Setelah Gerebek Teroris, Polisi Hibur Anak-anak  

Reporter

Jumat, 3 Januari 2014 14:18 WIB

Sejumlah polisi bermain bersama anak - anak yang tinggal berdekatan dengan TKP Penggerebekan tujuh teroris di Ciputat, Tangerang Selatan, Banten (3/1). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat.

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Resor Jakarta Selatan memberikan sejumlah hiburan kepada anak-anak yang tinggal di sekitar Gang Haji Hasan, Ciputat, Tangerang Selatan, Jumat, 3 Januari 2014. Penghiburan itu dilakukan untuk menghilangkan trauma anak pasca-penggerebekan terduga teroris.

Kepala Satuan Pembinaan Masyarakat Polres Metro Jakarta Selatan, Ajun Komisaris Besar Dri Hastuti, mengatakan program penghiburan ini dilakukan untuk memulihkan kondisi anak-anak. "Kami datang untuk bermain dan bernyanyi bersama, memberikan minuman serta makanan ringan," kata Hastuti.

Bila acara serupa terus diadakan, kata Hastuti, kondisi trauma akan-anak bisa cepat hilang. "Acara seperti ini terus kami adakan agar bisa menghilangkan trauma mereka." Penggerebekan toris itu berlangsung malam tahun baru lalu. Sebanyak enam orang tewas tertembak oleh Detasemen Khusus 88.

Seorang penduduk, Umi Ali, 67 tahun, menyatakan ketakutannya mendengar suara ledakan usai penggerebekan itu. "Pas dengar suara tembak-tembakan gitu takut," katanya. "Polisi bilang mau ada penggerekan, tapi enggak bilang kalau gerebek teroris."

MUHAMMAD KURNIANTO

Terpopuler:
Ahok Naik Mobil Dinas, Jokowi: Lihat Saja Nanti
Jokowi ke Kantor Naik Sepeda, Ojek, atau Bajaj
Nur Mahmudi: Jokowi Hemat Energi 5 Persen
Polisi: Penembakan di Galur Akibat Saling Ejek
Perampok di Angkot Diancam 5 Tahun Penjara













Advertising
Advertising

Berita terkait

Tangkap 16 Tersangka Teroris, BNPT Tegaskan NII Masih Eksis

31 Maret 2022

Tangkap 16 Tersangka Teroris, BNPT Tegaskan NII Masih Eksis

BNPT menangkap 16 orang terduga teroris yang disebut berafiliasi dengan NII.

Baca Selengkapnya

Kepala Densus 88: Kami Ingin Perlakukan Pelaku Teroris Sebagai Korban

21 Maret 2022

Kepala Densus 88: Kami Ingin Perlakukan Pelaku Teroris Sebagai Korban

Kepala Densus 88 menyatakan pihaknya menggunakan paradigma baru dengan menempatkan pelaku terorisme sebagai korban.

Baca Selengkapnya

Densus 88: Penangkapan Meningkat, Aksi Terorisme Menurun

21 Maret 2022

Densus 88: Penangkapan Meningkat, Aksi Terorisme Menurun

Densus 88 menyatakan aksi terorisme di Indonesia dalam dua tahun terakhir menurun setelah mereka melakukan penangkapan secara masif.

Baca Selengkapnya

Terduga Teroris Ditangkap di Bogor, Camat: Betul Warga Kami, Penjual Kimia

15 Juni 2021

Terduga Teroris Ditangkap di Bogor, Camat: Betul Warga Kami, Penjual Kimia

Camat Bogor Utara Marse Hendra Saputra membenarkan telah telah terjadi penangkapan terduga teroris di wilayahnya pada Senin, 14 Juni 2021.

Baca Selengkapnya

Napi Terorisme Dikurung di Gunung Sindur, Kemenkumham: Sejak Aksi Teroris Marak

16 April 2021

Napi Terorisme Dikurung di Gunung Sindur, Kemenkumham: Sejak Aksi Teroris Marak

Kepala Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat Sudjonggo menjelaskan alasan mengapa menempatkan napi terorisme di Lapas Gunung Sindur.

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap PNS dan Nelayan Terduga Teroris di Aceh

22 Januari 2021

Densus 88 Tangkap PNS dan Nelayan Terduga Teroris di Aceh

Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri menangkap dua orang terduga teroris di Aceh pada 21 Januari 2021. Satu orang merupakan PNS dan lainnya nelayan

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banten, Kelompok Jamaah Islamiyah

9 November 2020

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banten, Kelompok Jamaah Islamiyah

Densus 88 Antiteror Polri menangkap satu terduga teroris bernama Ahmad Zaini alias Ahyar alias Ahyas alias Epson di Banten.

Baca Selengkapnya

Terduga Teroris Ditangkap di Depok, Terkait dengan Bom Medan?

13 November 2019

Terduga Teroris Ditangkap di Depok, Terkait dengan Bom Medan?

Polisi menangkap seorang terduga teroris di Depok, Jawa Barat. Mereka masih mencari tahu hubungannya dengan kasus bom Medan.

Baca Selengkapnya

Malaysia Tahan 11 WNI Tersangka ISIS Rancang Serang Ketua Parpol

26 September 2019

Malaysia Tahan 11 WNI Tersangka ISIS Rancang Serang Ketua Parpol

Pasukan Divisi Anti-teroris Bukit Aman, Malaysia menahan 11 WNI tersangka jaringan kelompok teroris ISIS yang berencana menyerang ketua parpol.

Baca Selengkapnya

Terduga Teroris Bekasi yang Ditangkap Densus 88 Kabur dari Aceh

12 Juni 2019

Terduga Teroris Bekasi yang Ditangkap Densus 88 Kabur dari Aceh

Empat terduga teroris yang ditangkap Densus 88 Antiteror Polri di Bekasi ternyata pelarian dari Aceh pada Desember 2018.

Baca Selengkapnya