Larangan Mudik Lebaran untuk ASN dan Warga Tangerang Selatan

Minggu, 18 April 2021 13:16 WIB

Ilustrasi mudik dengan bus. ANTARA/Fakhri Hermansyah


Tangerang Selatan- Pemerintah kota Tangerang Selatan melarang pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) dan warga untuk mudik lebaran. "Mudik atau pulang kampung dilarang, bagi ASN sudah jelas sekali itu, sangat dilarang sekali, juga buat masyarakat kita minta untuk tidak melakukan mudik pada ramadan tahun ini," kata Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie saat dihubungi, Ahad 18 April 2021.

Menurut Benyamin, untuk mencegah adanya warga yang pulang kampung atau mudik saat lebaran, pemerintah tidak membuat pos penyekatan dan akan berkoordinasi lebih lanjut dengan Polres Tangerang Selatan.

Berbeda dengan kebijakan daerah lainnya, Tangerang Selatan tidak akan melakukan penyekatan di jalan menuju luar kota. "Kami berkoordinasi dengan Kapolres, kami akan meminta kepada perusahaan otobus tidak melayani masyarakat yang mudik," ujarnya.

Pemerintah Kota Tangerang Selatan juga meminta Satgas Covid-19 tingkat RT dan RW melakukan analisa pemantauan dan evaluasi kegiatan masyarakat. "Kami minta dalam surat edaran bersama dari wali kota dengan ketua MUI."

Benyamin juga mengatakan untuk masyarakat Tangerang Selatan yang akan merayakan lebaran cukup di rumah saja, tak usah mudik lebaran, serta mengantisipasi jangan sampai terjadi penularan Covid-19.

Advertising
Advertising

Baca: Larangan Mudik Lebaran, Polda Metro Jaya Siapkan 31 Pos

Berita terkait

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

2 hari lalu

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

Polisi menangkap 10 anggota gengster di Tangsel setelah menyerang dan melukai dua orang di Bintaro.

Baca Selengkapnya

Mitsubishi Motors Hadirkan Diskon Perawatan dan Perbaikan Kendaraan Usai Mudik Lebaran

2 hari lalu

Mitsubishi Motors Hadirkan Diskon Perawatan dan Perbaikan Kendaraan Usai Mudik Lebaran

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI) menghadirkan program spesial, yaitu "Kilau Lebaran Campaign". 1 April hingga 31 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Seleksi CPNS Diminta Ditunda hingga Usai Pilkada, Rentan Menjadi Komoditas Politik

2 hari lalu

Seleksi CPNS Diminta Ditunda hingga Usai Pilkada, Rentan Menjadi Komoditas Politik

Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih menyarankan agar rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) ditunda hingga Pilkada selesai.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan Nurul Ghufron Bantu Mutasi ASN Kementan ke Malang Jawa Timur

3 hari lalu

Ini Alasan Nurul Ghufron Bantu Mutasi ASN Kementan ke Malang Jawa Timur

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menjelaskan perihal laporan dugaan pelanggaran etik yang ditujukan kepadanya soal mutasi ASN di Kementan.

Baca Selengkapnya

Proses Kesiapan Boyongan Puluhan Ribu ASN ke IKN

3 hari lalu

Proses Kesiapan Boyongan Puluhan Ribu ASN ke IKN

Adapun jumlah ASN yang diperlukan untuk berada di IKN pada prioritas pertama sebanyak 11.916 orang.

Baca Selengkapnya

Apa Syarat Menjadi Pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai?

4 hari lalu

Apa Syarat Menjadi Pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai?

Salah satu syarat calon pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai adalah harus lulus seleksi sebagai calon mahasiswa kampus PKN STAN.

Baca Selengkapnya

Kisruh Rumah Dinas Puspiptek, Pensiunan Peneliti Pernah Laporkan BRIN ke Kejaksaan Agung

4 hari lalu

Kisruh Rumah Dinas Puspiptek, Pensiunan Peneliti Pernah Laporkan BRIN ke Kejaksaan Agung

Penghuni rumah dinas Psupiptek Serpong mengaku pernah melaporkan BRIN ke Kejaksaan Agung atas dugaan penyalahgunaan aset negara

Baca Selengkapnya

Azwar Anas Minta Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

5 hari lalu

Azwar Anas Minta Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Badan Kepegawaian Negara sedang melakukan verifikasi dan validasi rincian formasi ASN yang sudah ditetapkan berdasarkan usulan dari seluruh instansi pusat dan daerah.

Baca Selengkapnya

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

5 hari lalu

Rebutan Lahan Parkir Gereja, Jari Juru Parkir Digigit hingga Putus

Iwan Masito, seorang juru parkir dibekuk unit Reskrim Polsek Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

5 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya