saat tiba di depan gang, mereka dicegah Kapolsek Pesanggrahan Komisaris Rosiana dan polisi lainnya.

Aksi istri Bahar bin Smith itu ditanggapi Nikita Mirzani. "Kasian amat, yang datang cuma dikit. Mau ke rumah, eh nggak bisa. Tuh pasti di situ ada salah satu istrinya Bahar Smith. Kasian deh diadang polisi." Nikita Mirzani berkomentar melalui akun media sosialnya.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

18 jam lalu

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

Berikut ini cara kirim foto HD WhatsApp untuk menjaga kualitas foto yang dikirimkan agar tidak pecah untuk keluarga, teman, hingga kerabat.

Baca Selengkapnya

IPW Sebut Polisi Mesti Telusuri Motif Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi, Jangan Berhenti Kesimpulan Bunuh Diri

20 jam lalu

IPW Sebut Polisi Mesti Telusuri Motif Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi, Jangan Berhenti Kesimpulan Bunuh Diri

IPW menilai proses pemeriksaan terhadap tewasnya Brigadir Ridhal Ali Tomi tak cukup berhenti di kesimpulan bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

21 jam lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

1 hari lalu

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

Demo bela Palestina di sejumlah kampus Amerika menimbulkan sejumlah dampak.

Baca Selengkapnya

Judi Online per April 2024, Polisi Sebut Ada 729 Kasus dan 1.158 Tersangka

1 hari lalu

Judi Online per April 2024, Polisi Sebut Ada 729 Kasus dan 1.158 Tersangka

Pada 2023 terdapat 1.196 kasus judi online dengan jumlah tersangka 1.967, sedangkan di 2024 per April terdapat 792 kasus dan 1.158 tersangka.

Baca Selengkapnya

Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

1 hari lalu

Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

Hampir 900 orang telah ditangkap di kampus-kampus Amerika Serikat karena demo pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Seleb TikTok Galih Loss Tampak Gundul Setelah Jadi Tahanan, Adakah Aturan Menggunduli Tahanan?

3 hari lalu

Seleb TikTok Galih Loss Tampak Gundul Setelah Jadi Tahanan, Adakah Aturan Menggunduli Tahanan?

Setelah ditangkap karena kasus penistaan agama, seleb TikTok Galih Loss tampak tampil gundul. Bagaimana aturan menggunduli tahanan?

Baca Selengkapnya

Judi Online: Seperti Menghadapi Hantu hingga Menarget hanya Operator Level Bawah

3 hari lalu

Judi Online: Seperti Menghadapi Hantu hingga Menarget hanya Operator Level Bawah

Pengamat kepolisian dari ISESS Bambang Rukminto mengatakan problem pemberantasan judi online tak menyentuh akar masalah

Baca Selengkapnya

Ada Luka Tembak di Kepala Brigadir RA yang Ditemukan Tewas di dalam Mobil Alphard di Mampang

3 hari lalu

Ada Luka Tembak di Kepala Brigadir RA yang Ditemukan Tewas di dalam Mobil Alphard di Mampang

Polisi menemukan luka tembak di pelipis kanan kepala Brigadir RA yang tembus ke bagian kiri kepala, bahkan hingga ke atap mobil Alphard.

Baca Selengkapnya

Brigadir RA Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard di Jakarta Selatan, Polisi Duga Bunuh Diri

3 hari lalu

Brigadir RA Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard di Jakarta Selatan, Polisi Duga Bunuh Diri

Polisi menyimpulkan sementara Brigadir RA tewas karena bunuh diri.

Baca Selengkapnya