Mau Lebaran, 2 Ajudan Jokowi Kena Demam Berdarah  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Rabu, 7 Agustus 2013 10:26 WIB

Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo (Jokowi). TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Rumah Dinas Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo di Jalan Taman Suropati, Jakarta Pusat, pagi ini sekitar pukul 09.30 WIB diselimuti asap putih. Setelah dikonfirmasi kepada asisten pribadi Jokowi, rumah bercat putih yang dikelilingi taman tersebut sedang di-fogging (pengasapan).

"Kemarin dua ajudan, Pradista dan Ivan, kena demam berdarah, jadi hari ini Bapak langsung nyuruh untuk fogging," ucap David, asisten pribadi Jokowi, di Taman Suropati, Jakarta Pusat, Rabu, 7 Agustus 2013.

Saat di-fogging, lanjut David, Jokowi, Ibu Iriana Widodo, serta putranya berada di lantai dua rumah tersebut. Adapun ajudan-ajudan lainnya banyak berhamburan ke Taman Suropati yang berada persis di samping rumah dinas.

Menurut David, kondisi belakang rumah yang lembap serta adanya kolam ikan menyebabkan nyamuk-nyamuk cepat berkembang. "Tapi kalau di lantai atas tidak lembap," kata dia.

LINDA TRIANITA

Berita lainnya:

Jasad Sisca Yofie Diotopsi 3 Jam, Inilah Hasilnya

Sempat Emosi, Bang Ucu Dukung Relokasi Jagal Tenabang

CCTV Rekam Sisca Yofie Dijambak dan Diseret

Akun Twitter dan Facebook Sisca Yofie Tak Terurus

Warga Diimbau Serahkan HP Sisca Yofie ke Polisi

Pengurus Muhammadiyah Minta Ical Mundur

Bang Ucu Belum Mau Bertemu Jokowi

Berita terkait

Terkini: Ini Peserta BPJS Kesehatan yang Tak Bisa Naik Kelas Rawat Inap, Airlangga soal Target Prabowo Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

11 jam lalu

Terkini: Ini Peserta BPJS Kesehatan yang Tak Bisa Naik Kelas Rawat Inap, Airlangga soal Target Prabowo Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) oleh BPJS Kesehatan mulai tahun depan menjadi sistem Kelas Rawat Inap Standar (KRIS).

Baca Selengkapnya

PDIP Tak Undang Jokowi di Rakernas

12 jam lalu

PDIP Tak Undang Jokowi di Rakernas

PDIP tidak mengundang Presiden Jokowi dalam acara Rakernas IV. Djarot Saiful Hidayat mengungkap alasannya.

Baca Selengkapnya

Kriteria Peserta BPJS Kesehatan yang Tidak Bisa Naik Kelas Rawat Inap

14 jam lalu

Kriteria Peserta BPJS Kesehatan yang Tidak Bisa Naik Kelas Rawat Inap

BPJS Kesehatan diubah menjadi sistem Kelas Rawat Inap Standar (KRIS). Ini daftar peserta BPJS Kesehatan yang tidak bisa naik kelas rawat inap.

Baca Selengkapnya

Pesan Jokowi saat Terima Pengurus GP Ansor di Istana

14 jam lalu

Pesan Jokowi saat Terima Pengurus GP Ansor di Istana

Sejumlah topik dibahas dalam pertemuan Jokowi dan GP Ansor.

Baca Selengkapnya

Pemerintahan Jokowi Targetkan Indonesia Masuk OECD dalam Tiga Tahun

17 jam lalu

Pemerintahan Jokowi Targetkan Indonesia Masuk OECD dalam Tiga Tahun

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, yang bertugas sebagai Ketua Pelaksana Percepatan Keanggotaan OECD, tengah merancang memorandum.

Baca Selengkapnya

Jokowi Hapus Pembagian Kelas BPJS Kesehatan, YLKI: Menguntungkan Asuransi Swasta

18 jam lalu

Jokowi Hapus Pembagian Kelas BPJS Kesehatan, YLKI: Menguntungkan Asuransi Swasta

YLKI menilai langkah Presiden Jokowi menghapus pembagian kelas BPJS Kesehatan hanya akan menguntungkan perusahaan asuransi swasta.

Baca Selengkapnya

Indonesia 'Ngotot' Masuk OECD, Apa Untungnya?

18 jam lalu

Indonesia 'Ngotot' Masuk OECD, Apa Untungnya?

Presiden Jokowi menggelar rapat terbatas di Istana Kepresidenan Jakarta pada Kamis untuk membahas roadmap atau peta jalan menjadi anggota OECD.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Juri Ardiantoro yang Ditunjuk Jokowi Jadi Stafsus Presiden, Selain Grace Natalie

19 jam lalu

Rekam Jejak Juri Ardiantoro yang Ditunjuk Jokowi Jadi Stafsus Presiden, Selain Grace Natalie

Selain Grace Natalie, Jokowi juga menunjuk Juri Ardiantoro sebagai stafsus presiden. Berikut rekam jejak Juri.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Menteri Membahas Keanggotaan Indonesia di OECD

20 jam lalu

Jokowi Kumpulkan Menteri Membahas Keanggotaan Indonesia di OECD

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengumpulkan sejumlah menteri untuk membahas proses keanggotaan Indonesia di OECD.

Baca Selengkapnya

Jokowi Terima Audiensi Pimpinan Pusat GP Ansor di Istana

20 jam lalu

Jokowi Terima Audiensi Pimpinan Pusat GP Ansor di Istana

Presiden Jokowi menerima audiensi pengurus pusat Gerakan Pemuda atau GP Ansor di Istana Negara.

Baca Selengkapnya