Wakil Wali Kota Ingin Depok Terapkan Mobil Listrik

Reporter

Antara

Editor

Juli Hantoro

Minggu, 18 April 2021 16:00 WIB

Ilustrasi pengisian daya mobil listrik. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono berharap kota tersebut mulai bisa menerapkan kendaraan listrik. Hal ini sesuai dengan program Kendaraan Listrik Berbasis Baterai atau KLBB.

"Kami ingin penerapan KLBB melalui mobil listrik dapat terealisasi di Kota Depok, terlebih Pemkot sudah mengimplementasikan program Smart City," ujar Imam di Depok, Sabtu, 17 April 2021.

Menurut Imam, kendaraan listrik yang diharapkan bisa diterapkan di Kota Depok mulai dari mobil umum maupun privat. "Kami ingin BPPT bisa mendukung penerapan kendaraan listrik di Depok. Baik dari teknologinya, dan pembiayannya," ujar dia.

Direktur Pusat Sistem Audit Teknologi Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT), Arwanto mengatakan Depok menjadi salah satu kota yang cukup potensial untuk penerapan transportasi berbasis listrik. Sebab, Depok sudah mengimplementasikan program Smart City.

"Dalam masterplan Smart City Kota Depok sudah mengarah pada kendaraan listrik. Yaitu dengan menyediakan fasilitas pengisian baterai perangkat kendaraan listrik," katanya.

Advertising
Advertising

Untuk itu Depok menjadi kota yang cocok untuk bersinergi dalam penerapan Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (Battery Electric Vehicle) untuk Transportasi Jalan. Ke depan BPPT akan terus membantu dari sisi kebijakan, kajian, perencanaan hingga tata letaknya.

"Kami berharap sinergisitas terus berjalan, ditambah Depok ternyata sangat siap menerapkan Ini. Pemerintah pusat sudah menargetkan di 2025 sudah harus mengimplementasikan penggunaan kendaraan listrik," ujarnya.

Baca juga: Diduga Ada Praktik Korupsi, Begini Tanggapan Kadis Damkar Depok

Berita terkait

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

1 hari lalu

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

PKS Kota Depok membuka peluang bagi partai politik untuk bergabung pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

1 hari lalu

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

Kepala Biro Humas Universitas Indonesia membenarkan pengemudi Honda HR-V yang menabrak bis kuning atau Bikun merupakan mahasiswa UI.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

2 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

2 hari lalu

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

Kecelakaan terjadi di lingkungan Universitas Indonesia. Mobil Honda HR-V milik mahasiswa kampus itu menabrak bis kuning.

Baca Selengkapnya

Imam Budi Hartono Siap Maju Pilkada Depok 2024, Berharap Bisa Koalisi dengan Golkar

2 hari lalu

Imam Budi Hartono Siap Maju Pilkada Depok 2024, Berharap Bisa Koalisi dengan Golkar

Imam Budi Hartono sudah memegang surat keputusan dari DPP PKS untuk maju Pilkada Depok 2024 dan berharap bisa berkoalisi dengan Golkar.

Baca Selengkapnya

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

2 hari lalu

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

Kota Depok sampai saat ini dinilai masih krisis calon pemimpin. Apalagi untuk melawan dominasi PKS dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

2 hari lalu

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

Polisi telah mengamankan TKP, mencari dan menggali informasi penemuan mayat tersebut.

Baca Selengkapnya

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

3 hari lalu

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.

Baca Selengkapnya

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

4 hari lalu

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

Pemilik heran karena tidak mendengar pencurian kambing itu terjadi, padahal dia dan warga lain nongkrong usai nobar timnas U-23 hingga pukul 02.00.

Baca Selengkapnya

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

4 hari lalu

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

Bapak satu anak itu nekat merampas ponsel siswi SMP di Depok itu hingga korban jatuh dan terseret, setelah gagal transaksi HP secara COD.

Baca Selengkapnya