Petugas Kebersihan DKI Kumpulan Uang untuk Korban Gempa Palu

Reporter

M Yusuf Manurung

Editor

Suseno

Jumat, 19 Oktober 2018 14:33 WIB

Petugas Penanganan Prasaran dan Sarana Umum (PPSU) DKI Jakarta yang tergabung dalam forum Jakarta Elite Squad bertemu Gubernur DKI Anies Baswedan di Balai Kota untuk menyerahkan bantuan uang kepada korban gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah, Jumat, 19 Oktober 2018. TEMPO/M Yusuf Manurung

TEMPO.CO, Jakarta - Petugas Penanganan Prasaran dan Sarana Umum (PPSU) DKI Jakarta telah mengumpulkan uang Rp 26 juta untuk membantu korban gempa di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah. "Kami mengumpulkan dana dari berjualan pin, topi dan baju," kata Novita, petugas PPSU yang lebih dikenal dengan sebutan pasukan oranye itu, Jumat, 19 Oktober 2018.

Baca: DKI Sumbang Rp 60 Miliar untuk Korban Gempa dan Tsunami Palu

Untuk bantuan kemanusiaan itu, petugas PPSU membentuk forum yang dinamakan Jakarta Elite Squad (JIS). Mereka pagi tadi datang ke balai kota untuk bertemu Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Tujuannya adalah menyerahkan uang yang mereka kumpulkan untuk disalurkan kepada korban gema di Sulawesi Tengah.

Anies Baswedan menyambut pasukan oranye yang datang ke kantornya. Ia mengapresiasi aksi kemanusiaan ini. Petugas PPSU yang sehari-hari bekerja keras masih bisa memikirkan nasib saudara yang mengalami bencana di Sulawesi Tengah. "Saya terima bantuan ini, dan akan diteruskan ke Palu dan Donggala," kata Anies.

Baca
Kirim Bantuan untuk Korban Gempa Lombok, Anies: Dari Warga DKI

Pada Jumat, 28 September 2018 lalu, gempa berkekuatan 7,4 skala richter mengguncang wilayah Palu dan Donggala. Gempa disusul dengan tsunami yang menerjang Palu. Hingga awal Oktober, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat korban meninggal akibat gempa dan tsunami mencapai 1.234 orang.

Berita terkait

11 Kereta Dihentikan Sementara saat Gempa Garut

29 menit lalu

11 Kereta Dihentikan Sementara saat Gempa Garut

Sebanyak 11 kereta diminta berhenti sementara saat gempa Garut yang terjadi pada Sabtu, 27 April 2024 pukul 23.29 WIB.

Baca Selengkapnya

Gempa M 6,5 di Garut, Begini Penjelasan Lengkap Badan Geologi ESDM

1 jam lalu

Gempa M 6,5 di Garut, Begini Penjelasan Lengkap Badan Geologi ESDM

Badan Geologi ESDM membeberkan analisis tentang gempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo pada Sabtu malam, 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Gempa M6,2 di Kabupaten Garut Rusak Sejumlah Bangunan

3 jam lalu

Gempa M6,2 di Kabupaten Garut Rusak Sejumlah Bangunan

Sedikitnya empat orang luka-luka akibat gempa yang terjadi pada Sabtu malam ini.

Baca Selengkapnya

Gempa 6,5 Magnitudo di Laut Selatan Jawa Barat, Guncangan Terasa Hingga Depok

3 jam lalu

Gempa 6,5 Magnitudo di Laut Selatan Jawa Barat, Guncangan Terasa Hingga Depok

Warga Depok merasakan guncangan gempa 6,5 magnitudo yang terjadi pada Sabtu malam. Titik gempa di laut selatan Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: UTBK dan Tips Lolos Seleksi Mandiri, Gempa dan BMKG

3 jam lalu

Top 3 Tekno: UTBK dan Tips Lolos Seleksi Mandiri, Gempa dan BMKG

Sejak 2023 seleksi masuk perguruan tinggi negeri di Indonesia jalur atau seleksi mandiri dipermudah dengan menggunakan nilai UTBK saja.

Baca Selengkapnya

Seismograf Gunung Semeru di Jawa Timur Rekam Guncangan Kuat Gempa Garut

4 jam lalu

Seismograf Gunung Semeru di Jawa Timur Rekam Guncangan Kuat Gempa Garut

Ada tujuh kali gempa tektonik jauh yang terekam dengan amplitudo 4-26 mm, S-P 12-60 detik, dan lama gempa 29-533 detik.

Baca Selengkapnya

BPBD: Gempa M6,2 dari Laut Selatan Jawa Barat Berdampak Kerusakan dan Korban Luka

5 jam lalu

BPBD: Gempa M6,2 dari Laut Selatan Jawa Barat Berdampak Kerusakan dan Korban Luka

Gempa bermagnitudo 6,2 di Laut Selatan Jawa Barat tidak hanya terasa kencang dan lama getarannya.

Baca Selengkapnya

Gempa Bikin Warga Garut Berhamburan dan Trauma, Kaca Jendela Bergetar Kencang

10 jam lalu

Gempa Bikin Warga Garut Berhamburan dan Trauma, Kaca Jendela Bergetar Kencang

Masyarakat Kabupaten Garut, Jawa Barat, dikagetkan dengan gempa bumi yang terjadi pada Sabtu malam, 27 April 2024, sekitar pukul 23.30 WIB.

Baca Selengkapnya

Gempa yang Mengguncang Kencang Garut hingga Jakarta, Ini Data dan Penjelasan BMKG

11 jam lalu

Gempa yang Mengguncang Kencang Garut hingga Jakarta, Ini Data dan Penjelasan BMKG

BMKG memperbarui informasi gempa yang mengguncang kuat dari laut selatan Pulau Jawa pada Kamis menjelang tengah malam, 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

12 jam lalu

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

Berikut data dan penjelasan dari BMKG tentang sebaran dampak gempa itu dan pemicunya.

Baca Selengkapnya