BNN Temukan Zat Baru dalam Narkotik Jenis Kertas

Reporter

Editor

Amirullah

Jumat, 15 November 2013 17:57 WIB

Tampak belakang dari Lysergic acid diethylamide sintetis, yang sering disebut dengan LSD, Jakarta(14/11). TEMPO/Seto Wardhana.

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Narkotika Nasional menemukan tiga zat baru yang memiliki kandungan narkotik berbentuk lembaran kertas menyerupai Lysergic Acid Diethylamide (LSD). Juru bicara BNN, Komisaris Besar Sumirat Dwiyanto, mengatakan narkotik jenis LSD yang beredar di Indonesia selama ini mengandung zat lisergida.

"Tapi, dalam uji laboratorium BNN, tim menemukan ada kandungan berbeda dalam narkotik jenis kertas itu, yakni 25C-NBOMe, 25B-NBOMe, dan 25I-NBOMe," kata Sumirat di kantornya, Jumat, 15 November 2013.

Sumirat menjelaskan, senyawa 25C-NBOMe dan 25I-NBOMe merupakan turunan dari fenetilamine dan memiliki efek psychedelic atau reaksi menenangkan, yang jika dikonsumsi berlebihan dapat mengakibatkan tidak sadarkan diri. Sedangkan senyawa 25B-NBOMe memiliki efek halusinogen. "Zat ini juga merupakan pengembangan atau turunan dari fenetilamine (2CB)," ujarnya.

Menurut Sumirat, sampel 25C-NBOMe didapat tim uji laboratorium BNN dari pengungkapan kasus oleh Direktorat Penindakan dan Pengejaran Deputi Pemberantasan BNN bekerja sama dengan petugas Bea dan Cukai Bandara Soekarno-Hatta pada Jumat, 8 November 2013. Sedangkan sampel 25I-NBOMe didapatkan dari laporan masyarakat yang datang ke BNN pada 10 Oktober lalu.

Sebelumnya, Direktorat Tindak Pidana Narkotika Bareskrim Polri juga menemukan zat serupa dalam pengungkapan kasus di Perumahan Mahkota Mas, Cikokol, Tangerang. "Bareskrim memberikan sampel barang itu kepada BNN untuk diperiksa. Hasilnya, barang bukti berbentuk kertas itu mengandung senyawa lainnya, yakni 25B-NBOMe," kata Sumirat. (Baca berita-berita tentang Narkoba di sini)







Belum terdaftar di UU Narkotik







Berita terkait

Depresi, Epy Kusnandar Dirawat di RSKO Cibubur

1 hari lalu

Depresi, Epy Kusnandar Dirawat di RSKO Cibubur

Polisi mengajukan kepada BNN agar Epy Kusnandar direhabilitasi

Baca Selengkapnya

Narapidana Narkoba Kabur, Kepala Rutan Sukadana Lampung Azis Gunawan Dicopot

1 hari lalu

Narapidana Narkoba Kabur, Kepala Rutan Sukadana Lampung Azis Gunawan Dicopot

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Lampung mencopot jabatan Kepala Rutan Sukadana Azis Gunawan buntut narapidana kabur

Baca Selengkapnya

Polda Sumut Pakai Teknologi BRIN untuk Menemukan Ladang Ganja

1 hari lalu

Polda Sumut Pakai Teknologi BRIN untuk Menemukan Ladang Ganja

Polda Sumut memanfaatkan tekonologi dari BRIN untuk melacak keberadaan ladang ganja.

Baca Selengkapnya

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

1 hari lalu

Polisi Ringkus 3 Tersangka Pabrik Tembakau Sintetis di Tangsel, 1 Orang Masih DPO

Polisi mengungkap tempat produksi tembakau sintetis di salah satu apartemen di Serpong, Kota Tangerang Selatan. 3 orang ditangkap, 1 DPO.

Baca Selengkapnya

Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

1 hari lalu

Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

Polri ungkap jaringan narkoba Hydra belum lama ini. Pecinta komik dan film Captain America pasti teringat organisasi kriminal musuhnya itu.

Baca Selengkapnya

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

1 hari lalu

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

Buron kartel narkoba Meksiko itu akan dibawa untuk mempertanggungjawabkan perbuatan dan mengungkap jaringannya di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Empat Tersangka Pengedar Ganja di Merauke

2 hari lalu

Polisi Tangkap Empat Tersangka Pengedar Ganja di Merauke

Polres Merauke menangkap empat tersangka pengedar ganja. Polisi masih menyelidiki jaringan narkoba di wilayah ini.

Baca Selengkapnya

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

2 hari lalu

Polisi Geledah Pabrik Narkoba Tembakau Sintetis di Apartemen TreePark BSD

Sebuah kamar di Apartemen TreePark, BSD, Serpong, dijadikan tempat produksi narkoba jenis tembakau sintetis.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Peredaran Narkoba 49,8 Kilogram

2 hari lalu

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Peredaran Narkoba 49,8 Kilogram

Satuan Reserse Narkoba Polres Jakpus mengungkap 15 kilogram narkoba dari jaringan Aceh, Medan, Palembang, dan Jakarta pada 7 Mei lalu.

Baca Selengkapnya

Kepolisian Ungkap Jaringan Narkoba Hydra, Berikut Informasi Jaringan Ini dan Kode Pemasarannya

2 hari lalu

Kepolisian Ungkap Jaringan Narkoba Hydra, Berikut Informasi Jaringan Ini dan Kode Pemasarannya

Polisi berhasil mengungkap jaringan narkoba Hydra di Bali. Berikut informasi tentang jaringan tersebut, dan bagaimana cara mereka memasarkannya.

Baca Selengkapnya