Gelombang Baru Covid-19? Epidemiolog: Jangan Khawatirkan Risikonya, karena...

Rabu, 6 Oktober 2021 09:34 WIB

Ahli epidemiolog Universitas Indonesia, Pandu Riono. Foto: staff.ui.ac.id

TEMPO.CO, Jakarta - Epidemiolog dari Universitas Indonesia Pandu Riono mengatakan tidak perlu ada yang dikhawatirkan dengan risiko munculnya gelombang baru Covid-19. “Tidak perlu takut dengan adanya gelombang baru, karena bukan saya yang memprediksi gelombang baru” ujar Pandu, Selasa, 5 Oktober 2021.

Pemerintah, kata dia, tidak akan membiarkan kenaikan kasus Covid-19. Kalau ada kenaikan kasus, maka level PPKM di daerah itu akan langsung dinaikkan. “Apalagi sekarang kan kegiatannya nasional, berbeda dengan dulu karena PSBB kan tiap wilayah” kata Pandu Riono.

Epidemiolog itu mengatakan Pemberlakuan Pembatasan
Kegiatan Masyarakat atau PPKM untuk wilayah DKI Jakarta memang harus tetap di level 3. “Saya yang suruh DKI Jakarta harus dikerasin, DKI sekarang semua sudah bagus tetapi tidak akan turun level” ujar Pandu.

Menurut Pandu Riono, level PPKM suatu daerah bisa naik dan bisa turun sehingga tidak perlu ada yang dikhawatirkan. Melihat dari peraturan Kementerian Kesehatan ada ketentuan kapan PPKM harus diturunkan atau dinaikkan berdasarkan sudah berapa banyak masyarakat yang telah mendapatkan vaksin.

Ketentuan itu berlaku juga untuk Jabodetabek, karena dikategorikan sebagai wilayah algomerasi. Sehingga bila cakupan vaksinasi Covid-19 di wilayah Bogor masih rendah, Jabodetabek akan tetap berada di PPKM level 3.

Advertising
Advertising

Baca: DKI Jakarta Tetap PPKM Level 3, Pandu Riono: Saya yang Suruh Harus Dikerasin

#cucitangan #jagajarak #pakaimasker

KHANIFAH JUNIASARI | TD

Berita terkait

Amerika Serikat Tengah Waspada FLiRT Subvarian Covid-19 Baru

31 menit lalu

Amerika Serikat Tengah Waspada FLiRT Subvarian Covid-19 Baru

Data Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat, subvarian Covid-19 dari SARS-CoV-2 disebut FLiRT kini menjadi varian dominan di AS.

Baca Selengkapnya

Terkini: Penjelasan Wamendag Aturan Impor Tiga Kali Direvisi, Derita Warga Sekitar Smelter Nikel PT KFI

17 jam lalu

Terkini: Penjelasan Wamendag Aturan Impor Tiga Kali Direvisi, Derita Warga Sekitar Smelter Nikel PT KFI

Pemerintah telah merevisi kebijakan impor menjadi Peraturan Menteri Perdagangan atau Permendag Nomor 8 Tahun 2024. Wamendag sebut alasannya.

Baca Selengkapnya

OJK Ungkap Potensi Kredit Bermasalah Perbankan usai Relaksasi Restrukturisasi Pandemi Dihentikan

19 jam lalu

OJK Ungkap Potensi Kredit Bermasalah Perbankan usai Relaksasi Restrukturisasi Pandemi Dihentikan

OJK mengungkap prediksi kredit bermasalah perbankan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Hujan, Suhu Udara, Kelembapan Udara

2 hari lalu

Prediksi Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Hujan, Suhu Udara, Kelembapan Udara

Prediksi cuaca dari BMKG menyebutkan Jakarta pagi ini cerah berlanjut cerah berawan sepanjang siang dan malam nanti. Bagaimana dengan Bodetabek?

Baca Selengkapnya

Peringatan Dini Cuaca BMKG di Jabodetabek Hari Ini, Simak Potensi Hujan Kapan dan di Mana Saja

3 hari lalu

Peringatan Dini Cuaca BMKG di Jabodetabek Hari Ini, Simak Potensi Hujan Kapan dan di Mana Saja

BMKG memberikan peringatan dini cuaca untuk sejumlah wilayah di Jakarta dan sekitarannya (Jabodetabek) pada hari ini, Kamis 16 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Lawrence Wong, Perdana Menteri Singapura Baru yang Jago Main Gitar

3 hari lalu

Mengenal Lawrence Wong, Perdana Menteri Singapura Baru yang Jago Main Gitar

Berasal dari kalangan biasa, Lawrence Wong mampu melesat ke puncak pimpinan negara paling maju di Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya

AstraZeneca Tarik Vaksin Covid-19, Terkait Efek Samping yang Bisa Sebabkan Kematian?

4 hari lalu

AstraZeneca Tarik Vaksin Covid-19, Terkait Efek Samping yang Bisa Sebabkan Kematian?

AstraZeneca menarik vaksin Covid-19 buatannya yang telah beredar dan dijual di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya

Alasan Sosiolog Unair Sebut Penarikan Vaksin AstraZeneca Bisa Memicu Kecemasan Publik

4 hari lalu

Alasan Sosiolog Unair Sebut Penarikan Vaksin AstraZeneca Bisa Memicu Kecemasan Publik

Peneliti Unair menilai penarikan vaksin AstraZeneca dari pasar akan memicu pro dan kontra. Masyarakat bisa ragu terhadap program vaksinasi nasional.

Baca Selengkapnya

Pelapor COVID-19 Cina Diperkirakan Bebas setelah 4 Tahun Dipenjara

5 hari lalu

Pelapor COVID-19 Cina Diperkirakan Bebas setelah 4 Tahun Dipenjara

Seorang jurnalis warga yang dipenjara selama empat tahun setelah dia mendokumentasikan fase awal wabah virus COVID-19 dari Wuhan pada 2020.

Baca Selengkapnya

Libur Cuti Bersama, Simak Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek dari Pagi hingga Malam Ini

9 hari lalu

Libur Cuti Bersama, Simak Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek dari Pagi hingga Malam Ini

Prediksi cuaca BMKG untuk wilayah Jakarta nihil potensi hujan sepanjang hari ini, Jumat 10 Mei 2024. Tapi tidak untuk wilayah sekitarnya.

Baca Selengkapnya