Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Progres JIS Sudah 95,88 Persen, JakPro Klaim Sudah Lampui Target

image-gnews
Pemandangan eksterior Jakarta International Stadium (JIS) yang memasuki 123 pekan konstruksi pada Jumat, 14 Januari 2022, di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jakarta.[TEMPO/Eka Yudha Saputra]
Pemandangan eksterior Jakarta International Stadium (JIS) yang memasuki 123 pekan konstruksi pada Jumat, 14 Januari 2022, di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jakarta.[TEMPO/Eka Yudha Saputra]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Progres pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Tanjung Priok, Jakarta Utara sudah mencapai 95,88 persen pada pekan ke-126 pembangunannya. Pengerjaan pembangunan stadion itu diklaim PT Jakarta Propertindo (JakPro) telah melampaui target 93,98 persen. 

"Hal ini merupakan kerja yang luar biasa, mengingat pembangunan berlangsung di tengah tantangan yang tidak mudah, mulai dari cuaca yang tidak menentu hingga adanya pandemi Covid-19 yang berkepanjangan hingga hari ini," ujar Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan PT JakPro Nadia Diposanjoyo, dalam keterangannya, Kamis, 3 Februari 2022.

Saat ini, Jakpro sedang melakukan pemasangan atap membran ETFE, atap buka tutup, dan sky view deck, dan pekerjaan area lapangan utama. Selain itu, petugas juga sedang menyelesaikan pemasangan precast tribun, kursi tribun reguler, pekerjaan lighting, dan prosound lapangan utama.

Dalam pengerjaan lain, saat ini juga sedang dilakukan penyempurnaan area concourse seperti railling, grandstair, tempat wudhu, turnstile. Kemudian juga, sedang ada penyempurnaan pekerjaan arsitektur mulai dari dinding, tangga, lantai, plafond, cat serta MEP area di bawah tribun stadion. 

"Ramp Barat dan landscape Taman BMW beserta Ramp Timur sedang disempurnakan," kata Nadia. 

Sejauh ini, JakPro juga sudah berhasil memasang 1.080 unit panel surya di stadion berstandar FIFA tersebut. Tujuan pemasangan panel surya tersebut adalah sebagai upaya penghematan dan efisiensi dengan menggunakan energi terbarukan yang ramah lingkungan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Panel surya memanfaatkan cahaya matahari dengan menyerap sinarnya, lalu menghasilkan energi listrik. Konsep ini sejalan dengan konsep green building.

"Panel surya mampu menghemat sekitar 5 persen kebutuhan listrik untuk stadion utama. Penggunaan panel surya ini sejalan dengan konsep pembangunan JIS yakni Green Building," kata Nadia.

Selain itu, ada juga penggunaan lampu LED di ruangan dan taman sekitar kawasan stadion Jakarta International Stadium (JIS) dengan alasan lebih hemat energi. Sedangkan di lapangan, nantinya akan memakai sport lighting khusus guna menunjang broadcasting penyiaran yang sesuai dengan standar FIFA. Jakpro juga telah berhasil memasang atap retractable roof, rumput, fasilitas lapangan latih, dan sarana lainnya.

Baca juga: Barcelona, Atletico, dan Real Madrid U-19 Tunda Tanding di JIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

2 hari lalu

Gedung Kantor FIFGroup Cabang Tasikmalaya. (Dok FIF)
FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

FIF mendapatkan pembiayaan hijau senilai USD 60 juta dari tiga bank asal Jepang. Modal itu buat leasing motor listrik hingga panel surya.


Pengangkatan Girder Pertama Proyek Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B

7 hari lalu

Pengangkatan Girder Pertama Proyek Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B

Light Rail Transit (LRT) Jakarta Fase 1B sebagai salah satu solusi untuk mengatasi masalah transportasi yang kronis di ibu kota.


Bamsoet Bersama Jakpro Siap kembangkan KEK Otomotif Pulomas

10 hari lalu

Bamsoet Bersama Jakpro Siap kembangkan KEK Otomotif Pulomas

Ikatan Motor Indonesia (IMI) bersama JakPro tengah mempersiapkan pemanfaatan kawasan Pulomas, Jakarta untuk dikembangkan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) otomotif.


