Hujan Merata di Ibu Kota, Pintu Air Pasar Ikan di Jakarta Utara Siaga 2 Pagi Ini

Reporter

Antara

Editor

Dwi Arjanto

Rabu, 27 Januari 2021 07:37 WIB

Limpahan busa di Pintu Air Weir 3, Marunda, Jakarta Utara, pada Ahad siang, 25 Maret 2018. TEMPO/Dias Prasongko

TEMPO.CO, Jakarta - Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta melaporkan bahwa ketinggian muka air di Posko pantau Pintu Air Pasar Ikan, Jakarta Utara, pagi ini memiliki status siaga dua dengan ketinggian muka air kali/laut sebesar -230/203 sentimeter.

Dalam akun sosial media Twitter resminya yang dipantau di Jakarta, Rabu pagi, 27 Januari 2021 pukul 05.00 WIB, Dinas Sumber Daya Air melaporkan bahwa dengan ketinggian muka air seperti itu, Pintu Air Pasar Ikan berstatus Siaga Dua (siaga) dengan kondisi cuaca mendung tipis.

Kenaikan permukaan air terjadi bertahap seiring dengan hujan yang mengguyur wilayah Jakarta Rabu dini hari, 27 Januari 2021.

Baca juga : Cuaca Mendung, Status Pintu Air Pasar Ikan Waspada Kamis Pagi

Pada pukul 04.00 WIB tinggi muka air Pasar Ikan berada pada posisi siaga tiga (waspada) dengan ketinggian muka air kali/laut -233/185 cm, dengan kondisi cuaca mendung.

Berdasarkan peringatan-peringatan sebelumnya, pihak Pemprov DKI Jakarta memperingatkan wilayah-wilayah yang kemungkinan terdampak, yakni Kamal Muara, Kapuk Muara, Penjaringan, Pluit, Ancol, Kamal, Marunda, Cilincing dan Kalibaru.

Upaya yang dilakukan Pemprov untuk mengantisipasi kenaikan Pintu Air Pasar Ikan yakni menyebarluaskan informasi dengan pemberitahuan kepada lurah, camat Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, agar mengantisipasi dengan menyiagakan PPSU dan Satgas Banjir atau PKLG Dinas SDA kecamatan.

ANTARA

Berita terkait

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

4 jam lalu

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

Terpopuler: Perjalanan bisnis sepatu Bata yang sempat berjaya hingga akhirnya tutup, kawasan IKN kebanjiran.

Baca Selengkapnya

Hammersonic 2024 Malam Ini: Profil Atreyu yang Mengusung Metalcore

17 jam lalu

Hammersonic 2024 Malam Ini: Profil Atreyu yang Mengusung Metalcore

Atreyu merupakan band metal legendaris asal California Selatan. Mereka akan tampil pada hari kedua Festival Hammersonic 2024 malam ini.

Baca Selengkapnya

Banjir Selutut Orang Dewasa Menggenangi Sepaku, Begini Penjelasan Otorita IKN

1 hari lalu

Banjir Selutut Orang Dewasa Menggenangi Sepaku, Begini Penjelasan Otorita IKN

Juru Bicara Otorita IKN Troy Pantouw membenarkan banjir menggenangi Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kaltim, Jumat, 3 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Taruna STIP Jakarta Tewas Dianiaya Senior, Polisi Ungkap Penyebabnya

1 hari lalu

Taruna STIP Jakarta Tewas Dianiaya Senior, Polisi Ungkap Penyebabnya

Polisi mengungkap penyebab terjadinya penganiyaan di Kampus STIP Jakarta yang menyebabkan seorang taruna tewas.

Baca Selengkapnya

Jenazah Taruna STIP Jakarta Diterbangkan ke Bali Hari Ini

1 hari lalu

Jenazah Taruna STIP Jakarta Diterbangkan ke Bali Hari Ini

Jenazah Taruna STIP Jakarta korban penganiayaan seniornya akan diterbangkan ke kampung halamannya hari ini.

Baca Selengkapnya

Kepala RS Polri Ungkap Hasil Autopsi Jenazah Taruna STIP Korban Penganiayaan Senior

1 hari lalu

Kepala RS Polri Ungkap Hasil Autopsi Jenazah Taruna STIP Korban Penganiayaan Senior

Taruna Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Putu Satria Ananta Rustika, 19 tahun, tewas diduga dianiaya seniornya di toilet

Baca Selengkapnya

CCTV Rekam Rangkaian Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas

1 hari lalu

CCTV Rekam Rangkaian Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas

Polres Jakarta Utara telah menerima laporan polisi tentang tewasnya siswa tingkat satu di Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP)

Baca Selengkapnya

Banjir dan Longsor di Kabupaten Luwu Menewaskan 14 Warga

1 hari lalu

Banjir dan Longsor di Kabupaten Luwu Menewaskan 14 Warga

Kabupaten Luwu turut dilanda banjir dan longsor akibat hujan sejak Jumat dinihari, 3 Mei 2024. BNPB melaporkan 14 warga lokal meninggal dunia.

Baca Selengkapnya

33 Desa di Wajo Sulawesi Selatan Terendam Banjir, Listrik Padam di Tengah Evakuasi

1 hari lalu

33 Desa di Wajo Sulawesi Selatan Terendam Banjir, Listrik Padam di Tengah Evakuasi

Banjir merendam 33 desa di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan pada Jumat, 3 Mei 2024, pukul 03.03 WITA.

Baca Selengkapnya

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

1 hari lalu

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

Sebanyak 39 orang tewas dan 68 lainnya belum ditemukan akibat hujan lebat dan banjir yang melanda Rio Grande do Sul, Brasil.

Baca Selengkapnya