PT MRT Bakal Beri Sanksi Mitra Usaha yang Jual Mi Langsung Seduh

Minggu, 7 April 2019 17:17 WIB

Suasana antrean calon penumpang MRT Jakarta di Stasiun Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Selasa 2 April 2019. Hari ini adalah hari kedua MRT beroperasi secara komersial. TEMPO/IMAM HAMDI

TEMPO.CO, Jakarta - Corporate Secretary PT Mass Rapid Transit Jakarta Muhamad Kamaluddin menyebut bakal ada sanksi bagi retailer di dalam stasiun MRT yang masih menjual mi instan langsung seduh. Menurut Kamaluddin, pihaknya pernah menerbitkan surat teguran kepada salah satu mitra usaha MRT karena menjual mie langsung seduh.

"Kalau memang tidak diikuti oleh mitra, kami nanti akan berikan sanksi cuma belum kami tentukan sanksinya seperti apa sekarang," kata Kamaluddin di Stasiun MRT Dukuh Atas, Jakarta Pusat, Sabtu, 6 April 2019.

Baca: PT MRT Beberkan Penyebab Kartu Bank Sulit Terbaca Mesin Tiket

Kamaluddin mengatakan PT MRT Jakarta sedang fokus mengampanyekan lingkungan bersih dan bebas dari sampah. Karena itu, PT MRT Jakarta memaksa retailer untuk tak menjual mi langsung seduh.

Baca: Anies Beri Tenggat PT MRT Selesaikan Masalah Sebelum Mei

Advertising
Advertising

Selain itu, kata Kamaluddin, mitra usaha diimbau tidak menjual bungkus makan atau minuman yang berpotensi menjadi sumber sampah. Misalnya, sedotan dan botol minuman. "Semua yang menjadi sumber sampah itu kita imbau untuk dikurangi terutama yang besar-besar," kata dia.

Kereta moda raya terpadu bernama Ratangga itu resmi beroperasi secara komersil pada 1 April 2019. Beberapa mitra usaha tampak sudah menjajakan barang dagangannya di dalam stasiun MRT.

Berita terkait

MRT Bakal Perbarui Mesin Pembaca Kartu

4 hari lalu

MRT Bakal Perbarui Mesin Pembaca Kartu

PT MRT Jakarta (Perseroda) berencana memperbarui mesin pembaca kartunya dalam waktu dekat.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

10 hari lalu

Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menawarkan investasi pembangunan Transit Oriented Development atau TOD di sepanjang jalur MRT Jakarta.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

10 hari lalu

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

Menhub Budi Karya membahas rencana pengembangan jaringan transportasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara dengan Jepang.

Baca Selengkapnya

Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

11 hari lalu

Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

Menhub Budi mengatakan bahwa proyek MRT Jakarta hingga saat ini berjalan sesuai rencana.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

12 hari lalu

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi bertemu Menteri Transportasi Jepang bahas sejumlah proyek infrastruktur, termasuk MRT Jakarta.

Baca Selengkapnya

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

14 hari lalu

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

Wacana pembangunan MRT kembali mencuat setelah sebelumnya proyek tersebut merupakan usulan dari Pemkot Tangsel pada beberapa tahun lalu.

Baca Selengkapnya

MRT Bundaran HI - Kota Capai 33 Persen, Menhub Apresiasi Kerjasama Indonesia - Jepang

18 hari lalu

MRT Bundaran HI - Kota Capai 33 Persen, Menhub Apresiasi Kerjasama Indonesia - Jepang

Proyek MRT senilai Rp 4,2 triliun itu sudah mencapai 33 persen hingga Maret 2024. Sebagian besar pendanaan proyek berasal dari pinjaman Jepang.

Baca Selengkapnya

Heru Budi Ajak Penyandang Disabilitas Ngabuburit Naik MRT

41 hari lalu

Heru Budi Ajak Penyandang Disabilitas Ngabuburit Naik MRT

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Purnomo mengajak penyandang disabilitas ngabuburit naik Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta

Baca Selengkapnya

Berbuka Puasa di MRT dan Transjakarta, Begini Aturannya Selama Ramadan

52 hari lalu

Berbuka Puasa di MRT dan Transjakarta, Begini Aturannya Selama Ramadan

MRT dan Transjakarta keluarkan aturan selama Ramadan bagi masyarakat yang berbuka puasa saat berada dalam moda transportasi ini.

Baca Selengkapnya

Pengguna MRT Jakarta Boleh Berbuka di Kereta, Hanya Air Putih dan Kurma

55 hari lalu

Pengguna MRT Jakarta Boleh Berbuka di Kereta, Hanya Air Putih dan Kurma

PT MRT Jakarta merilis aturan berbuka puasa selama perayaan ibadah Ramadan 2024. Pengguna MRT hanya diperbolehkan berbuka dengan air putih dan buah kurma maksimum 10 menit setelah azan Magrib.

Baca Selengkapnya