8 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Memperingati Hari Bumi

12 hari lalu

Ilustrasi Selamatkan Dunia dari Sampah Plastik. shutterstock.com
8 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Memperingati Hari Bumi

Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memperingati Hari Bumi dengan aktivitas yang menghargai dan melindungi planet ini. Berikut di antaranya.


Berkunjung ke Sustain Market di Kota Padang dan Mengenal Gaya Hidup Ramah Lingkungan

13 hari lalu

Beberapa pengunjung Pra Bumi Sustain Market Vol 2 di Padang, 19-21 April 2024, sedang memilih buku bekas. Foto TEMPO/ Fachri Hamzah.
Berkunjung ke Sustain Market di Kota Padang dan Mengenal Gaya Hidup Ramah Lingkungan

Selain barang-barang ramah lingkungan, di acara ini juga terdapat jualan buku bekas.


Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

14 hari lalu

Sejumlah wisatawan mengunjungi Istana Anak di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Kamis 11 April 2024. Pengelola TMII menyebutkan sekitar 20.000 wisatawan mengunjungi obyek wisata tersebut pada hari kedua Lebaran 2024 (data terakhir pukul 15.00 WIB) dan diperkirakan jumlahnya akan terus meningkat hingga Minggu (14/4) atau H+3 Lebaran. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) berusia 49 tahun, suatu kawasan taman wisata bertema budaya Indonesia di Jakarta Timur. Ada apa saja di sana?


Hari Kartini, Jumlah Pelaku Usaha Perempuan di Sejumlah Wilayah Naik 2,5 Kali Lipat

14 hari lalu

Ilustrasi perempuan bekerja dari rumah. (Pixabay/Free-Photos)
Hari Kartini, Jumlah Pelaku Usaha Perempuan di Sejumlah Wilayah Naik 2,5 Kali Lipat

Hari Kartini diperingati masyarakat dalam berbagai cara. Semakin tingginya jumlah pelaku usaha perempuan, bisa jadi cara apresiasi perjuangan Kartini.


Warga Kampung Bayam Dipenjara, Furqon: Psikis Saya Terganggu

21 hari lalu

Muhammad Furqon, 45 tahun, didampingi para kuasa hukumnya di Polres Jakarta Utara pada Jumat, 22 Desember 2023. Ia dipanggil sebagai Ketua Kelompok Tani Madani Kampung Bayam. Jakpro melaporkannya atas dugaan memasuki pekarangan milik orang lain tanpa izin yang berhak. Sumber: Dok. Istimewa.
Warga Kampung Bayam Dipenjara, Furqon: Psikis Saya Terganggu

Ketua Kelompok Tani Kampung Bayam Madani, Muhammad Furqon, menyatakan terganggu secara mental setelah ditangkap Kepolisian Resor Metro Jakarta Utara.


Ketua Kampung Bayam Dipenjara, Kuasa Hukum: Furqon Bukan Sekadar Ingin Bebas

21 hari lalu

Muhammad Furqon, 45 tahun, didampingi para kuasa hukumnya di Polres Jakarta Utara pada Jumat, 22 Desember 2023. Ia dipanggil sebagai Ketua Kelompok Tani Madani Kampung Bayam. Jakpro melaporkannya atas dugaan memasuki pekarangan milik orang lain tanpa izin yang berhak. Sumber: Dok. Istimewa.
Ketua Kampung Bayam Dipenjara, Kuasa Hukum: Furqon Bukan Sekadar Ingin Bebas

Muhammad Furqon, warga Kampung Bayam, Tanjung Priok, Jakarta Utara, berharap dirinya bisa dibebaskan dari tahanan.


Kapolres Jakut Bantah Minta Eks Warga Kampung Bayam Keluar dari KSB Jika Ingin Furqon Bebas

21 hari lalu

Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Gidion Arif Setyawan, saat ditemui di kawasan Ancol, Jakarta Utara, pada Jumat, 12 April 2024. Tempo/Adil Al Hasan
Kapolres Jakut Bantah Minta Eks Warga Kampung Bayam Keluar dari KSB Jika Ingin Furqon Bebas

Ketua Kelompok Tani Kampung Bayam Madani, Muhammad Furqon, ditahan di Polres Jakarta Utara seusai dilaporkan oleh PT Jakpro