Ahad Pagi Ini, Kualitas Udara Jakarta Terburuk di Dunia

Reporter

Muh Halwi

Editor

Ali Anwar

Minggu, 18 Agustus 2019 08:36 WIB

Kualitas udara Jakarta terburuk di dunia, Kamis, 1 Agustus 2019. Kredit: AirVisual

TEMPO.CO, Jakarta - Kualitas udara Jakarta terburuk di dunia pada Ahad pagi ini, 18 Agustus 2019, pukul 08.10 WIB. Posisi ini membuat Jakarta tidak sehat dibandingkan kota besar negara-negara lain.

Kualitas udara di Ibu Kota pagi ini tercatat di angka 160 atau dengan parameter PM2.5 konsentrasi 72,5 ug/m3 berdasarkan US Air Quality Index (AQI) atau indeks kualitas udara.

Berdasarkan data dari laman resmi AirVisual, kualitas udara di wilayah Jakarta mengalahkan Krasnoyarsk, Russia yang semula berada di urutan pertama. Kualitas udara Krasnoyarsk saat ini pada angka 157 dengan konsentrasi parameter PM2.5 sebesar 70 ug/m3.

Jakarta juga mengalahkan Chengdu, China yang berada di posisi ketiga dengan angka 155 dengan konsentrasi parameter PM2.5 sebesar 63 ug/m3.

Sedangkan di posisi keempat ditempati Hangzhou, China juga dengan angka 151 dengan konsentrasi parameter PM2.5 sebesar 55,5 ug/m3.

Advertising
Advertising

Hanoi, Vietnam berada diposisi kelima dengan angka 146 atau masuk kategori tidak sehat untuk kelompok yang sensitif, dengan konsentrasi parameter PM2.5 sebesar 54,1 ug/m3.

Kualitas udara Jakarta terburuk di dunia jika daripada kota Shanghai, Cina. Udara di kota industri penting Cina itu masuk dalam kategori tidak sehat untuk kelompok sensitif. Ibu kota provinsi Shanghai tersebut berada di posisi keenam dengan angka 122 dengan konsentrasi parameter PM2.5 sebesar 48 ug/m3.

Berita terkait

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

19 hari lalu

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

Berdasarkan pantauan pada pukul 05.35 WIB, indeks kualitas udara (AQI) di Jakarta berada di angka 151.

Baca Selengkapnya

Siklon Tropis Olga, Kualitas Udara Jakarta, dan Gelombang Tinggi Saat Mudik di Top 3 Tekno

27 hari lalu

Siklon Tropis Olga, Kualitas Udara Jakarta, dan Gelombang Tinggi Saat Mudik di Top 3 Tekno

Top 3 Tekno Berita Terkini Selasa pagi ini, 9 April 2024, dipuncaki artikel yang menjelaskan keberadaan dan pengaruh dari Siklon Tropis Olga,

Baca Selengkapnya

Kualitas Udara Jakarta dan Sekitarnya Membaik, Gara-gara Mudik Lebaran?

27 hari lalu

Kualitas Udara Jakarta dan Sekitarnya Membaik, Gara-gara Mudik Lebaran?

Selama tiga hari terakhir, bersamaan dengan mudik lebaran, 11 stasiun pemantau kualitas udara Jakarta dan sekitarnya mencatat membaiknya level ISPU.

Baca Selengkapnya

Kualitas Udara Buruk Berkolerasi dengan Peningkatan Kasus Bunuh Diri

2 Maret 2024

Kualitas Udara Buruk Berkolerasi dengan Peningkatan Kasus Bunuh Diri

Nenek-nenek berpotensi melakukan bunuh lebih besar saat menghadapi kualitas udara yang memburuk.

Baca Selengkapnya

DKI Ingin Tambah Zona Rendah Emisi, Klaim Tebet Eco Park dan Kota Tua Sukses Tekan Polusi

21 Januari 2024

DKI Ingin Tambah Zona Rendah Emisi, Klaim Tebet Eco Park dan Kota Tua Sukses Tekan Polusi

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengkaji lokasi lain yang akan dijadikan zona rendah emisi menyusul Tebet Eco Park dan Kota Tua

Baca Selengkapnya

Perbaiki Kualitas Udara Jakarta, DKI Bakal Perluas Kawasan Rendah Emisi

21 Januari 2024

Perbaiki Kualitas Udara Jakarta, DKI Bakal Perluas Kawasan Rendah Emisi

Pemprov DKI akan semakin memperdalam gagasan kawasan rendah emisi dengan mengedepankan prinsip inklusivitas.

Baca Selengkapnya

Kaleidoskop 2023: Huru-Hara Polusi Udara Jakarta dan Berbagai Cara tak Ampuh Mengatasinya

27 Desember 2023

Kaleidoskop 2023: Huru-Hara Polusi Udara Jakarta dan Berbagai Cara tak Ampuh Mengatasinya

Jakarta dan sekitarnya diterpa polusi udara yang buruk di pertengahan 2023. Simak selengkapnya di kaleidoskop 2023

Baca Selengkapnya

Antisipasi Dampak Perubahan Iklim, Heru Budi Tanam Pohon Bareng Jokowi

29 November 2023

Antisipasi Dampak Perubahan Iklim, Heru Budi Tanam Pohon Bareng Jokowi

Presiden Joko Widodo alias Jokowi dan Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi menanam pohon bersama hari ini. Untuk mengantisipasi dampak perubahan iklim.

Baca Selengkapnya

Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini Tidak Sehat, Tapi Tak Separah Lahore dan Delhi

8 November 2023

Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini Tidak Sehat, Tapi Tak Separah Lahore dan Delhi

Hujan yang mewarnai beberapa hari di awal November ini tak otomatis membuat kualitas udara Jakarta lebih baik.

Baca Selengkapnya

Setelah Hujan Akhir Pekan, Seperti Apa Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini?

6 November 2023

Setelah Hujan Akhir Pekan, Seperti Apa Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini?

Hujan yang mewarnai hari-hari sepanjang akhir pekan tak lalu membebaskan Jakarta dari indeks kualitas udara Tidak Sehat pada Senin pagi ini.

Baca Selengkapnya