Rumah Polisi Ditembaki Orang Tak Dikenal

Reporter

Editor

Ali Anwar

Selasa, 13 Agustus 2013 13:30 WIB

Ilustrasi. technosamrat.com

TEMPO.CO, Tangerang - Rumah anggota Satuan Narkoba Polda Metro Jaya, Ajun Komisaris Andreas Tulam, di Perumahan Banjar Wijaya, Cipondoh, Tangerang, ditembaki orang tidak dikenal, Selasa, 13 Agustus 2013, pukul 06.15 WIB. Kaca pintu depan rumah yang terletak di Cluster Yunani B49 Nomor 6 itu pecah dan berlubang. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa itu.

Direktur Narkoba Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Nugroho Aji, membenarkan rumah tersebut adalah milik anak buahnya. "Iya, itu rumah anak buah saya," kata Nugroho di lokasi kejadian. Hanya, Nugroho belum bisa memastikan apakah pecahan kaca di pintu rumah Andreas itu akibat tembusan peluru atau benda lain.


"Bukan kewenangan saya yang memberi keterangan, nanti tanya Puslafor yang sedang melakukan pemeriksaan," kata Nugroho. Informasi yang dihimpun Tempo di lokasi, penembakan terjadi sekitar pukul 06.15 saat situasi perumahan masih sepi.

Belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian maupun pemilik rumah. Hingga siang ini, sejumlah polisi masih melakukan penyelidikan. Kepala Kepolisian Resor Tangerang, Komisaris Besar Riyadh, ikut dalam pemeriksaan di rumah mewah berlantai dua dengan arsitektur Yunani tersebut. Tim Puslabfor Polda Metro Jaya pun diturunkan ke lokasi.


Andreas, pemilik rumah, terlihat mondar-mandir dan melayani polisi yang memeriksa kediamannya. Garis polisi juga terlihat di depan rumah bercat kuning keemasan tersebut.

JONIANSYAH



Berita Lainnya:
Pembunuh Sisca Yofie Minum Bir Sebelum Beraksi

Tubuh Sisca Yofie Terseret di Aspal, Tak Terangkat
Golok Pembunuh Sisca Yofie Dibuang di Kali Cililin

Dahlan Iskan Temui Bos Binladin di Ketinggian 400M
Pemerintah Gagal Kurangi Kecelakaan Mudik

Advertising
Advertising

Berita terkait

Badan Bank Tanah dan Polri Teken MoU Sinergitas Pelaksanaan Tugas dan Fungsi

1 hari lalu

Badan Bank Tanah dan Polri Teken MoU Sinergitas Pelaksanaan Tugas dan Fungsi

Badan Bank Tanah menandatangani nota kesepahaman dengan Kepolisian tentang sinergi pelaksanaan tugas dan fungsi penyelenggaraan pengelolaan tanah.

Baca Selengkapnya

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

1 hari lalu

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

Pengamat kepolisian mengatakan problem pemberantasan judi online beberapa waktu lalu marak penangkapan tapi tak sentuh akar masalah.

Baca Selengkapnya

KPK Tak Kunjung Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej, Terhambat di Direktur Penyelidikan KPK atas Perintah Polri

1 hari lalu

KPK Tak Kunjung Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej, Terhambat di Direktur Penyelidikan KPK atas Perintah Polri

Sprindik Eddy Hiariej belum terbit karena Direktur Penyelidikan KPK Brijen Endar Priantoro tak kunjung meneken lantaran ada perintah dari Polri.

Baca Selengkapnya

TNI-Polri Terjunkan 4.266 Personel, Amankan Rapat Pleno Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

4 hari lalu

TNI-Polri Terjunkan 4.266 Personel, Amankan Rapat Pleno Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Sebanyak 4.266 personel gabungan TNI dan Polri mengamankan penetapan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Penangkapan Polisi yang Terlibat Kasus Narkoba Layak Diapresiasi

4 hari lalu

Pengamat Sebut Penangkapan Polisi yang Terlibat Kasus Narkoba Layak Diapresiasi

ISESS sebut penangkapan polisi yang diduga terlibat kasus narkoba perlu diapresiasi.

Baca Selengkapnya

Marak Korban dan Modus Baru: Layanan Pinjol Ilegal Bisa Dihukum 10 Tahun Penjara dan Denda Rp 1 Triliun

5 hari lalu

Marak Korban dan Modus Baru: Layanan Pinjol Ilegal Bisa Dihukum 10 Tahun Penjara dan Denda Rp 1 Triliun

Selain 537 entitas pinjol ilegal, Satgas PASTI juga menemukan 48 konten penawaran pinjaman pribadi dan 17 entitas yang menawarkan investasi.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

5 hari lalu

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?

Baca Selengkapnya

Cara Perpanjang SKCK 2024 Lewat Aplikasi Presisi Polri dan Biayanya

5 hari lalu

Cara Perpanjang SKCK 2024 Lewat Aplikasi Presisi Polri dan Biayanya

Tata cara perpanjang SKCK 2024 secara online bisa dilakukan melalui aplikasi PRESISI POLRI Super App. Ketahui syarat dan biaya terbarunya.

Baca Selengkapnya

Buka Rakernis di Surabaya, Kadiv Humas Polri: Kepercayaan Masyarakat adalah Harga Mati

5 hari lalu

Buka Rakernis di Surabaya, Kadiv Humas Polri: Kepercayaan Masyarakat adalah Harga Mati

Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho mengatakan, ke depan bakal banyak tantangan yang akan dihadapi polisi dan masyarakat.

Baca Selengkapnya

Sidang Putusan Sengketa Pilpres 2024, Sebanyak 7.783 Personel Gabungan Berjaga di MK

6 hari lalu

Sidang Putusan Sengketa Pilpres 2024, Sebanyak 7.783 Personel Gabungan Berjaga di MK

7.000 lebih personel gabungan Polri-TNI berjaga di MK pada hari ini.

Baca Selengkapnya