Belum Jelas Asal Usul Sakitnya Buruh Sioen

Reporter

Editor

Kamis, 17 November 2005 16:35 WIB

TEMPO Interaktif, Bekasi:Belum ada penjelasan PT Sioen Indonesia (Sungi Tex) terkait kasus tewasnya Irnawati dan dilarikannya 400 buruh lainnya ke sejumlah rumah sakit, sejak Rabu 16/11) sampai Kamis (17/11) pagi. Pengusaha perusahaan garmen bungkam. Sebab, sejak pagi, wartawan yang hendak meminta penjelasan resmi kasus tersebut, tidak diperkenankan. Sejumlah petugas keamanan melarang wartawan menemui direksi perusahaan yang berlokasi di Jalan Narogong KM 125 Bantargebang itu.Bahkan, sebelumnya, wartawan sempat dilarang memasuki area pabrik. Mengetahui sejumlah wartawan datang, petugas keamanan sempat menutup pintu gerbang. Tapi, karena petugas kepolisan mengijinkan, akhirnya pihak keamanan perusahaan, membukanya kembali.Menurut petugas keamanan perusahaan, Teguh Puji Kartika, saat ini, para pemimpin perusahaan sedang melakukan pertemuan yang membahas kasus musibah buruh tadi. "Masih rapat,"ujar Teguh.Musibah tersebut, praktis membuat aktivitas perusahaan garmen, yang kini dipegang pengusaha Belgia, yang didirikan pada 1991 sempat terganggu. Sejak pagi, aparat Polsek Bantargebang dan Unit Identifikasi Polres Metropolitan Bekasi melakukan pemeriksaan di sekitar lokasi.Informasi yang berkembang di sana, kejadian yang membuat ratusan buruh bagian produksi bergelimpangan adalah kerasukan makluk halus. Menurut Teguh, pada 1993 silam, kasus serupa pernah terjadi, tapi korbannya tidak sampai ratusan buruh. "Waktu itu, perusahaan ini masih dipegang pengusaha Korea. Pernah ada pemotongan kepala kambing enam ekor. Lalu, ditanam. Karena mungkin kepercayaan. Karena diduga buruh kerasukan,"katanya. Buruh yang berkerja di PT Sioen jumlahnya lebih dari 1.500 orang.Siswanto

Berita terkait

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

3 menit lalu

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

Pemerintah Indonesia akan mengusulkan penetapan Hari Danau Sedunia dalam acara World Water Forum ke-10 yang dihelat di Bali pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

3 menit lalu

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

Parlemen Irak melarang hubungan sesama jenis. Didukung oleh mayoritas partai Syiah.

Baca Selengkapnya

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

3 menit lalu

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

Bagi penggemar kuliner masakan khas Indonesia jangan sampai melewatkan acara Solo Indonesia Culinary Festival atau SICF 2024

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

19 menit lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

26 menit lalu

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewas dengan luka tembak di pelipis kanan dan tembus ke kiri akibat tembakan senjata api. Diduga bunuh diri.

Baca Selengkapnya

KPU Siapkan Jawaban Hadapi Sidang Perdana Gugatan PDIP di PTUN

44 menit lalu

KPU Siapkan Jawaban Hadapi Sidang Perdana Gugatan PDIP di PTUN

PDIP tercantum sebagai pihak penggugat diwakili oleh Megawati Soekarnoputri selaku Ketua Umum DPP PDIP.

Baca Selengkapnya

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

49 menit lalu

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

Wina mengaku menyayangkan perusakan baliho sosialisasinya untuk Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Fasih Nyanyikan Pandangan Pertama RAN, Nichkhun Buat Fans Indonesia Jatuh Cinta

50 menit lalu

Fasih Nyanyikan Pandangan Pertama RAN, Nichkhun Buat Fans Indonesia Jatuh Cinta

Anggota grup K-pop 2PM, Nichkhun mengejutkan penggemar Indonesia, menyanyikan lagu "Pandangan Pertama" dari RAN dengan begitu fasih.

Baca Selengkapnya

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

55 menit lalu

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi telah diterbangkan ke Manado pada Ahad dini hari. Polisi menyebut keluarga tidak minta jenazah diautosi.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

57 menit lalu

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

Piala Asia U-23 2024 mulai mendekati laga puncak. Empat tim akan bersaing pada babak semifinal yang akan dimainkan hari Senin, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya