Buruh GSBI Datangi Medan Merdeka Barat, tapi Tak Gabung dengan BEM SI

Selasa, 20 Oktober 2020 15:15 WIB

Massa dari Gabungan Serikat Buruh Indonesia (GSBI) mendatangi area Patung Arjuna Wijaya, Jalan Medan Merdeka Barat, pada Selasa, 20 Oktober 2020 sekitar pukul 14.30. Tempo/M Yusuf Manurung

TEMPO.CO, Jakarta - Massa buruh dari Gerakan Serikat Buruh Indonesia (GSBI) mendatangi kawasan Patung Arjuna Wijaya di Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat pada Selasa, 20 Oktober 2020 sekitar pukul 14.30. Sebelumnya di lokasi tersebut, massa dari Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia atau BEM SI sudah terlebih dahulu melakukan demonstrasi.

Kedua kelompok massa tersebut memilih tempatnya berkumpulnya masing-masing alias tidak bergabung. BEM SI berada di sekitar Silang Monas, sementara GSBI berkumpul di depan kantor Indosat.

Baca Juga: Demonstrasi Omnibus Law Hari Ini, Polisi Ketatkan Penjagaan Obyek Vital Ekonomi

Orasi dari kedua kelompok massa dilakukan secara sendiri-sendiri. Massa saling beradu suara melalui melalui pengeras suara di mobil komandonya masing-masing. Namun isi orasinya tetap sama, yakni menolak Omnibus Law Undang-Undang Cipta Kerja.

Polisi menutup Jalan Medan Merdeka Barat yang merupakan akses ke Istana Merdeka di titik Patung Arjuna Wijaya. Jalan ditutup menggunakan kawat berduri dan barrier beton. Ratusan polisi dan TNI berjaga di sekitar lokasi. Peralatan anti huru-hara seperti water canon dan tameng tersedia di dalam barisan polisi.

Advertising
Advertising

Demonstrasi penolakan UU Cipta Kerja kembali digelar di hari ini, Selasa, 20 Oktober 2020. Aksi serupa sebelumnya sudah dilakukan pada 6 - 8 Oktober 2020. Selanjutnya pada 12, 13, dan 16 Oktober.

Berita terkait

Konsep Dana Pensiun dalam P2SK Rugikan Kaum Buruh

1 jam lalu

Konsep Dana Pensiun dalam P2SK Rugikan Kaum Buruh

Koordinator Advokasi BPJS Watch, Timboel Siregar menilai, UU No. 4 Tahun 2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK), merugikan kaum buruh.

Baca Selengkapnya

Hadiri WEF, Airlangga Beberkan Tantangan RI Ciptakan Lapangan Kerja

8 jam lalu

Hadiri WEF, Airlangga Beberkan Tantangan RI Ciptakan Lapangan Kerja

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara besarnya tantangan Indonesia di bidang tenaga kerja, khususnya dalam hal penciptaan lapangan kerja.

Baca Selengkapnya

Modus Penggembosan Demo 11 April 2022 Mulai Ancaman, Peretasan hingga Buat BEM Tandingan

17 hari lalu

Modus Penggembosan Demo 11 April 2022 Mulai Ancaman, Peretasan hingga Buat BEM Tandingan

Apa saja upaya penggembosan yang dilancarkan menjelang demo 11 April 2022? Salah satu tuntutan mahasiswa saat itu tolak Jokowi 3 periode.

Baca Selengkapnya

Ribuan Mahasiswa Unjuk Rasa Tolak Jokowi 3 Periode, Ini 10 Tuntutannya 2 Tahun Lalu

17 hari lalu

Ribuan Mahasiswa Unjuk Rasa Tolak Jokowi 3 Periode, Ini 10 Tuntutannya 2 Tahun Lalu

Demo 11 April 2022, mahasiswa unjuk rasa ke pemerintahan Jokowi di seluruh Indonesia. Apa tuntutan saat itu? Kini, masih relevan?

Baca Selengkapnya

Kapan THR Pertama di Indonesia Dibagikan? Kaum Buruh Sempat Protes

21 hari lalu

Kapan THR Pertama di Indonesia Dibagikan? Kaum Buruh Sempat Protes

Sejarah THR yang sempat diprotes kaum buruh

Baca Selengkapnya

Dinantikan Tiap Jelang Hari Raya, Siapa Pertama Kali Pencetus THR?

28 hari lalu

Dinantikan Tiap Jelang Hari Raya, Siapa Pertama Kali Pencetus THR?

Konsep pemberian THR telah ada sejak awal 1950. Pencetusnya adalah Soekiman Wirjosandjojo, Perdana Menteri Indonesia dari Partai Masyumi.

Baca Selengkapnya

Daftar Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Bagaimana dengan Magang dan Honorer?

30 hari lalu

Daftar Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Bagaimana dengan Magang dan Honorer?

Berikut daftar pekerja yang berhak memperoleh THR atau Tunjangan Hari Raya Keagamaan. Ini ketentuannya untuk magang dan honorer?

Baca Selengkapnya

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

31 hari lalu

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan alasan pemerintah memutihkan lahan sawit ilegal di kawasan hutan.

Baca Selengkapnya

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

31 hari lalu

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

Ratusan perusahaan pemilik lahan sawit ilegal di kawasan hutan mengajukan pemutihan.

Baca Selengkapnya

73 Tahun Sejarah THR, Pertama Kali Digagas Soekiman Wirjosandjojo dengan Uang Rp125-Rp200 dan Beras

40 hari lalu

73 Tahun Sejarah THR, Pertama Kali Digagas Soekiman Wirjosandjojo dengan Uang Rp125-Rp200 dan Beras

Soekiman Wirjosandjojo saat 1951 menjabat sebagai Perdana Menteri menerapkan THR [ertama kali, PNS diberi antara Rp 125-Rp200 dan beras.

Baca Selengkapnya