Jakarta Timur Sediakan 5 Jalan untuk CFD

Reporter

Antara

Rabu, 24 Juni 2020 10:58 WIB

Suasana Car Free Day di sepanjang Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, pada Ahad, 21 Juni 2020. Tempo/Adam Prireza

TEMPO.CO, Jakarta - Sebanyak lima ruas jalan di wilayah Jakarta Timur sedang dipersiapkan menjadi kawasan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau car free day (CFD). "Saat ini sedang dirapatkan berdasarkan hasil evaluasi kesiapan lokasi," kata Kepala Seksi Pengendalian dan Operasi Suku Dinas Perhubungan Jakarta Timur Riky Erwinda di Jakarta, Rabu, 24 Juni 2020.

Lokasi yang sedang dipersiapkan sebagai kawasan CFD adalah Jalan Pemuda, Kecamatan Rawamangun yang berada di perbatasan Jakarta Pusat. Ruas Jalan Pemuda telah dilengkapi dengan jalur khusus sepeda yang menghubungkan fasilitas berolahraga Velodrome.

Sementara untuk kawasan olahraga akan memanfaatkan Jalan RA Fadilah, Jalan Inspeksi BKT, Jalan Raden Inten, dan Jalan Bina Marga. Untuk kawasan olahraga rencananya akan digelar secara perdana pada Minggu, 28 Juni 2020 pukul 06.00 hingga 10.00 WIB dan tidak diperbolehkan ada pedagang.

Wakil Wali Kota Jakarta Timur, Uus Kuswanto, mengatakan kelima jalan tersebut diusulkan oleh Suku Dinas Perhubungan Jakarta Timur sebagai alternatif kegiatan serupa di Jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta Pusat. "Sifatnya usulan dari Sudinhub Jaktim. Mereka sedang melakukan kajian lapangan," katanya.

Menurut Uus, Pemprov DKI Jakarta saat ini sedang intensif menerapkan pembatasan sosial berskala besar (PSBB transisi) untuk mencegah penularan Covid-19. "Termasuk mencegah kerumunan massa dalam satu lokasi. Sebab rawan penularan," katanya.

Kegiatan CFD yang semula terpusat di Jalan Sudirman-Thamrin rencananya akan dipecah menjadi 29 kawasan se-Jakarta. Salah satunya ialah lima jalan yang berada di Jakarta Timur.

Berita terkait

KPK Sebut Kasus Dugaan Penerimaan Gratifikasi oleh Kepala Kantor Pajak Jakarta Timur Masih Penyelidikan

3 hari lalu

KPK Sebut Kasus Dugaan Penerimaan Gratifikasi oleh Kepala Kantor Pajak Jakarta Timur Masih Penyelidikan

KPK masih melakukan penyelidikan terhadap KPP Madya Jakarta Timur Wahono Saputro untuk kasus dugaan penerimaan gratifikasi dan TPPU.

Baca Selengkapnya

Cegah Krisis Pangan ala Gang 8 Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur

4 hari lalu

Cegah Krisis Pangan ala Gang 8 Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur

Inisiatif lokal untuk mitigasi krisis pangan lahir di jalan gang di Kelurahan Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur. Berbekal dana operasional RT.

Baca Selengkapnya

Kali Ciliwung Meluap, Banjir Rendam 18 RT di Jakarta Timur

13 hari lalu

Kali Ciliwung Meluap, Banjir Rendam 18 RT di Jakarta Timur

267 petugas penanggulangan bencana atau tim reaksi cepat (TRC) disiagakan di seluruh wilayah rawan banjir di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Mayat Dalam Freezer Mobil Pengantar Es di Jalan Sudirman, Polisi Duga Korban Tertidur dan Terkunci

15 hari lalu

Mayat Dalam Freezer Mobil Pengantar Es di Jalan Sudirman, Polisi Duga Korban Tertidur dan Terkunci

Seorang karyawan ditemukan tewas di dalam lemari pendingin (freezer) mobil pengangkut es krim di Jalan Jenderal Sudirman Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran di Jakarta? TMII Sajikan Jelajah Festival Pulang Kampung

17 hari lalu

Libur Lebaran di Jakarta? TMII Sajikan Jelajah Festival Pulang Kampung

Direktur Utama TMII Claudia Ingkiriwang menuturkan festival ini ditujukan bagi warga yang ingin menikmati libur Lebaran tetapi tidak dapat mudik.

Baca Selengkapnya

Hari Pertama Lebaran 2024: Sudin Damkar Jaktim Evakuasi Cincin hingga Anting Nyangkut

17 hari lalu

Hari Pertama Lebaran 2024: Sudin Damkar Jaktim Evakuasi Cincin hingga Anting Nyangkut

Personel Damkar dikerahkan untuk mengevakuasi setelah korban tak bisa melepas cincin yang dipakainya saat salat Id.

Baca Selengkapnya

38 Remaja Diamankan Lantaran Diduga Hendak Tawuran Berkedok SOTR di Depok, 5 Orang Positif Narkoba

23 hari lalu

38 Remaja Diamankan Lantaran Diduga Hendak Tawuran Berkedok SOTR di Depok, 5 Orang Positif Narkoba

Polres Metro Depok AKBP Markuat pengamanan 38 remaja itu berawal dari tim patroli melihat mereka sedang berkumpul.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap 6 Remaja Diduga Bakal Tawuran di Jatinegara Bawa Celurit dan Botol Air Keras

33 hari lalu

Polisi Tangkap 6 Remaja Diduga Bakal Tawuran di Jatinegara Bawa Celurit dan Botol Air Keras

Polisi menangkap keenam pemuda bersenjata tajam yang diduga hendak tawuran itu ketika berpatroli di wilayah Jalan Cipinang Lontar, Jatinegara,

Baca Selengkapnya

Polres Jakarta Timur Gelar Operasi Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Balap Liar Usai Tarawih

41 hari lalu

Polres Jakarta Timur Gelar Operasi Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Balap Liar Usai Tarawih

Polres Metro Jakarta Timur menggelar Operasi Cipta mencegah tawuran dan balap liar selama Ramadan.

Baca Selengkapnya

Hari Pertama Ramadan, Polsek Pulogadung Pantau Harga Bahan Pokok ke Pasar Tradisional

46 hari lalu

Hari Pertama Ramadan, Polsek Pulogadung Pantau Harga Bahan Pokok ke Pasar Tradisional

Pemantauan harga bahan pokok dilakukan untuk menghindari terjadinya permainan atau manipulasi harga oleh pedagang.

Baca Selengkapnya