DKI Luncurkan Gerakan Jakarta Sadar Sampah, Ini Kata Anies Baswedan

Editor

Dwi Arjanto

Minggu, 6 Juni 2021 07:08 WIB

Anies Baswedan dan Babeh Idin, penggiat lingkungan di Hutan Kota Pesanggrahan Sangga Buwana/Dok Facebook Anies Baswedan

TEMPO.CO. Jakarta - Pemerintah provinsi DKI Jakarta meluncurkan branding Jakarta Sadar Sampah dan Gubernur DKI Anies Baswedan mengatakan gerakan ini untuk menyadarkan bahwa setiap individu adalah produsen residu.

"Kesadaran ini harus ada agar kita memikirkan bagaimana mengelolanya dengan baik," kata dia dalam diskusi virtual yang diunggah akun Youtube Dinas Lingkungan Hidup DKI, Sabtu malam, 5 Juni 2021 seiring Hari Lingkungan Hidup Sedunia.

Kesadaran ini perlu dibangun mulai dari tingkat pribadi, rumah tangga, tempat kerja, sekolah, dan lainnya termasuk Pemprov DKI. Anies berujar, seringkali manusia tak menyadari dirinya sebagai produsen residu.

Gerakan ini mengajak seluruh warga Jakarta untuk bersama-sama memikirkan cara pengelolaan dan mengurangi residu. Dengan begitu, sampah akan menjadi masalah komunal yang juga harus diselesaikan bersama-sama.

"Saya sangat percaya pada spirit gerakan," ucap mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini.

Advertising
Advertising

Pada akhirnya, Anies berharap, produksi sampah individu bisa dikurangi. Begitu juga dengan produksi sampah keluarga dan komersial.

"Dan lebih banyak kita menghasilkan produk yang minim residu, minim sampah," demikian Anies Baswedan.

Baca juga : Hari Linkungan Hidup Sedunia, Plt Wali Kota Jaksel Perintahkan Pemadaman Lampu

LANI DIANA

Berita terkait

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

1 jam lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

3 jam lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

16 jam lalu

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

Partai Golkar DKI menyatakan Ridwan Kamil akan maju di Pilkada Jawa Barat, bukan di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

19 jam lalu

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

Anies Baswedan membeberkan rencananya setelah gugatan kubunya ditolak Mahkamah Konstitusi.

Baca Selengkapnya

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

2 hari lalu

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

Anies Baswedan mengomentari peluang bergabung dalam pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai menteri.

Baca Selengkapnya

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

2 hari lalu

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

Ketua Umum partai NasDem, Surya Paloh mengatakan, pencalonan Anies Baswedan di Pilkada DKI masih perlu pengkajian.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

2 hari lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

Pemda Sumbawa Bangun 3 TPA dan 11 TPS Terpadu

2 hari lalu

Pemda Sumbawa Bangun 3 TPA dan 11 TPS Terpadu

Pemerintah Kabupaten Sumbawa, membangun 3 Tempat Pembuangan Akhir (TPA) dan 11 Tempat Pengolahan Sampah (TPS) Terpadu, sebagai upaya untuk meningkatkan pengelolaan sampah.

Baca Selengkapnya

DLH Sumbawa Tambah Sarpras Penanganan Sampah

2 hari lalu

DLH Sumbawa Tambah Sarpras Penanganan Sampah

Pemerintah Kabupaten Sumbawa melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH), terus melakukan upaya dalam penanganan sampah.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

2 hari lalu

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Partai NasDem menyatakan bakal menjadi bagian dari koalisi pemerintahan Prabowo dan Gibran. Begini jejak politik NasDem dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya