Pemkot Depok Bakal Tata Infrastruktur Penyebarangan Jalan Margonda

Reporter

Antara

Editor

Juli Hantoro

Sabtu, 26 Februari 2022 20:20 WIB

Pejalan kaki melintas di trotoar jalan Margonda Raya, Depok, Jawa Barat, Kamis, 6 Januari 2022. Pemerintah Kota Depok melakukan penataan trotoar segmen 1 sepanjang 700 meter di Jalan Margonda Raya dengan menghabiskan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Kota Depok sebesar Rp 2,5 miliar. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Kota Depok bakal menata infrastruktur penyeberangan Jalan Margonda, merevitalisasi Jembatan Penyeberangan Orang atau JPO, dan Pembangunan Terminal Sawangan pada 2023.

Tiga program itu digagas Dinas Perhubungan Kota Depok. Menurut Sekretaris Dishub Kota Depok Anton Tofani, program tematik tersebut merupakan hasil dari penelusuran dan evaluasi dari perangkat dinasnya.

Selain itu, program tematik juga berdasarkan arah kebijakan yang telah disusun. Kebijakan itu adalah perencanaan kegiatan manajemen lalu lintas dengan Depok tertib berlalu lintas melalui pemenuhan marka dan rambu, penyediaan layanan patroli dan pengaturan lalu lintas, penyediaan tilang elektronik dan manajemen rekayasa lalu lintas.

Menurut dia arah kebijakan lainnya mengenai agenda transportasi publik dengan Depok nyaman berlalu lintas. Yakni melalui penataan angkutan umum, penataan halte dan JPO, layanan terminal, dan optimalisasi peran Dewan Transportasi Kota Depok (DTKD).

"Kebijakan selanjutnya, Depok aman berlalu lintas dengan optimalisasi layanan pengujian, layanan penerangan jalan umum, penataan black spot, blank spot dan trouble spot dengan layanan online pengujian dan fasilitas parkir terpenuhi," katanya.

Advertising
Advertising

Anton menambahkan, rencana kerja Dishub Depok telah menghasilkan tiga program dengan 18 kegiatan di tahun depan. Setiap perencanaan itu diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan kemacetan di Kota Depok.

"Harapan kami agar terus memperkuat sinergisitas dan kolaborasi antar instansi dan stakeholder terkait. Agar bisa mewujudkan transportasi yang lebih baik bagi masyarakat melalui konektivitas dan integrasi layanan transportasi," katanya.

Baca juga: Ibu Kota Pindah, Jakarta Terus Bangun JPO Ikonik Sebagai Service City

Berita terkait

PKS Sebut NasDem Bakal Bergabung Usung Imam Budi Hartono-Ririn A Rafiq di Pilkada Depok

15 jam lalu

PKS Sebut NasDem Bakal Bergabung Usung Imam Budi Hartono-Ririn A Rafiq di Pilkada Depok

PKS dan Golkar akan berkoalisi di Pilkada Depok dengan mengusung pasangan Imam Budi Hartono - Ririn Farabi A Rafiq. NasDem dikabarkan akan bergabung.

Baca Selengkapnya

Hilangkan Praktik Calo SIM, Satlantas Polres Metro Depok Imbau Masyarakat Ikuti Prosedur

1 hari lalu

Hilangkan Praktik Calo SIM, Satlantas Polres Metro Depok Imbau Masyarakat Ikuti Prosedur

Kasatlantas Polres Metro Depok mengimbau masyarakat percaya kemampuan sendiri dan ikut prosedur dan tidak meminta bantuan ke calo SIM.

Baca Selengkapnya

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

3 hari lalu

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

Kepala Biro Humas Universitas Indonesia membenarkan pengemudi Honda HR-V yang menabrak bis kuning atau Bikun merupakan mahasiswa UI.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

3 hari lalu

Kecelakaan di Universitas Indonesia Honda HR-V vs Bikun, Satu Korban Patah Kaki

Kecelakaan terjadi di lingkungan Universitas Indonesia. Mobil Honda HR-V milik mahasiswa kampus itu menabrak bis kuning.

Baca Selengkapnya

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

3 hari lalu

Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

Kota Depok sampai saat ini dinilai masih krisis calon pemimpin. Apalagi untuk melawan dominasi PKS dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Jasa Marga Tutup Sementara Off Ramp Grogol Besok Malam, Simak Rekayasa Lalu Lintasnya

3 hari lalu

Jasa Marga Tutup Sementara Off Ramp Grogol Besok Malam, Simak Rekayasa Lalu Lintasnya

Pekerjaan rekonstruksi perkerasan di area Off Ramp Grogol KM 13+800 Ruas Tol Dalam Kota ini akan dilaksanakan pada Sabtu malam.

Baca Selengkapnya

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

4 hari lalu

Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

Polisi telah mengamankan TKP, mencari dan menggali informasi penemuan mayat tersebut.

Baca Selengkapnya

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

4 hari lalu

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.

Baca Selengkapnya

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

5 hari lalu

Pencurian Kambing Modus Sisakan Jeroan di Kandang Terjadi Lagi di Depok, 17 Ekor Kambing Hilang Sekaligus

Pemilik heran karena tidak mendengar pencurian kambing itu terjadi, padahal dia dan warga lain nongkrong usai nobar timnas U-23 hingga pukul 02.00.

Baca Selengkapnya

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

5 hari lalu

Begal Ponsel Siswi di Depok Berdalih Butuh HP untuk Anak Nonton YouTube

Bapak satu anak itu nekat merampas ponsel siswi SMP di Depok itu hingga korban jatuh dan terseret, setelah gagal transaksi HP secara COD.

Baca Selengkapnya